LGBT Kian Marak, Pemkab Pesibar Ambil Langkah Tegas

Redaksi

Selasa, 13 November 2018 - 13:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesisir Barat (Netizenku.com): Maraknya penyakit masyarakat (pekat) lesbian, gay, biseksual dan transgender (LGBT) di Pesisir Barat (Pesibar), membuat pemerintahan setempat mengambil langkah tegas.

Bupati Pesisir Barat Agus Istiqlal didampingi Kapolres Lampung Barat, Perwira Penghubung, Ketua NU Pesisir Barat Ustad Nurhadi, serta pejabat tinggi pratama, adminstrator, pengawas, pelaksana dan staf melakukan rapat membahas langkah apa yang akan ditempuh menghadapi maraknya LGBT.

Baca Juga  Pantai Labuhan Jukung Selalu Jadi Sasaran Wisatawan

\”Peradaban manusia harus dijaga binatang saja tau mana betina atau laki,\” terang bupati di ruang rapat Batu Gukhi, Selasa (13/11).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diakuinya, LGBT akhir-akhir ini makin marak dan dikhawatirkan menjamur di negeri Sai Batin dan Para Ulama ini. Untuk itu semua pihak diharapkan memberikan masukan dan pencerahan kepada masyarakat khususnya pengidap LGBT di Pesisir Barat.

Baca Juga  Nasdem Pesibar Hanya Buka Penjaringan Cawabup

\”LGBT memiliki jaringan, semua pihak diharapkan memberikan pencerahan kepada mereka yang kehidupannya menyimpang.Bila perlu dibuat Satgas penertiban LGBT,\” tambahnya.

Selain ketelibatan semua pihak, untuk mengatasi LGBT, salah satunya kembali menghidupkan pendidikan moral Pancasila, sebab situasi di Pesisir Barat kondisinya berkategori gawat.

\”Kita jangan lalai, anggota keluarga harus diperhatikan,semua pihak harus ikut mengatasi wabah LGBT,\” pungkasnya.(agus)

Berita Terkait

PLN Jaga Pasokan Listrik Hingga Pulau Terluar Lampung
Ketua PPI Pesibar Lantik Pengurus Paskibra Pesisir Utara
Polres Pesisir Barat Amankan Kedatangan Logistik Pemilu
Arinal Djunaidi Buka Lampung Sundanese Arts Festival VII Tahun 2023
Pesisir Barat Promosikan Pariwisata Melalui Ija Mik Way Sindi Festival 2023
Penutupan Krui Fair 2023 akan Dimeriahkan Andika Mahesa
Peselancar Pekon Tanjung Setia Pertahankan Predikat Juara Umum
Ribuan Pengunjung Padati Pembukaan Krui Fair 2023

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:05 WIB