Nadirsyah Optimis Bersama Masyarakat Tubaba Menangkan Pilkada 2024

Leni Marlina

Jumat, 22 November 2024 - 11:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulangbawang Barat (Netizenku.com): Calon Wakil Bupati Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba) Nadirsyah, optimis bersama seluruh masyarakat di kabupaten setempat dapat menenangkan Pilkada serentak pada 27 November 2024 mendatang.

Calon Wakil pasangan Kepala Daerah dari Calon Bupati Ir. Novriwan Jaya, SP atau dikenal dengan Paslon NoNa ini mengatakan kemenangan akan didapatkan dari kebersamaan dan kekompakan masyarakat.

Baca Juga  Kejari Tubaba Imbau Warga Waspadai Penipuan Catut Nama Pejabat

Hal itu disampaikan Nadirsyah, saat menggelar Istighosah dan Do’a Bersama di kediamannya, di Kelurahan Daya Murni, Kecamatan Tumijajar, Kamis malam (21/11/2024) kemarin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meski terhalang hujan, jamaah dari berbagai lapisan masyarakat dan majelis taklim yang hadir di acara tersebut dengan khusuk mendoakan kemenangan Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati, Novriwan Jaya dan Nadirsyah (NoNa) pada Pilkada Tubaba, 27 November mendatang.

Baca Juga  Delapan Tiyuh di Tubaba Gagal Cairkan Dana Desa Tahap II

“Kami mohon doa dari seluruh masyarakat Tubaba agar kami bersama Bapak Novriwan Jaya diberikan kesehatan dan dapat memberikan manfaat yang baik untuk segenap masyarakat dan kemajuan Tubaba yang kita cintai bersama,” ungkap Nadirsyah dalam sambutannya.

Dia pun optimis, kebersamaan dan kekompakan seluruh masyarakat akan membawa daerah berjuluk Bumi Ragem Sai Mangi Wawai itu maju.

Baca Juga  Capai Rp1,35 Miliar, Tiyuh Panaragan Realisasikan Program Dana Desa 2025

“Untuk itu, pada tanggal 27 November 2024 mari bersama-sama kita semua datang ke TPS untuk menggunakan hak pilihnya dengan mencoblos nomor 1 untuk kemajuan dan keberlanjutan pembangunan di Tubaba,” harapnya. (Arie)

Berita Terkait

Pemkab Tubaba Gelar Rakor KMP, Perkuat Ekonomi Kerakyatan
DPC PDIP Tubaba Gelar Musancab, Target 10 Kursi Pemilu 2029
Joko Kuncoro Resmi Pimpin NasDem Tubaba Periode 2025-2029
Kejari Tubaba Imbau Warga Waspadai Penipuan Catut Nama Pejabat
Pastikan Layanan Merata, Wabup Tubaba Tinjau Pengobatan Gratis Tubaba Q Sehat
Pimpin Apel Bulanan, Sekda Tubaba Tegaskan Penegakan Disiplin ASN
Papa Rock n Roll Gelar Tubaba Berirama, UMKM Berjaya
Antisipasi Kemacetan, Satlantas Polres Tubaba Gelar Pam Rawan Pagi

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 21:56 WIB

Pemkab Tubaba Gelar Rakor KMP, Perkuat Ekonomi Kerakyatan

Rabu, 28 Januari 2026 - 21:48 WIB

DPC PDIP Tubaba Gelar Musancab, Target 10 Kursi Pemilu 2029

Rabu, 21 Januari 2026 - 19:05 WIB

Kejari Tubaba Imbau Warga Waspadai Penipuan Catut Nama Pejabat

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:16 WIB

Pastikan Layanan Merata, Wabup Tubaba Tinjau Pengobatan Gratis Tubaba Q Sehat

Senin, 19 Januari 2026 - 12:24 WIB

Pimpin Apel Bulanan, Sekda Tubaba Tegaskan Penegakan Disiplin ASN

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:46 WIB

Papa Rock n Roll Gelar Tubaba Berirama, UMKM Berjaya

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Antisipasi Kemacetan, Satlantas Polres Tubaba Gelar Pam Rawan Pagi

Kamis, 8 Januari 2026 - 17:03 WIB

ADD Tubaba 2026 Menyusut, Siltap Kepala Tiyuh dan Aparatur Ikut Terpangkas

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Gelar Rakor KMP, Perkuat Ekonomi Kerakyatan

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:56 WIB

Tulang Bawang Barat

DPC PDIP Tubaba Gelar Musancab, Target 10 Kursi Pemilu 2029

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:48 WIB

Lampung Selatan

Tiga Inovasi Layanan Publik Lampung Selatan Segera Diluncurkan

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:45 WIB