Kerap Dijadikan Modus, Pol PP Segera Razia Gepeng

Redaksi

Minggu, 22 Juli 2018 - 16:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Ilustrasi/Ist

Foto: Ilustrasi/Ist

Bandarlampung (Netizenku.com): Banyaknya laporan masyarakat terkait gelandangan pengemis (gepeng) dan orang gila (orgil) di Kota Tapis Berseri, membuat Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) kembali melakukan razia dalam beberapa hari kedepan.

Penilaian beragam pun muncul dari kalangan masyarakat awam, ada yang menilai bahwa gepeng dijadikan sebagai modus dalam mencari pundi-pundi dolar, ada juga yang menilai karena hal itu terjadi karena keadaan.

Salah satunya, Putra (25), warga Wayhalim ini menilai bahwa gepeng banyak dijadikan modus bagi orang-orang yang ingin mengumpulkan pundi uang dari belas kasihan orang lain.

Baca Juga  Kwarda Lampung Sambut Pembentukan Racana UIM

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

\”Saya pernah lihat acara di salah satu TV. Ternyata banyak sekali yang memanfaatkan itu untuk meminta belas kasihan orang, bahkan anak-anak pun turut dibawa agar kesannya lebih dramatis,\” kata Putra saat ditemui Netizenku.com pada Minggu (22/7).

Sementara itu, Fitri (23) menganggap hal tersebut tidak bisa dipukul rata. Ia pun menilai bahwa memang benar masih ada orang yang terpaksa jadi pengemis lantaran sulitnya mencari lapangan pekerjaan.

Baca Juga  Pompa Air di Perum Bukit Beringin Raya Rusak, Kadis Perkim Minta PT Sinar Waluyo Tanggung Jawab

\”Masih banyak yang terpaksa menjadi pengemis dan gelandangan karena keadaan. Kan sekarang banyak sarjana yang nganggur karena sulit mencari pekerjaan. Itu saja bisa jadi contoh yang nyata,\” katanya.

Menanggapi hal tersebut, Sekretaris Satpol PP Kota Bandarlampung, Mansi mengaku memang banyak laporan terkait hal tersebut yang dikirim ke kantornya. Maka dari itu, dalam beberapa hari kedepan pihaknya akan melakukan razia gepeng dan orgil.

Baca Juga  Pompa Air di Perum Bukit Beringin Raya Rusak, Kadis Perkim Minta PT Sinar Waluyo Tanggung Jawab

\”Nanti kita akan terjunkan personil untuk mengentaskan hal itu. Kalau gepeng memang kerap kali dijadikan modus. Kalau orgil ini kita razia karena sering meresahkan masyarakat. Kan suka ada yang ngamuk-ngamuk gak jelas,\” pungkasnya.(Agis)

Berita Terkait

Pompa Air di Perum Bukit Beringin Raya Rusak, Kadis Perkim Minta PT Sinar Waluyo Tanggung Jawab
Kwarda Lampung Sambut Pembentukan Racana UIM
Disdikbud Lampung Kembali Gelar UKG
Yuliana Safitri, Kontraktor Perempuan Lampung yang Kini Menjalani Penahanan, Tetap Teguh Menghadapi Proses Hukum
Fadli Zon Jadikan Lampung Panggung Pernyataan Pentingnya Pelestarian Budaya
Kampanye Anak Indonesia Hebat, Purnama Wulan Sari Mirza Ajak Perkuat Pendidikan Karakter Anak Usia Dini
KPK dan DPRD Lampung Perkuat Sinergi Pencegahan Korupsi
DPP ABRI Gelar Pelatihan Paralegal Nasional 2025

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 12:24 WIB

Wabup Pringsewu Ikuti Rakor Nasional Evaluasi Program 3 Juta Rumah

Senin, 26 Januari 2026 - 20:16 WIB

Pemkab Pringsewu Dorong Hilirisasi Singkong Lewat Workshop Mocaf Berbasis Klaster Berkelanjutan

Senin, 26 Januari 2026 - 20:13 WIB

Bupati Pringsewu Tekankan Kepemimpinan Berbasis Amanah pada Seminar Kepala OPD

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:40 WIB

Bupati Pringsewu Dorong Karang Taruna Jadi Motor Penggerak Ekonomi Kreatif

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:37 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Pisah Sambut Kepala Kejaksaan Negeri

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:24 WIB

Hari Keempat, Tim Gabungan Perluas Area Pencarian Mbah Kaliman di Pringsewu

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:21 WIB

Sepuluh Personel Polres Pringsewu Terima Satya Lencana Pengabdian dari Presiden RI

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:17 WIB

Wabup Umi Laila Pimpin Rakercab XI Gerakan Pramuka Pringsewu 2026

Berita Terbaru

Lainnya

Pemkab Lamsel Raih UHC Award 2026 Kategori Pratama

Rabu, 28 Jan 2026 - 12:29 WIB

Lampung Selatan

Bupati Lamsel Ikuti Workshop Pengelolaan Sampah di Jepang

Rabu, 28 Jan 2026 - 12:27 WIB