Pekan Depan Sekdaprov Dipanggil, Dewan Dorong DBH Dilunasi

Agis Dwi Prakoso

Kamis, 16 Mei 2024 - 11:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota DPRD Provinsi Lampung daerah pemilihan Bandarlampung, Budiman AS. (Foto: Arsip/Agis)

Anggota DPRD Provinsi Lampung daerah pemilihan Bandarlampung, Budiman AS. (Foto: Arsip/Agis)

Bandarlampung (Netizenku.com): Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Lampung melalui Pansus LHP BPK akan memanggil Sekretaris Daerah Fahrizal Darminto dalam waktu dekat.

 

Menurut anggota DPRD Provinsi Lampung yang juga menjadi Ketua Pansus LHP BPK, Budiman AS, pihaknya ingin membenahi sistem keuangan yang banyak dinilai semrawut dan mengetahui persoalan dana bagi hasil (DBH) yang kini tengah ramai diperbincangkan.

Baca Juga  Buka Turnamen Futsal, Wabup Pringsewu Lampung Imbau Sportif

 

“Iya, DBH itu lagi ramai ya. Nanti sekda kita panggil bersama pihak-pihak terkait guna menjelaskan hal tersebut,” ujar Budiman, Kamis (16/5).

 

Menurut Budiman, Pansus LHP BPK DPRD Provinsi Lampung yang berjumlah 14 orang, akan melayangkan panggilan pada pekan depan. Dirinya mengaku akan mempelajari terlebih dahulu masalahnya.

 

“Pekan depan lah yaya kitapanggip, sebab kita akan pelajari dahulu. Kita akan minta pendapat akademisi yang ahli. Nanti kita dibantu ahli hukum, politik dan ekonomi,” jelas dia.

Baca Juga  Digitalisasi UMKM Dinilai Jadi Fondasi Ekonomi Lampung

 

Mantan Ketua DPRD Kota Bandarlampung itu juga mengaku akan mendorong pemprov untuk membayarkan DBH kabupaten/kota yang kini menuai banyak kritik.

 

“DBH itu kan memang hak kabupaten/kota. Kabupaten/kota juga perlu itu untuk keberlangsungan program dan lain sebagainya. Tentunya kita akan mendorong untuk segera dilunasi. Untuk sekarang kami belum bekerja, jadi belum tahu mengapa pemprov menahan DBH itu,” pungkasnya. (Agis) 

Berita Terkait

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP
Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat
Pj Gubernur Lampung Pastikan Pilkada Aman
Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik
Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen
Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA
Hingga Triwulan Kedua, PMHP DKP Lampung Sertifikasi 3 Produk Perikanan 
Pj Gubernur Lampung Ajak Generasi Muda Bangga Berbahasa Lampung

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 15:03 WIB

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:36 WIB

Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat

Jumat, 26 Juli 2024 - 09:48 WIB

Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:23 WIB

Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:54 WIB

Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:16 WIB

Hingga Triwulan Kedua, PMHP DKP Lampung Sertifikasi 3 Produk Perikanan 

Rabu, 24 Juli 2024 - 18:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Ajak Generasi Muda Bangga Berbahasa Lampung

Rabu, 24 Juli 2024 - 17:59 WIB

Bahasa Lampung Terancam Punah, Pj Gubernur Lampung Paparkan Program Pelestariannya

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Haderiansyah Hadiri HUT ke-17 IPeKB Tingkat Provinsi Lampung

Jumat, 26 Jul 2024 - 21:09 WIB

Tiga dosen Fakultas Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang, berfoto bersama dengan Sekretaris Dinkes Tubaba, Kader Posyandu, dan guru PAUD di Kecamatan Tulangbawang Udik. (Arie/NK)

Tulang Bawang Barat

Dosen Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang Pengabdian Masyarakat di Tubaba

Jumat, 26 Jul 2024 - 19:42 WIB

Ratusan siswa YP Unila antusias ikuti kegiatan Telkomsel, program edukasi bertemakan Grow Digital Education By.U yang diperuntukkan bagi siswa khususnya kelas XI dan XII. (Ist/NK)

Bandarlampung

Telkomsel Hadirkan Program Edukasi Grow Digital Education By.U

Jumat, 26 Jul 2024 - 17:13 WIB

Pj Gubernur Lampung ketika selesai menyeka keringat seusai bermain tenis lapangan. (Foto: Luki)

Lampung

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Jul 2024 - 15:03 WIB