Pemkab Lamtim Terima Kunjungan Anggota DPRD Lampung Dapil VIII

Redaksi

Kamis, 31 Oktober 2019 - 16:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Timur (Netizenku.com): Pemerintah Kabupaten Lampung Timur menerima kunjungan para anggota DPRD Provinsi Lampung dari daerah pemilihan (Dapil) VIII. Kedatangan rombongan DPRD Provinsi Lampung yang dipimpin Noverisman Subing itu diterima Sekretaris Kabupaten, Syahrudin Putera dan jajaran, Kamis (31/10).

Noverisman Subing menyampaikan, bahwa selain untuk bersilaturahmi dengan masyarakat Lamtim. Kedatangan 10 anggota DPRD dari Dapil 8 ini dalam rangka reses.
Karena melalui reses itu, para anggota DPRD Lampung ingin menggali masukan dari masyarakat terkait program pembangunan yang akan diusulkan melalui APBD Provinsi tahun 2020 mendatang,\” ungkapnya.

Baca Juga  Hari Bakti PUPR ke-77, Gubernur Lakukan Penanaman Pohon dan Tinjau Bendungan Marga Tiga

Sementara itu, Syahrudin Putera mengatakan, agar para wakil rakyat dari Lamtim yang saat ini duduk di provinsi agar dapat memperjuangkan aspirasi masyarakat Lamtim.

\”Kami berharap agar pembangunan infrastruktur khususnya jalan raya yang menjadi kewenangan Pemerintah Provinsi Lampung. Sebab sampai saat ini masih banyak ruas jalan di Lamtim yang menjadi kewenangan provinsi yang mengalami kerusakan. Seperti ruas jalan Kecamatan Jabung-Labuhanmaringgai, Kecamatan Metrokibang-Sukadamai (Lamsel), Kota Gajah (Lamteng)-Batangharinuban. Kemudian jembatan yang menghubungkan kecamatan Batanghari dengan Kota Metro dan jembatan kecamatan Waybungur. Kami berharap DPRD Provinsi Lampung mendukung dan membantu pengembangan obyek wisata di Lamtim,\” ungkapnya.

Baca Juga  Wabup Lamtim Buka Festival Gerakan Masyarakat Hidup Sehat

Pada kesempatan tersebut, Noverisman Subing didampingi Azwar Hadi, Ketut Erawan, Ismail Jafar, Asep Makmur, M.Khadafi dan para anggota DPRD Provinsi lainnya akan memperjuangkan aspirasi masyarakat Lamtim. (Nainggolan)

Berita Terkait

Rahmat Mirzani Djausal dan Jihan Nurlela Gelar Acara Meriah untuk Masyarakat
Kelompok MAMITE Masih Jadi Momok Inflasi di Lampung
Warung Sehat Inovasi Kimia Farma dan BUMDes Lamtim
Arinal: Sinergi Pemerintah-Masyarakat Alpukat Siger Giri Mulyo Berbuah Manis
SIEJ Simpul Lampung-Balai TNWK Gelar Diskusi Perlindungan Gajah Sumatera
Dewan Dakwah Siap Bangun Perkampungan Keluarga Yatim
OJK Gelar Inklusi Keuangan Syariah di Lampung Timur
Hari Bakti PUPR ke-77, Gubernur Lakukan Penanaman Pohon dan Tinjau Bendungan Marga Tiga

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:47 WIB

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Senin, 18 November 2024 - 11:57 WIB

KPU Tanggamus Helat Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada

Sabtu, 16 November 2024 - 17:49 WIB

Cabup Saleh Asnawi Kukuhkan 2.800 Tim Jalan Lurus Perubahan di Tiga Kecamatan

Sabtu, 16 November 2024 - 17:11 WIB

Kasatreskrim: Transaksi Judol Togel di Wonosobo Capai Rp25 Jutaan/Bulan

Sabtu, 16 November 2024 - 16:43 WIB

Gerak Cepat, Polres Tanggamus Berantas Judi Online

Jumat, 15 November 2024 - 17:07 WIB

Ribuan Tim Pemenangan Jalan Lurus Perubahan Kotaagung Dikukuhkan

Kamis, 14 November 2024 - 21:28 WIB

Paslon 02 Kian Mantap Raih Kemenangan di Pilkada Tanggamus

Kamis, 14 November 2024 - 21:15 WIB

DPRD Tanggamus Paripurna Sumpah Janji PAW Heru Antori

Berita Terbaru

Penjabat bupati Lampung Barat, Nukman memimpin rakor DESK Pilkada di aula Pesagi, Kamis (21/11).

Lampung Barat

Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:11 WIB

Tanggamus

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:47 WIB

Bandarlampung

Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:45 WIB