Kelurahan Rawa Laut Sediakan Rumah Isolasi Pasien Covid-19

Redaksi

Kamis, 25 Februari 2021 - 18:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lurah Rawa Laut Ahmad Nauval hadir dalam acara peluncuran Kampung Tangguh Nusantara di Kelurahan Rawa Laut, Enggal, Kamis (25/2). Foto: Netizenku.com

Lurah Rawa Laut Ahmad Nauval hadir dalam acara peluncuran Kampung Tangguh Nusantara di Kelurahan Rawa Laut, Enggal, Kamis (25/2). Foto: Netizenku.com

Bandarlampung (Netizenku.com): Kelurahan Rawa Laut sejak menjadi Kampung Tangguh Nusantara di Kecamatan Enggal menyediakan Rumah Isolasi Pasien Covid-19.

Rumah Isolasi Pasien Covid-19, saat ini baru tersedia dua ruangan siap pakai, merupakan inisiatif masyarakat Kelurahan Rawa Laut untuk mendukung program Pemerintah Kota Bandarlampung dalam memutus rantai penularan Covid-19.

\”Rumah isolasi ini terealisasi berkat gagasan masyarakat yang dibina oleh Puskesmas Kebon Jahe bersinergi dengan Bhabinkamtibmas dan Babinsa,\” kata Lurah Rawa Laut, Ahmad Nauval, Kamis (25/2).

Baca Juga  KPU Bandarlampung Gelar Rakor dan Sosialisasi Peraturan KPU Nomor 8 Tahun 2022

Selain menyediakan rumah isolasi, pihak kelurahan juga berupaya mencegah penyebaran Covid-19 dengan melakukan penyemprotan disinfektan yang dibantu Bhabinkamtibmas dan Babinsa serta aparatur lingkungan dan organisasi kemasyarakatan.

\”Kemudian kita membagikan masker yang telah didistribusikan Pemerintah Kota Bandarlampung,\” ujar Ahmad Nauval.

Untuk mendukung Program Kampung Tangguh Nusantara, Ahmad Nauval mengatakan pihaknya juga memberikan edukasi kepada masyarakat untuk melakukan Gerakan 5M; memakai masker, mencuci tangan pakai sabun di air mengalir, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, mengurangi mobilitas. (Josua)

Berita Terkait

Kontribusi Nyata Energi, PGE Ulubelu Bak Pahlawan Tak Terlihat
Jelang Arus Mudik, Mendagri Soroti Kondisi Jalan di Lampung, Perbaiki!
Pemred Club Hadir Bukan Karena Latah
Gubernur Lampung Hadiri Sertijab Kepala BPK Perwakilan Lampung, Tekankan Sinergi dan Tata Kelola Keuangan
Gubernur Rahmat Mirzani Djausal Dorong Sinergi Jaga Stabilitas Ekonomi di Provinsi Lampung
PAN Kembali Bantu Korban Banjir Bandar Lampung
Pemkab Pesawaran-Pemkot Balam Rakor Bersama Bahas Pengendalian Banjir
Layanan Penukaran Uang, BI Imbau Masyarakat Biasakan Transaksi Nontunai

Berita Terkait

Rabu, 5 Maret 2025 - 20:15 WIB

PAN Kembali Bantu Korban Banjir Bandar Lampung

Sabtu, 1 Maret 2025 - 00:19 WIB

Irham Jafar: 4 Pilar Kebangsaan Penting untuk Melawan Pergeseran Nilai

Jumat, 28 Februari 2025 - 23:25 WIB

Ada yang Beda pada Program Makan Bergizi Gratis Selama Ramadhan

Selasa, 25 Februari 2025 - 09:26 WIB

PSU Pilkada Pesawaran di Tengah Keterbatasan Anggaran, Ini Solusi dari Pak Sam

Senin, 24 Februari 2025 - 16:54 WIB

Sengketa Pilkada Pesawaran Berakhir, MK Putuskan Ini!!!

Jumat, 21 Februari 2025 - 10:31 WIB

Komite TKIT Fitrah Insani 2 Bagikan Sembako Hasil Tabungan Bank Sampah

Rabu, 22 Januari 2025 - 18:36 WIB

PAN Terus Pantau Banjir Bandar Lampung

Selasa, 21 Januari 2025 - 20:08 WIB

PAN Kembali Kunjungi Korban Banjir

Berita Terbaru

Pesawaran

AMPP Mantapkan Barisan Jelang Aksi Damai Selamatkan Demokrasi

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:47 WIB

Foto bersama PT Pertamina Geothermal Energy (PGE) Ulubelu menggelar media gathering bertema

Bandarlampung

Kontribusi Nyata Energi, PGE Ulubelu Bak Pahlawan Tak Terlihat

Sabtu, 15 Mar 2025 - 20:09 WIB

Tulang Bawang Barat

Kapolres Tubaba Buka Bersama Awak Media

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:04 WIB

E-Paper

Lentera Swara Lampung | 118 | Jumat, 14 Maret 2025

Kamis, 13 Mar 2025 - 23:38 WIB