Upah Lipat Suara, KPUD Pesawaran Gelontorkan Rp168 Juta

Redaksi

Jumat, 1 Maret 2019 - 16:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (Netizenku.com): Komisi Pemilihan Umum Daearah (KPUD) Kabupaten Pesawaran menggelontorkan dana sebesar Rp168 juta untuk membayar upah jasa pelipatan suara baik itu untuk pilpres, DPR-RI,DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten.

\”Mereka para warga ini untuk pemberian umpah pelipatan suara perlembarnya kita upah sebesar Rp75,  jadi dana yang kita keluarkan untuk biaya upah pelipatan dan sortir ini semuanya 168 juta,\” kata Meri Plt Sekretaris KPUD Pesawaran, saat ditemui di gudang logistik Desa Taman Sari Gedongtataan, Jumat (1/3).

Baca Juga  Polemik Gedung Galeri Pesawaran akan Berlanjut ke Ranah Hukum

Dikatakan dia, untuk pelipatan suara tersebut pihak KPUD melibatkan sebanyak 200 orang yang diambil dari warga sekitar gudang logistik. \”Pelipatan suara ini sudah berlangsung selama dua hari,setelah setibanya kertas suara yang dikirim dari pusat pada Rabu (27/2),\” jelasnya.

Sementara itu, Edi Sutanto selaku Devisi Tehnis KPUD Pesawaran mengutarakan pihaknya menargetkan pelipatan suara tersebut akan terselesaikan selama 10 hingga 12 hari\”

Baca Juga  Katanya Gratis, Cek Asam Urat di Puskesmas Bernung Berbayar

\”Mulai pelipatannya itu kita lakukan pada  tangggal 28 untuk pelipatan kertas suara untuk pilpres sudah selesai tinggal untuk hari ini kita akan mulai lagi dengan pelipatan surat suara DPD lanjut DPR RI, Provinsi dan Kabupaten target kita 10 sampai 12 hari sudah selesai semunya,\” kata Edi.

Sementara itu, saat ditanya terkait adanya kerusakan pada kertas suara saat dilakukannya pelipatan suara tersebut pihaknya mengutarakan pada setiap pelipatan pasti ada yang mengalami kerusakan

Baca Juga  DPD PAN Pesawaran Boyong 40 Bacaleg Daftar ke KPUD

\”Kalau untuk kerusakan setiap hari pasti ada. Untuk yang rusak itu kita kumpulkan kita laporkan ke KPU RI melalui KPU provinsi yang kemudian akan dilakukan penggantian,\” ungkapnya.(Soheh)

Berita Terkait

AMP Kritik Pembelian Iphone Pakai APBD
AMP Datangi Inspektorat, Protes Rekomendasi Terkait Ketua BPD Gedongtataan
Rekomendasikan Pemberhentian Ketua BPD Gedong Tataan, Inspektorat Pesawaran dinilai Sewenang-wenang
Bapenda Pesawaran Ajak Warga Manfaatkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Mulai 1 Mei 2025
Aliansi Masyarakat Pesawaran Dukung KPU, Soroti Minimnya Sosialisasi PSU
Serahkan Hibah Tanah ke PCNU, Bupati Pesawaran Dukung Pembangunan Fasilitas Kesehatan
Diduga Disalahgunakan untuk Politik, AMP Desak Pemkab Pesawaran Tarik Kendaraan Dinas
Komisi III DPRD Pesawaran Soroti Lampu Jalan Mati, Usul Penundaan Pembayaran KWH

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 15:35 WIB

Sekjen Kemendagri Imbau Daerah Kendalikan Harga

Jumat, 25 April 2025 - 15:40 WIB

Pemkab Lamsel Peringati Hari Otda ke-29

Jumat, 25 April 2025 - 15:29 WIB

Bupati Lamsel Salurkan Bantuan RTLH

Kamis, 24 April 2025 - 17:08 WIB

Pemkab Lamsel Dukung Perluasan Program Desa Bersinar

Kamis, 24 April 2025 - 16:35 WIB

Pemkab Lampung Selatan Gelar Temu Teknis Penyuluh

Rabu, 23 April 2025 - 16:08 WIB

Bupati Egi Ikuti Gerakan Tanam Padi Serentak, Dorong Modernisasi Pertanian di Lampung Selatan

Rabu, 23 April 2025 - 10:32 WIB

Pakai Aplikasi, Bayar PBB di Lampung Selatan Semakin Praktis

Senin, 21 April 2025 - 18:29 WIB

Peringati Hari Kartini, Pemkab Lampung Selatan Gelar Apel Khidmat di Aula Rajabasa

Berita Terbaru

E-Paper

Lentera Swara Lampung | 128 | Rabu, 30 April 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 22:56 WIB

Riyanto Pamungkas saat menerima penghargaan TOP Pembina BUMD 2025, Selasa (29/4/2025), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Bupati Pringsewu Raih TOP Pembina BUMD 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 19:54 WIB

Dirjen Bina Keuangan Daerah Kemendagri, Agus Fatoni (Kiri) dan Bupati Pringsewu, Riyanto Pamungkas (Kanan), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Pringsewu MAKMUR, Bupati Gandeng Kemendagri

Selasa, 29 Apr 2025 - 18:28 WIB

Foto: Istimewa.

Lampung Barat

BPRS Lambar Sabet Tiga Penghargaan TOP BUMD 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 14:42 WIB

Ketua DPC Partai Gerindra Tubaba, Yantoni, Foto: Arie/NK.

Tulang Bawang Barat

Dana Revolving Sapi Mandek, Gerindra Minta APH Bertindak

Selasa, 29 Apr 2025 - 12:28 WIB