Rahmat Mirzani Djausal Tinjau Pelaksanaan Program MBG di Metro

Suryani

Senin, 13 Januari 2025 - 14:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rahmat Mirzani Djausal saat Meninjau Pelaksanaan Program MBG di berbagai sekolah Kota Metro, Senin (13/1), Foto: Istimewa.

Rahmat Mirzani Djausal saat Meninjau Pelaksanaan Program MBG di berbagai sekolah Kota Metro, Senin (13/1), Foto: Istimewa.

Metro (Netizenku.com): Gubernur Lampung terpilih, Rahmat Mirzani Djausal, meninjau pelaksanaan Program Unggulan Prabowo-Gibran Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kota Metro. Beberapa sekolah yang menjadi lokasi kunjungan di antaranya TK Negeri Pembina Metro Pusat, SDN 7 Metro Pusat, dan SMKN 2 Metro.

Menurut Rahmat Mirzani Djausal, “Alhamdulillah, Kota Metro sangat siap, dan kualitas makanannya sudah sangat sesuai dengan harapan Presiden Prabowo, yaitu makanan yang penuh gizi untuk generasi emas bangsa ini,” tegas Ketua DPD Gerindra Lampung, Senin (14/01).

Baca Juga  Upacara Harlah Pancasila, Pejabat Pemkot Metro Kompak Kenakan Baju Adat

Dalam kunjungannya, Gubernur Mirza menyaksikan langsung antusiasme dan kegembiraan anak-anak saat menyantap makanan bergizi yang disediakan. Secara umum, anak-anak menikmati menu yang disiapkan.

Selain mengunjungi sekolah, Gubernur Mirza juga meninjau Persiapan Dapur MBG (SPPG). Dapur ini melibatkan lebih dari 50 tenaga kerja lokal yang melayani kebutuhan sekitar 3.000 siswa. Mirza mengungkapkan kebanggaannya atas keberadaan tenaga kerja dari komunitas disabilitas di dapur tersebut. Tercatat, dua orang penyandang disabilitas turut diberdayakan di sini.

Baca Juga  Walikota Metro Lakukan Sidak ke Fasilitas Olahraga

“Ini adalah salah satu dampak positif Program MBG yang nyata memberikan lapangan kerja, termasuk bagi penyandang disabilitas. Penciptaan lapangan kerja adalah tantangan besar di Provinsi Lampung, dan program ini memberikan solusi nyata,” kata Mirza.

Semangat Kolaborasi dan Circular Economy

Pelaksanaan Program MBG di Kota Metro juga mencerminkan semangat kolaborasi yang melibatkan berbagai elemen masyarakat.(*)

Berita Terkait

Bola Panas, KPU Metro Batalkan Pencalonan Wahdi-Qomaru
Qomaru Bersalah Langgar Pidana Pemilu Segini Besar Dendanya
PN Kota Metro Dijaga Ketat, Qomaru Zaman Datang Bawa Tim Sukses
Calon Wakil Walikota Petahana Qomaru Jalani Persidangan Bersejarah di PN Kota Metro Senin Pagi Ini
Proses Hukum Tindak Pidana Pemilu, Keras di Metro Lembek di Pesawaran
PN Metro Segera Sidang Perdana Tindak Pidana Pemilu Qomaru
Polres Metro Teliti Berkas Dugaan Penyimpangan Dana Hibah 57 Miliar
Berkas Qomaru Dilimpahkan JPU ke PN Metro untuk Sidang Perdana

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 16:51 WIB

Jemput Program Pusat, Parosil Dorong OPD Gerak Cepat

Rabu, 23 April 2025 - 20:46 WIB

Jemput Program Pusat, Parosil Boyong Stafnya ke Jakarta

Rabu, 23 April 2025 - 15:25 WIB

Parosil Temui Andi Arief, Dorong Pemerataan Listrik dan CSR di Lampung Barat

Senin, 21 April 2025 - 20:27 WIB

PLN Liwa Tak Hadiri Undangan Bupati, Ini Penjelasan Kepala ULP

Senin, 21 April 2025 - 17:52 WIB

Parosil Sesalkan Ketidakhadiran PLN dalam Pertemuan Bahas CSR di Lampung Barat

Senin, 21 April 2025 - 14:45 WIB

Parosil Luncurkan Beasiswa Kedokteran Gigi untuk Lulusan SMA di Lampung Barat

Kamis, 17 April 2025 - 01:41 WIB

Parosil: Saya Dukung Pengosongan Hutan Lindung dari Perambah

Rabu, 16 April 2025 - 19:41 WIB

Pelepasan Siswa SMAN 1 Liwa, 95 Lulusan Diterima di PTN

Berita Terbaru

Bupati Tubaba, Novriwan Jaya dalam kegiatan Tubaba Bersholawat, Sabtu (26/4/2025), Foto: Arie/NK.

Tulang Bawang Barat

Pemkab Perkuat Karakter Masyarakat Lewat Tubaba Bersholawat

Minggu, 27 Apr 2025 - 19:02 WIB

Ketua DPD MAPANCAS Lampung, Sugirin Tjastoni, Foto: Istimewa.

Lampung

Langkah Cerdas Mirza Lewat Pemutihan Pajak

Minggu, 27 Apr 2025 - 18:26 WIB

Ketua DPD MAPANCAS Lampung, Sugirin Tjastoni, Foto: Istimewa.

Lampung

Gubernur Mirza Hadirkan Gairah Baru Sepak Bola Lampung

Minggu, 27 Apr 2025 - 18:15 WIB

Alumnus kader HMI, Eri Romadhon, Foto: Istimewa.

Bandarlampung

Banjir Berulang, Alumnus HMI Angkat Bicara

Minggu, 27 Apr 2025 - 18:03 WIB

Pemuda berinisial AM saat diringkus Polres Pringsewu, Sabtu (26/4/2025), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Polres Pringsewu Tangkap Pemuda Pelaku Asusila Terhadap Anak

Minggu, 27 Apr 2025 - 15:45 WIB