Pembangunan Lamban Pergerakan PMII Unila Dimulai

Redaksi

Minggu, 8 Juli 2018 - 19:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Rencana pembangunan kantor Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Komisariat Universitas Lampung (Unila) di Perumahan Griya Gedong Meneng Blok C3 Nomor 3, Rajabasa, telah dimulai. Kini, kantor yang akan dinamai Lamban Pergerakan ini telah dibangun tiang penyangga.

Demi menyukseskan terbangunnya Lamban Pergerakan, PMII Komisariat Unila menggelar halal bihalal dan doa bersama di lokasi pembangunan kantor, Minggu (8/7) siang. Ketua Pantia Pembangunan Kantor (PPK), Teguh Wibowo mengatakan, pembangunan yang digagas oleh alumni dan kader ini akan rampung dalam enam bulan. \”Mudah-mudahan doa bersama ini memperlancar pembangunan kantor,\” kata Teguh saat memberi sambutan.

Baca Juga  Terkendala Kuota Daring, Orang Tua Dukung PTM Terbatas

Doa bersama yang dipimpin salah satu pendiri PMII Lampung, Muhtar Lutfie ini sebagai salah satu refleksi dan proyeksi pembangunan kantor. Saat memimpin doa, Muhtar mengaku sangat bangga dengan PMII Unila. \”Kebanggaan bisa melihat adik-adik PMII semangat mandiri,\” kata mantan Bupati Way Kanan ini.

Ia ingin Lamban Pergerakan yang dibangun bisa membawa kebermanfaatan bagi seluruh anggota PMII dan masyarakat setempat. Salah satu pendiri IPNU Lampung ini berpesan agar seluruh anggota PMII Unila bisa bersosialisasi dengan masyarakat setempat. \”Jangan sampai kehadiran kantor ini mengganggu lingkungan,\” kata dia.

Baca Juga  Sambut Mahasiswa Baru, UTB Memulai Renovasi Sarana Prasarana

Pada kesempatan ini, turut hadir Sekretaris Daerah (Sekda) Way Kanan Saiful Anwar, Wakil Bupati Pesisir Barat Erlina, arsitek ternama Ares, Ketua PCNU Pesawaran Solihin, dan alumni PMII Unila lain. Selain itu, turut hadir Ketua PKC PMII Lampung Perial Darma dan Ketua PC PMII Bandar Lampung Erzal Syahreza Aswir.(Agis/Rls)

Berita Terkait

Mahasiswa KKNT ITERA Sukses Jalankan Program Inovatif di Desa Rejomulyo
Banyak Guru Masih Celingak-celinguk Tak Paham Kurikulum Merdeka
Tingkatkan Pelayanan, SMK SMTI Bandar Lampung Gelar Pelatihan Pelayanan Prima
Perpustakaan Modern Kota Bandarlampung Minim Konsep? 
OJK-Komisi XI DPR RI Berikan Penyuluhan Waspada Pinjol Ilegal
SMK SMTI Bandarlampung Sekolah Rujukan Pembangunan Zona Integritas bagi MAN 1 Tanggamus dan MTsN 2 Pesawaran
Waspada Kental Manis, Edukasi Gizi Jadi Kunci Lawan Stunting
SMK SMTI Bandar Lampung Gelar Pelatihan Produksi Homecare untuk Siswa SMP/MTs

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 15:03 WIB

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:36 WIB

Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat

Jumat, 26 Juli 2024 - 09:48 WIB

Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:23 WIB

Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:54 WIB

Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:16 WIB

Hingga Triwulan Kedua, PMHP DKP Lampung Sertifikasi 3 Produk Perikanan 

Rabu, 24 Juli 2024 - 18:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Ajak Generasi Muda Bangga Berbahasa Lampung

Rabu, 24 Juli 2024 - 17:59 WIB

Bahasa Lampung Terancam Punah, Pj Gubernur Lampung Paparkan Program Pelestariannya

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Haderiansyah Hadiri HUT ke-17 IPeKB Tingkat Provinsi Lampung

Jumat, 26 Jul 2024 - 21:09 WIB

Tiga dosen Fakultas Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang, berfoto bersama dengan Sekretaris Dinkes Tubaba, Kader Posyandu, dan guru PAUD di Kecamatan Tulangbawang Udik. (Arie/NK)

Tulang Bawang Barat

Dosen Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang Pengabdian Masyarakat di Tubaba

Jumat, 26 Jul 2024 - 19:42 WIB

Ratusan siswa YP Unila antusias ikuti kegiatan Telkomsel, program edukasi bertemakan Grow Digital Education By.U yang diperuntukkan bagi siswa khususnya kelas XI dan XII. (Ist/NK)

Bandarlampung

Telkomsel Hadirkan Program Edukasi Grow Digital Education By.U

Jumat, 26 Jul 2024 - 17:13 WIB

Pj Gubernur Lampung ketika selesai menyeka keringat seusai bermain tenis lapangan. (Foto: Luki)

Lampung

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Jul 2024 - 15:03 WIB