Letkol Serahkan Jabatan Kasat Pol PP

Avatar

Senin, 26 Maret 2018 - 18:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Tengah (Netizenku): Jabatan Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasat Pol PP) Lampung Tengah, diserah terimakan dari Letkol Tri Widarbo pada Asisten dua Usman Nahrawi.

Sertijab ini dilakukan di aula Pemda Lampung Tengah (Lamteng), dipimpin langsung PLT Bupati Lampung Tengah, Loekman Djoyosoemarto.

Loekman menjelaskan pergantian ini dilakukan dikarenakan Letkol TNI Tri Widarbo akan kembali bertugas di kesatuannya Kodam II Sriwijaya. “Ini juga (pergantian-red) dikarenakan adanya PP No 11 yang tidak memperbolehkan TNI di perbantukan di sipil, \”kata Loekman, katanya, Senin (26/3).

Baca Juga  Kwarcab Pesawaran Serahkan Dana Bumbung Kemanusiaan ke Kwarda Lampung

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Loekman menambahkan, selain TNI, di pemda setempat juga ada anggota polri yang diperbantukan mengisi jabatan di Dinas Perhubungan yakni, Kompol Syukur. Untuk kepolisian kata Loekman, tidak diganti dikarenakan adanya MoU antara Kementrian Perhubungan dengan Polri.

Sementara, Sekretaris Daerah (Sekda)  Lamteng, Ady Erlansaya menjelaskan pergantian ini sudah melalui peraturan dan mekanisme yang ada.\”Kita bukan menganti namun karena Letkol Tri Widarbo ditarik oleh Pangdam Sriwijaya otomatis jabatan Kasat pol pp kosong sehingga harus di isi PLT,\” pungkasnya. (Sansurya)

Baca Juga  3.000 Bibit Kopi-Kakao Dibagikan, Menko Zulkifli Hasan Minta Petani Jaga Gunung Rajabasa

 

Berita Terkait

Pemprov Lampung Perkuat Kendali Inflasi Jelang Ramadan 2026
Larangan Simbolik Petasan vs Perut Pedagang Kecil yang Berisik
Emado’s Perluas Jaringan, Lampung Jadi Cabang ke-99
Kwarcab Pesawaran Serahkan Dana Bumbung Kemanusiaan ke Kwarda Lampung
Pemprov Lampung Lantik Lima Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama
Triga Lampung Tagih Tanggung Jawab Menteri ATR/BPN soal HGU SGC
3.000 Bibit Kopi-Kakao Dibagikan, Menko Zulkifli Hasan Minta Petani Jaga Gunung Rajabasa
IJP Lampung Pelajari Strategi Komunikasi Publik Jawa Barat dan Pola Kemitraan Media

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 15:55 WIB

Pengangkatan Petugas MBG Jadi Pegawai Negara, DPRD Lampung Soroti Nasib Guru Honorer

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:34 WIB

PKB Tetapkan Chusnunia sebagai Ketua DPW Lampung 2026–2031

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:52 WIB

Pemprov Lampung Siapkan PKN Tingkat II 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:06 WIB

Kominfo dan PPPA Lampung Perkuat Sinergi PUSPAGA

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:35 WIB

DPRD Lampung Dukung Rencana Pabrik Rokok HS di Lampung Timur

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:59 WIB

HGU SGC Dicabut, Triga Lampung, Negara Harus Pastikan Tak Ada Kelebihan Lahan

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:52 WIB

Yozi Rizal Minta Pemerintah Pusat Transparan soal Pencabutan HGU Anak Usaha SGC di Lampung

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:41 WIB

Rokok Ilegal Marak, DPRD Lampung Dorong Penindakan Menyeluruh

Berita Terbaru

Lampung Selatan

Imigrasi Kalianda Gelar Syukuran Hari Bakti ke-76

Senin, 26 Jan 2026 - 18:48 WIB