Ini Lokasi Proyek Infrastruktur yang Menggiring Zainudin ke KPK

Redaksi

Sabtu, 28 Juli 2018 - 15:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Selatan (Netizenku.com): Lokasi proyek infrastruktur yang menyebabkan tertangkap tangannya Bupati Lampung Selatan, Zainudin Hasan ke KPK, keseluruhan berada di Kecamatan Rajabasa dan Way Sulan.

Berdasarkan informasi yang diperoleh Netizenku.com, terdapat empat proyek infrastruktur yang dimenangkan Tiga CV yang dipinjam tersangka Gilang Ramadhan (selaku kontraktor, red) yang diduga telah diatur oleh Agus Bhakti Nugroho (orang dekat bupati, red). Keempat proyek tersebut total nilai proyek Rp2,8 miliar.

Baca Juga  Lamsel Sampaikan Dua Raperda Kepada DPRD Secara Virtual

\"\"

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pertama, lokasi proyek jalan di Desa Banding Kecamatan Rajabasa yakni, proyek rehabilitasi ruas jalan Banding Kantor Camat Rajabasa dengan nilai pagu Rp530 juta yang dimenangi CV Langit Biru yang dipinjam oleh Gilang Ramadan. Kedua, Proyek peningkatan ruas jalan Desa Kunjir – Cugung Kecamatan Rajabasa yang dimenangkan CV Menara 9 dengan nilai pagu Rp801,5 juta.

Baca Juga  Riana Arinal Ajak Seluruh Organisasi Wanita Senam dan Masak bersama di Agro Park PKK

\"\"

Selanjutnya, Pembangunan box culvert jalan Karya Mulyasari – Pemulihan Kecamatan Way Sulan yang dimenangkan CV. Langit Biru dengan nilai pagu Rp.430 juta. Dan terakhir, proyek peningkatan ruas jalan lingkar Dusun Tanah Luhur Batas Kota yang dimenangi CV. Laut Merah dengan nilai Rp1 milyar lebih.

\"\"

Diberitakan sebelumnya, Tim KPK melakukan penggeledahan di sejumlah kantor Pemkab Lamsel, Sabtu pagi (28/07). (eko)

Berita Terkait

Kanwil Kemenkumham Lampung Ngobras Perkuat Sinergi dan Kolaborasi
Rektor ITERA Paparkan Inovasi Riset untuk Pemberdayaan Masyarakat
Dies Natalis ke-9 Itera, Momentum Peningkatan Kualitas SDM Sains dan Teknologi Sumatera
BI-Pemprov Lampung Panen Bawang Merah di Lampung Selatan
Gubernur Lampung Sambangi Warga Kurang Mampu dan Berbagi Kasih di Bumisari
Demokrat Lamsel Resmi Daftarkan 50 Bacaleg ke KPU
Ribuan Orang Hadiri Tabliqh Akbar dan Festival Sya’ban di Natar
Demokrat Siap Kawal Penuh Pemekaran Kabupaten Bandar Lampung

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:05 WIB