Refresh Otak, Himatika UIN Gelar Gebyar

Redaksi

Selasa, 10 April 2018 - 17:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Himpunan Mahasiswa Jurusan Matematika (Himatika) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan, Lampung menggelar gebyar Himatika 2 di gedung Pendidikan Matematika UIN raden Intan, Selasa (10/4).

Kepala Jurusan Matematika, Nanang Supriadi, dalam sambutannya mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Himatika, \”Kami bangga sekaligus bahagia dengan keluarga besar Himatika, semoga kegiatan ini menjadi agenda tahunan, dan saya siap mengalihkan kegiatan belajar mengajar mahasiswa untuk mensukseskan kegiatan ini,\” ujar Nanang.

Baca Juga  Itera Gelar Icositer Ke-5 dan Simposium Transportasi Nasional

Ketua Pelaksana Tugas, Rizky Adhyaksono mengatakan, agenda ini dilaksanakan guna mengembangkan potensi yang ada pada mahasiswa pendidikan matematika serta menyegarkan pemikiran mahasiswa yang saat ini telah melewati Ujian Tengah Semester (UTS) dan akan menghadapi Ujian Akhir Semester (UAS) Mei mendatang.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

\"\"

Sementara, Ketua Pelaksana, Ahmad Mukhayat, mengatakan Ada 5 cabang yang diperlombakan yaitu karnaval, Himatika got tallent, lomba cerdas cermat (LCC), Himatika chef dan volley ball.

Baca Juga  Disdikbud Lampung dan Kab/Kota Sepakat Gelar PTM Terbatas

\”Peserta yang mengikuti perlombaan ini yaitu mahasiswa matematika semester 2 sampai semester 6, terdapat 581 jumlah peserta dari seluruh cabang perlombaan yang didampingi oleh 58 panitia,\” jelas Ahmad. (Yesi)

Berita Terkait

Wali Murid Sekolah Alam Al-Karim Peringati Hari Guru
Reuni Akbar SMAN 3 akan Dihadiri Tokoh Pemerintahan dan Artis Alumnus
Pasca Jadi Bahasa Resmi UNESCO, Ini Tindak Lanjut Kantor Bahasa Provinsi Lampung
SMK SMTI Balam Teken MoU dengan 10 Perusahaan untuk Maksimalkan SDM
Dies Natalis ke-9 Itera, Momentum Peningkatan Kualitas SDM Sains dan Teknologi Sumatera
Arinal: Generasi Muda Harus Siap Hadapi Bonus Demografi
Kejar Mimpi Lampung by CIMB Niaga Gelar Event Budaya Indonesia
Meriah, Dies Natalis FH Unila Bersamaan Dengan HUT Ketua IKA

Berita Terkait

Kamis, 7 Desember 2023 - 13:23 WIB

MoU Kwarcab Pramuka-Bawaslu Tingkatkan Kesadaran Pengawasan Partisipatif

Rabu, 6 Desember 2023 - 15:24 WIB

Pemkab Tubaba Komitmen Berantas Segala Bentuk Korupsi

Senin, 4 Desember 2023 - 21:21 WIB

Tubaba Luncurkan Program Nuwo SIP dan Gerakan LIMAS

Senin, 4 Desember 2023 - 21:10 WIB

Diskominfo Tubaba Sosialisasi Bimtek Aplikasi SPBE

Jumat, 1 Desember 2023 - 23:42 WIB

TP PKK Tubaba Kunjungi Dua Desa di Bali

Kamis, 30 November 2023 - 20:02 WIB

Tubaba Boyong Lima Penghargaan Program SIKOMANDAN

Rabu, 29 November 2023 - 19:18 WIB

HUT Korpri, Sekda Serahkan Penghargaan ASN

Selasa, 28 November 2023 - 18:04 WIB

Diskominfo Tubaba Sosbimtek Pengelola Data Statistik Sektoral

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

MoU Kwarcab Pramuka-Bawaslu Tingkatkan Kesadaran Pengawasan Partisipatif

Kamis, 7 Des 2023 - 13:23 WIB

Pringsewu

Kasi Propam Ingatkan Netralitas Anggotanya pada Pemilu 2024

Rabu, 6 Des 2023 - 15:30 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Komitmen Berantas Segala Bentuk Korupsi

Rabu, 6 Des 2023 - 15:24 WIB

DRL bersama masyarakat setempat.

Lampung

KSP Respon Laporan DRL Ihwal Pelepasan Tanah

Selasa, 5 Des 2023 - 21:30 WIB

Pesawaran

Polisi Tangkap Dua Pelaku Pemerasan Bermodus Anggota BIN

Selasa, 5 Des 2023 - 15:22 WIB