Sebut Projo Bukan Relawan Kardus, Jokowi Dinilai Memprovokasi

Avatar

Senin, 17 September 2018 - 06:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Joko Widodo (Jokowi) | Foto: Istimewa

Joko Widodo (Jokowi) | Foto: Istimewa

Lampung (Netizenku.com): Bakal calon Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan jika relawan Pro Jokowi (Projo) bukanlah relawan \’kardus\’ (bayaran).

Hal itu diucapkannya saat memberikan pengarahan khusus kepada Projo secara tertutup dari awak media, dalam Rakornas IV Projo di Grand Sahid Hotel, Jakarta, Minggu (16/9/2018).

Usai pengarahan, Jokowi mengatakan dirinya memberikan semangat agar para relawan Projo berjuang maksimal untuk pemenangan dirinya di Pilpres 2019.

\”Ya biar rekan-rekan relawan ini memiliki semangat, memiliki militansi yang tinggi dan mereka ingin berbuat yang baik. Intinya itu,\” kata dia.

Jokowi mengatakan, Projo bukanlah relawan \’kardus\’. Dia yakin relawan Projo memiliki militansi dan semangat juang yang tinggi.

\”Saya meyakini, relawan Projo itu bukan relawan kardus. Bukan relawan kardus. Betul-betul relawan yang memiliki militansi yang tinggi, semangat yang tinggi, ingin ikut memperbaiki negara,\” ujar Jokowi.

Baca Juga  Caleg Milenial Siap Jembatani Ide dan Kreatifitas Anak Muda di Lamteng

Sementara, Netizen menilai ucapan Jokowi itu bisa memprovokasi antara relawan pendukung kedua bakal calon presiden.

\”Katanya mau pilpres damai, tapi kok justru memancing perseteruan dengan istilah seperti itu,\” tukas Fikri.

\”Kenapa Pak Presiden pakai kata2 sindiran segala…jadi ramai saling ejek…katanya pingin sejuk dan damai…tunjukan sikap ber budi bowo leksono lah…\” tulis Busroni Suwardi. (dtc/lan)

Berita Terkait

17 Pendaftar Ikuti Seleksi Wawancara Pengawas Kelurahan se-Tanjung Senang
Parosil: Kader Yang Tidak Amanah Akan Dihukum Oleh Rakyat
Bawaslu Beri Pelatihan Tata Cara Pengaduan Pemilu, Pileg dan Pilpres
Bawaslu Ajak Semua Aktif di Pemilu, Pilpres dan Pileg
Bupati Lampung Tengah dan Sahabat Syaifudin Gotong-royong Perbaiki Jembatan
Menangkan Prabowo-Sandi, Tokoh Ijtima\’ Ulama Bentuk Koppasandi
Terkait Iklan di Koran, Bawaslu Periksa Timses Jokowi-Ma\’ruf
Gratiskan Tol Suramadu-Salam Satu Jari, Jokowi Dilaporkan ke Bawaslu

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:05 WIB