Kompak, Umar dan Fauzi Blusukan ke Dua Tiyuh

Redaksi

Minggu, 24 Maret 2019 - 17:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulangbawang Barat (Netizenku.com): Bupati dan Wakil Bupati Tulangbawang Barat (Tubaba) Umar Ahmad-Fauzi Hasan yang didampingi sejumlah pejabat, blusukan ke dua tiyuh tua di dua kecamatan, dan beberapa tempat lainnya, Minggu (24/3).

Selain bersama para pejabat seperti Plt Kadis Kesehatan Perana Putra, Kadis Pertanian Syamsul Komar, Kadisdukcapil A Hariyanto, Kadis PMD Eri Budi Santoso, Kadisbudparpora Gustami, Asisten I Agus Subagio, bupati juga membawa tim dari Pulau Dewata (Bali) Gede Krisna Dwijaknata selaku arsitek, sekaligus pemilik rumah intaran dan pengalaman rasa di Bali, meninjau rumah adat, budaya masyarakat di Tiyuh Pagar Dewa Kecamatan Pagar Dewa, dan Tiyuh Gunung Terang Kecamatan Gunung Terang guna mengekplorasi potensi-potensi wisata budaya yang bisa dikembangkan di Tubaba.

Baca Juga  DPRD Tubaba Paripurna Tingkat I Atas 6 Raperda

Bupati Umar Ahmad bersama rombongan tiba di Tiyuh Pagar Dewa sekitar pukul 09.30 Wib, langsung bersilaturahmi dengan masyarakat setempat, berkeliling melihat rumah-rumah adat dan budaya di Pagar Dewa dan Ziarah ke Makam Minak Pati Pejurit.

Usai silaturahmi dan mengeksplor potensi wisata budaya di Tiyuh Pagar Dewa, Bupati Umar Ahmad, Wakil Bupati Fauzi Hasan bersama rombongan menuju Tiyuh Gunung Terang melintasi Sungai Way Kanan menggunakan perahu dan tongkang sekitar pukul 11.30 Wib dan tiba 1,5 jam kemudian di Gunung Terang.

Baca Juga  Inspektorat Provinsi Minta OPD Tubaba Kooperatif

Saat berada di Tiyuh Gunung Terang, bupati bersama budayawan Bali melaksanakan kegiatannya tidak berbeda jauh dengan apa yang dilakukan di Tiyuh Pagar Dewa. Selesai melaksanakan kegiatan di Tiyuh Gunung Terang, bupati bersama rombongan kembali ke ibukota kabupaten melalui jalan tol trans sumatera singgah sebentar di jalan tol tepatnya berada di rawa-rawa di kecamatan Pagar Dewa, dan singgah kembali di Kampung Baduy di Kelurahan Panaragan Jaya tepatnya di jalan baru belakang rumah dinas bupati.

Baca Juga  APBD Tubaba 2018 Defisit Rp20.76 Miliar

\”Bupati bersama rombongan memanfaatkan libur akhir pekan blusukan ke Tiyuh Pagar Dewa, Gunung Terang, tol, dan Kampung Baduy juga ditemani budayawan asal Bali. Ini dimaksudkan meninjau budaya masyarakat kampung asli Tubaba dan potensi bangunan dan alam yang bisa dikembangkan jadi tempat wisata,\” terang Sayuti Sekretaris Kominfo Tubaba.(Arie)

Berita Terkait

Dana Revolving Sapi Mandek, Gerindra Minta APH Bertindak
Pemkab Perkuat Karakter Masyarakat Lewat Tubaba Bersholawat
DPRD Tubaba Serahkan Rekomendasi LKPJ 2024
Pemkab Tubaba Ajak Perempuan Aktif Bangun Daerah
Bangga dengan Putra Daerah, Bupati Tubaba Sambut Pemain Timnas U-17 Fabio Azka Irawan
Bupati Tubaba Jalin Kerja Sama dengan Fakultas Pertanian Unila untuk Kembangkan Sektor Pertanian dan Peternakan
Kelompok Tani Revolving Sapi Tubaba Merugi, Akui Dipaksa Buat Laporan Keuntungan
Dana Revolving Sapi Macet, Pemkab Tubaba Siap Libatkan APH Jika Tak Kunjung Dikembalikan

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 19:02 WIB

Pemkab Perkuat Karakter Masyarakat Lewat Tubaba Bersholawat

Jumat, 25 April 2025 - 20:54 WIB

DPRD Tubaba Serahkan Rekomendasi LKPJ 2024

Kamis, 24 April 2025 - 17:33 WIB

Pemkab Tubaba Ajak Perempuan Aktif Bangun Daerah

Senin, 21 April 2025 - 21:12 WIB

Bangga dengan Putra Daerah, Bupati Tubaba Sambut Pemain Timnas U-17 Fabio Azka Irawan

Minggu, 20 April 2025 - 17:31 WIB

Bupati Tubaba Jalin Kerja Sama dengan Fakultas Pertanian Unila untuk Kembangkan Sektor Pertanian dan Peternakan

Jumat, 18 April 2025 - 16:02 WIB

Kelompok Tani Revolving Sapi Tubaba Merugi, Akui Dipaksa Buat Laporan Keuntungan

Rabu, 16 April 2025 - 21:41 WIB

Dana Revolving Sapi Macet, Pemkab Tubaba Siap Libatkan APH Jika Tak Kunjung Dikembalikan

Rabu, 16 April 2025 - 21:16 WIB

Kejari Tubaba Tetapkan Tersangka Baru Kasus Korupsi Dinas PPKB

Berita Terbaru

Pelaku pencurian ponsel berinisial AAS (24), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Modus Titip Kue, Pria Gasak Ponsel Pedagang

Rabu, 30 Apr 2025 - 14:06 WIB

E-Paper

Lentera Swara Lampung | 128 | Rabu, 30 April 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 22:56 WIB

Riyanto Pamungkas saat menerima penghargaan TOP Pembina BUMD 2025, Selasa (29/4/2025), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Bupati Pringsewu Raih TOP Pembina BUMD 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 19:54 WIB

Dirjen Bina Keuangan Daerah Kemendagri, Agus Fatoni (Kiri) dan Bupati Pringsewu, Riyanto Pamungkas (Kanan), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Pringsewu MAKMUR, Bupati Gandeng Kemendagri

Selasa, 29 Apr 2025 - 18:28 WIB

Foto: Istimewa.

Lampung Barat

BPRS Lambar Sabet Tiga Penghargaan TOP BUMD 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 14:42 WIB