Ribuan Orang Hadiri Festival Ogoh-ogoh

Redaksi

Minggu, 3 Maret 2019 - 17:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Tengah (Netizenku.com): Ribuan masyarakat penuhi lapangan Seputih Raman, Kecamatan Seputih Raman, Lampung Tengah (Lamteng), untuk menyaksikan festival Ogoh-ogoh yang digelar dalam rangka memperingati Hari Raya Nyepi umat Hindu Bali, Minggu (3/3).

Antusias pengunjung sudah terlihat sebelum pawai dimulai, banyak diantaranya yang berfoto dan merekam moment yang kerap digelar tahunan itu.

Baca Juga  Loekman Ajak Warga Hidupkan Semangat Gotong-royong

Tokoh pencetus kegiatan ogoh-ogoh di Lampung I Made Suarjaya mengatakan, dari tahun ketahun peserta yang mengikuti kegiatan ini makin bertambah. \”Hari ini ada 47 ogoh-ogoh yang ditampilkan. Diawalnya dulu tahun 1999, peserta hanya delapan ogoh-ogoh,\” ungkapnya.

Ia mengatakan jumlah peserta keseluruhan yang hadir saat ini mencapai 10 ribu lebih. Hal ini menjadi kebanggaan tersendiri baginya.

Baca Juga  Disdikbud Lamteng Gelar Lomba Sastra dan Kaligrafi Aksara Lampung

Melalui kegiatan ini, ia berharap para pemuda di Lamteng dapat mengembangkan kreativitasnya secara positif. \”Melalui event ogoh-ogoh ini, harapannya pemuda kita tidak terjebak pada pola hidup yang negatif,\” kata Suarjaya.(Subrata)

Berita Terkait

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan
Bupati Lampung Tengah Hadiri Jumat Mahabbah di Seputih Surabaya
Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II
OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal
Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah
Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan
Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024
Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Berita Terkait

Kamis, 5 September 2024 - 16:55 WIB

Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Tanggamus Gelar Syukuran

Rabu, 4 September 2024 - 13:08 WIB

Putra Asli Tanggamus Tedi Kurniawan Siap Perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Selasa, 3 September 2024 - 18:44 WIB

Satlantas Polres Tanggamus Rutin Antisipasi Kemacetan Jam Rawan

Senin, 2 September 2024 - 21:08 WIB

Ungkapan Syukur, Ketua DPD PAN Tanggamus Santuni 100 Anak Yatim Piatu di Gisting

Kamis, 29 Agustus 2024 - 16:33 WIB

DAMAR Daftar Ke KPU Tanggamus: Bawa Pimpinan Parpol Pengusung dan Unsur Pendukung 

Kamis, 29 Agustus 2024 - 11:09 WIB

Sah..!!! Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto Daftarkan Diri ke KPU

Kamis, 29 Agustus 2024 - 11:02 WIB

Ini Kata Paslon Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto Saat Melangkah ke KPU Tanggamus

Selasa, 20 Agustus 2024 - 15:06 WIB

Tanggamus Gelar Desiminasi Audit Kasus Stunting Tingkat Kabupaten

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Satlantas Tubaba Bagikan Sembako bagi Warga Kurang Mampu

Selasa, 10 Sep 2024 - 19:50 WIB

Atlet Hapkido Lampung mempersembahkan 3 medali perunggu di PON Aceh-Sumut 2024, Selasa (10/9/2024). (Ist/NK)

Nasional

PON XXI, Lampung Masih Jaga Asa Target 10 Besar Klasemen Akhir

Selasa, 10 Sep 2024 - 15:37 WIB

Pesawaran

DPD Golkar Pesawaran Siap “Rusak” Menangkan Pasangan Arisan

Selasa, 10 Sep 2024 - 14:43 WIB