Tak Digaji 3 Bulan, Pol PP Pesawaran Menjerit

Redaksi

Rabu, 14 Maret 2018 - 13:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (Netizenku) : Ratusan pegawai Polisi Pamong Praja (Pol-PP ) di Kabupaten Pesawaran menjerit.

Pasalnya, sudah hampir tiga bulan gaji mereka tersandera. Padahal, para Pol-PP sudah meneriman Surat Keputusan (SK) dari bupati tahun 2018.

Tak ayal para Pol-PP harus mesti pontang -panting mencari pinjaman demi mencukupi hidup mereka sehari -hari.

\”Kami para Pol-PP sudah masuk 3 bulan ini belum menerima gaji,padahal SK sudah keluar. Sementara, kami dengar dinas lain sudah pada gajian, tapi kami kok belum. Sementara, utang sudah numpuk disana -sini,\” ungkap salah satu anggota Pol-PP yang namanya tak ingin disebutkan, Rabu (14/3).

Baca Juga  Bersinar Rogoh Kocek Pribadi Bangun Jembatan Penghubung Tiga Desa

Soal molornya gaji tersebut, para Pol-PP ini sudah pernah menanyakan ke Kasat. Namun, Kasat beralasan gaji belum dicairkan, lantaran ada anggota Pol-PP yang baru belum mengumpulkan buku tabungan.

\”Masalah ini sudah pernah saya pertanyakan ,namun alasan orang kantor belum keluarnya gaji kami ini karena ada anggota baru yang hingga saat ini belum mengumpulkan buku tabungan.Kok karena anggota baru terus kami yang dikorbankan? Kami ini punya anak istri yang butuh makan\” ungkapnya.

Baca Juga  Gubernur Lampung Hadiri Pengajian Akbar Al-Hidayah di Kedondong

Menanggapi hal ini, Kepala Satpol-PP Pesawaran, Effendi menjelaskan jika pencairan gaji sedang dalam proses.
\”Masalah gaji, saat ini lagi dalam tahap proses pengusulan.Insyaallah dalam waktu dekat ini sudah klir semuanya\” ungkap Effendi. (Soheh)

Berita Terkait

Bupati Pesawaran Hadiri Serah Terima Jalan Pantai Mutun
Batalyon Infanteri 7 Marinir Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan
Pj. Gubernur Samsudin Dampingi Kunjungan KSAL Tinjau Program Ketahanan Pangan TNI AL di Lampung
Bupati Pesawaran Resmikan Rumah Sehat Baznas di Desa Sukabanjar
Nasir Tekankan NasDem Pesawaran Tingkatkan Kualitas Kader
DPRD Pesawaran Kunker ke Puskesmas Terbaik Nasional di Plantungan
Tak Puas Pemeriksaan Inspektorat, AMP akan Lapor APH
Pemkab Pesawaran Dampingi Penyusunan Produk Hukum Daerah

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:39 WIB

Tim Penyidik Kejari Geledah Kantor dan Kediaman Sekda Pringsewu

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:30 WIB

Jaga Stabilitas Pemerintahan, Ini Poin Penting Marindo Pasca Sekda Diciduk

Kamis, 30 Januari 2025 - 16:09 WIB

Sekda Pringsewu Tersangka Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022

Rabu, 29 Januari 2025 - 18:44 WIB

Polisi Siaga, Amankan Libur Panjang Warga Pringsewu

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:07 WIB

Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Ambarawa, Pj Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:03 WIB

Dua Pelaku Penipuan dan Penggelapan Mobil Rental Ditangkap

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:26 WIB

Warga Pringsewu Jadi Korban Penipuan Jalur Khusus PNS BRIN

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:23 WIB

Pasca Banjir, Pj Bupati Pringsewu Instruksikan Jajaran Pemda Tetap Siaga

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Rabu, 5 Feb 2025 - 22:08 WIB

Tulang Bawang Barat

Firsada Bangga Produk Lokal Tubaba Tampil di Ajang INACRAFT 2025

Rabu, 5 Feb 2025 - 20:57 WIB