Sambangi Anjungan Lampung Barat, Gubernur Puji Cita Rasa Kopi Varian Wine

Avatar

Sabtu, 13 Oktober 2018 - 09:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto: Iwan/Nk)

(Foto: Iwan/Nk)

Bandar Lampung (Netizenku.com) : Gubernur Lampung M. Ridho Ficardo, memuji cita rasa kopi Lampung Barat (Lambar) dengan varian rasa wine, milik Suluh Kopi.

Gubernur menikmati langsung rasa kopi tersebut bersama sejumlah pejabat Pemprov Lampung, saat menyambangi anjungan Kabupaten Lampung Barat pada pembukaan Lampung Fair 2018, di PKOR Way Halim, Jumat (12/10/2018) malam.

Ridho, memuji produk kopi Lampung Barat, yang menghasilkan beberapa varian rasa, serta mendukung program Bupati Lampung Barat Parosil Mabsus tentang pengembangan kopi.

\”Lambar memiliki perkebunan kopi terluas di Lampung dengan cita rasa kopi yang khas. Saya mengapresiasi program pengembangan perkebunan kopi yang digagas bupati dan wakil bupati Lambar,\” kata gubernur.

Baca Juga  Sempat Tertunda, Temu Karya Taman Budaya XX Digelar

Ridho juga mengapresiasi program pembangunan di Lambar, yang mengedepankan potensi lokal yang dimiliki, seperti pariwisata, pertanian dan perikanan darat.

\”Dalam menentukan program, Pak Parosil sadar akan potensi daerahnya, seperti pengembangan destinasi pariwisata dengan membangun Kebun Raya Liwa, pengembangan perikanan air tawar, serta potensi perkebunan yang bisa menumbuhkan potensi agro wisata,\” ujar gubernur.

Baca Juga  Paripurna Molor Hambat Kinerja OPD

Sementara Kabag Humas dan Protokol Sekkab Lambar, Burlianto Eka Putra, mengungkapkan jika saat meninjau anjungan Lampung Barat, gubernur yang didampingi bupati dan wakil bupati Lambar menikmati secangkir kopi varian rasa wine.

\”Alhamdulillah saat meninjau anjungan Lambar, pak gubernur bersama sejumlah pejabat provinsi disambut oleh pak bupati, wakil bupati serta sejumlah pejabat di lingkungan Pemkab Lambar, dan menikmati langsung cita rasa kopi Lambar varian rasa wine,\” kata Burlianto.

Dalam Lampung Fair 2018 yang merupakan agenda tahunan pemprov dan dipusatkan di kompleks PKOR Way Halim Bandar Lampung, Kabupaten Lampung Barat menjadi salah satu bagian peserta, menampilkan berbagai produk unggulan yang dihasilkan sejumlah UKM, serta menampilkan berbagai potensi seno, budaya dan wisata.

Baca Juga  Gubernur Tindaklanjuti Inpres tentang Jamsostek 

\”Anjungan Lambar selama pergelaran Lampung Fair 2018, akan memanjakan pengunjung dengan minuman hangat berupa kopi, serta akan disuguhkan berbagai kesenian serta budaya tradisional seperti Nyambai dan Butetah, serta live music,\” jelas Burlianto. (Iwan)

Berita Terkait

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP
Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat
Pj Gubernur Lampung Pastikan Pilkada Aman
Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik
24 Tim Ikuti Open Turnamen Futsal Pekon Hanakau Cup
Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen
Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA
Hingga Triwulan Kedua, PMHP DKP Lampung Sertifikasi 3 Produk Perikanan 

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 15:03 WIB

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:36 WIB

Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat

Jumat, 26 Juli 2024 - 09:48 WIB

Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:23 WIB

Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:54 WIB

Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:16 WIB

Hingga Triwulan Kedua, PMHP DKP Lampung Sertifikasi 3 Produk Perikanan 

Rabu, 24 Juli 2024 - 18:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Ajak Generasi Muda Bangga Berbahasa Lampung

Rabu, 24 Juli 2024 - 17:59 WIB

Bahasa Lampung Terancam Punah, Pj Gubernur Lampung Paparkan Program Pelestariannya

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Haderiansyah Hadiri HUT ke-17 IPeKB Tingkat Provinsi Lampung

Jumat, 26 Jul 2024 - 21:09 WIB

Tiga dosen Fakultas Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang, berfoto bersama dengan Sekretaris Dinkes Tubaba, Kader Posyandu, dan guru PAUD di Kecamatan Tulangbawang Udik. (Arie/NK)

Tulang Bawang Barat

Dosen Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang Pengabdian Masyarakat di Tubaba

Jumat, 26 Jul 2024 - 19:42 WIB

Ratusan siswa YP Unila antusias ikuti kegiatan Telkomsel, program edukasi bertemakan Grow Digital Education By.U yang diperuntukkan bagi siswa khususnya kelas XI dan XII. (Ist/NK)

Bandarlampung

Telkomsel Hadirkan Program Edukasi Grow Digital Education By.U

Jumat, 26 Jul 2024 - 17:13 WIB

Pj Gubernur Lampung ketika selesai menyeka keringat seusai bermain tenis lapangan. (Foto: Luki)

Lampung

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Jul 2024 - 15:03 WIB