Sandiaga Wakil Presiden, Indonesia Jadi Pusat Dakwah Islam

Avatar

Kamis, 4 Oktober 2018 - 20:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sandiaga Uno (Foto: Istimewa)

Sandiaga Uno (Foto: Istimewa)

Lampung (Netizenku.com) : Calon Wakil Presiden (Cawapres) Sandiaga Uno memastikan, jika berhasil memenangi Pilpres 2019, Indonesia yang mayoritas muslim akan dijadikan pusat dakwah Islam.

Hal itu dikatakannya saat menghadiri diskusi bersama anggota Syarikat Kebangkitan Pemuda Islam (SKPI) di Restoran Al Jazeerah Signature, Jl Johar, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (4/10/2018)

\”Ini kami committed, jika kami mendapat amanah, kami akan pastikan Indonesia jadi tempat mercusuar syiar Islam di dunia ke depan, sehingga mufti-mufti (ulama) dari Timur Tengah, Afrika Selatan juga belahan dunia lain menjadikan Indonesia menjadi tempat dakwah yang menghadirkan kesejukan, mendorong kebangkitan pemuda Islam,\” kata Sandiaga.

Baca Juga  Kwarcab Pesawaran Serahkan Dana Bumbung Kemanusiaan ke Kwarda Lampung

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain topik keagamaan, dalam diskusi tersebut juga dibahas mengenai industri. Di mana, salah satu anggota SKPI mengeluh tentang perhatian pemerintah terhadap industri nasional.

Sandiaga juga merespons keluhan itu. Dia memastikan akan menghadirkan pemerintahan yang memedulikan industri lokal.

\”Tadi juga masukan dari anggota SKPI bagimana kita bisa memberdayakan industri nasional, karena kebijakan pemerintah sekarang lebih memanjakan pelaku usaha impor. Ini masukan yang kita dapat selain tentunya komitmen agar kita bisa membangkitkan eknomi kita,\” paparnya.

Baca Juga  3.000 Bibit Kopi-Kakao Dibagikan, Menko Zulkifli Hasan Minta Petani Jaga Gunung Rajabasa

Acara diskusi bersama SKPI ini awalnya digelar di Masjid Cut Meutia, Jakarta Pusat.

Namun, karena peraturan KPU yang melarang kontestan Pilpres 2019 menghadiri acara di tempat ibadah, tempat acara di restoran Al Jazeerah.

\”Harusnya diundang ke masjid, tapu saya sampaikan nggak bisa di tempat ibadah, karena sesuai aturan KPU bahwa kita tak boleh kampanye di sana,\” ujar Sandiaga. (dtc/lan)

Baca Juga  Emado’s Perluas Jaringan, Lampung Jadi Cabang ke-99

Berita Terkait

Larangan Simbolik Petasan vs Perut Pedagang Kecil yang Berisik
Emado’s Perluas Jaringan, Lampung Jadi Cabang ke-99
Kwarcab Pesawaran Serahkan Dana Bumbung Kemanusiaan ke Kwarda Lampung
Pemprov Lampung Lantik Lima Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama
Triga Lampung Tagih Tanggung Jawab Menteri ATR/BPN soal HGU SGC
3.000 Bibit Kopi-Kakao Dibagikan, Menko Zulkifli Hasan Minta Petani Jaga Gunung Rajabasa
IJP Lampung Pelajari Strategi Komunikasi Publik Jawa Barat dan Pola Kemitraan Media
IJP Lampung Kunjungi Kantor Pikiran Rakyat Media Network

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dari Dapur MBG ke Meja Anak: Siapa yang Kenyang Sebenarnya?

Rabu, 7 Januari 2026 - 11:42 WIB

Kolaborasi dengan PTN, Jalan Cerdas Parosil Mabsus Membangun Daerah

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:05 WIB

Bus DAMRI Akhirnya Masuk Lumbok Seminung, Wisata dan Aktivitas Warga Jadi Makin Gampang

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:37 WIB

Sat Intelkam Polres Lampung Barat Gelar Doa Bersama Peringati HUT Intelijen Polri ke-80

Rabu, 31 Desember 2025 - 11:04 WIB

Tak Sekadar Imbauan, Arahan Parosil Mabsus Tumbuh di Polibag ASN

Senin, 29 Desember 2025 - 13:05 WIB

Fraksi ADEM DPRD Lambar Setujui Ranperda Cadangan Pangan Jadi Perda

Sabtu, 27 Desember 2025 - 12:27 WIB

ASN Lampung Barat di Persimpangan 2026

Jumat, 26 Desember 2025 - 21:30 WIB

Ketua DPRD Lambar Salurkan Bantuan PMI ke Pos Pelayanan Nataru Sumberjaya

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

ADD Tubaba 2026 Menyusut, Siltap Kepala Tiyuh dan Aparatur Ikut Terpangkas

Kamis, 8 Jan 2026 - 17:03 WIB

Tulang Bawang Barat

Kementerian PUPR Survei Lahan Usulan Sekolah Rakyat di Tubaba

Kamis, 8 Jan 2026 - 16:07 WIB