UIN Lampung Beri Kemudahan Bagi Mahasiswa Thailand yang Ingin Kuliah

Redaksi

Rabu, 16 Mei 2018 - 13:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Lampung akan memberi kemudahan kepada warga negara Thailand yang ingin menempuh pendidikan di Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) khususnya di UIN Raden Intan Lampung.

\”Kami berharap, akan ada lebih banyak lagi mahasiswa asal Thailand yang dapat menempuh pendidikan di UIN Raden Intan Lampung. Nanti akan diberi kemudahan seperti biaya kuliahnya diringankan,\” janji Mukri saat melepas 10 Mahasiswa asal Thailand yang telah menyelesaikan pendidikannya, di Ruang Kerja Rektor, Rabu (16/5).

Baca Juga  Refleksi Pendidikan Lampung 2025: Akses Hampir Universal, Kualitas Guru di Hulu Jadi Penentu

\"\"

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mahasiswa yang dilepas tersebut telah wisuda dan akan kembali ke negara asalnya untuk mengamalkan ilmu yang diperoleh selama menimba ilmu di UIN Raden Intan Lampung.

Mukri berpesan kepada lulusan agar dapat mengembangkan ilmu yang diperoleh di UIN, sehingga kepulangan mereka menjadi semangat baru bagi kemajuan daerah maupun negara mereka. Ia juga meminta mahasiswanya itu untuk terus bekerja keras guna memperoleh kesuksesan dimasa mendatang.

Baca Juga  Refleksi Pendidikan Lampung 2025: Akses Hampir Universal, Kualitas Guru di Hulu Jadi Penentu

\”Kunci sukses seseorang adalah karena bekerja keras dan respek terhadap orang lain. Kami berharap adik-adik dapat mengamalkan ilmu yang diperoleh,\” tukasnya. (Aby)

Berita Terkait

Refleksi Pendidikan Lampung 2025: Akses Hampir Universal, Kualitas Guru di Hulu Jadi Penentu
TPT SMK Lampung Tertinggi, Kolaborasi Pemprov–CSR Jadi Jalan Baru
Thomas Amirico Raih IWO Award 2025
Gubernur Mirza dan Jembatan Pendidikan Tampang Muda:  Gotong Royong Pemerintah untuk Masa Depan Anak Pelosok
Peminat Sekolah Negeri Menurun, Ini Kata Akademisi ITBA DCC
Kemendikdasmen Berencana ‘Hidupkan’ Kembali Jurusan SMA dan Kurangi Muatan Pelajaran SD-SMA
Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung
Presiden Prabowo Wanti-wanti Mendikti Agar Mahasiswa Tidak Terhasut

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 18:48 WIB

Imigrasi Kalianda Gelar Syukuran Hari Bakti ke-76

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:35 WIB

Lampung Selatan Raih Predikat “Sangat Baik” ITKP 2025

Minggu, 18 Januari 2026 - 13:36 WIB

Tindak Lanjut Pengawasan Tuntas, Pemkab Lamsel Tuai Apresiasi

Kamis, 15 Januari 2026 - 21:42 WIB

Bupati Egi Resmikan Jalan Kota Baru–Sinar Rejeki

Kamis, 8 Januari 2026 - 08:58 WIB

Kapolres Lamsel Terima Satyalancana Wira Karya dari Presiden RI

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:26 WIB

Unik, Pelantikan Pejabat Eselon II Lampung Selatan Digelar di Ruang Terbuka

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:19 WIB

Polres Lampung Selatan Siap Amankan Konferkab IX PWI

Senin, 5 Januari 2026 - 13:01 WIB

Pemkab Lamsel Tegaskan TPG ASN ke-13 Cair Januari 2026

Berita Terbaru

Lampung Barat

Bambang Kusmanto Tinjau Pos Damkar Balik Bukit

Selasa, 27 Jan 2026 - 22:21 WIB

Lampung

DPRD Lampung Pastikan Tak Ada Irigasi Baru Tahun 2026

Selasa, 27 Jan 2026 - 15:03 WIB

Lampung

Inflasi Lampung Terkendali, Pemprov Waspadai Harga Pangan

Selasa, 27 Jan 2026 - 14:19 WIB