Hadir di APEKSI 2021 Eva Dwiana Berkomitmen Wujudkan Smart City

Redaksi

Rabu, 13 Oktober 2021 - 22:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kadisdukcapil Bandarlampung Ahmad Zainuddin (kiri) memaparkan aplikasi Permen Manis dalam acara Sosialisasi Inovasi Daerah dan Pencanangan One OPD One Innovation di Ruang Tapis Berseri Pemkot setempat, Kamis (6/5). Foto: Netizenku.com

Kadisdukcapil Bandarlampung Ahmad Zainuddin (kiri) memaparkan aplikasi Permen Manis dalam acara Sosialisasi Inovasi Daerah dan Pencanangan One OPD One Innovation di Ruang Tapis Berseri Pemkot setempat, Kamis (6/5). Foto: Netizenku.com

Bandarlampung (Netizenku.com): Pemerintah Kota Bandarlampung berkomitmen mewujudkan Bandarlampung sebagai “Kota Cerdas” atau Smart City.

Hal itu ditegaskan Wali Kota Bandarlampung Eva Dwiana di sela-sela kegiatan APEKSI (Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia) dalam acara Indo Smart City Forum dan Expo (ISCFE) 2021 dengan tema: “Membangun Ekosistem Smart City Berkelanjutan Bagi Penanggulangan Pancemi” pada 13-15 Oktober 2021 di The Rich Jogja Hotel, Yogyakarta.

Baca Juga  RKI dan LAZDAI Gelar Mini Wokrshop untuk Bekal Kader di Lokasi Bencana

“Dalam wujudnya, pelayanan harus memanfaatkan teknologi sehingga lebih cepat dan efisien. Untuk memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat,” kata Eva Dwiana seperti dikutip dari akun media sosial miliknya, Instagram @eva_dwiana, Rabu (13/10). 

Pemerintah kota telah membangun sistem aplikasi pembuatan dokumen dan pengurusan izin secara online seperti sistem Sai Betik di DPM PTSP (Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu).

Baca Juga  Akhirnya, DBH Kota Bandarlampung Segera Dilunasi.

Kemudian aplikasi ‘Permen Manis’ atau pelayanan online masyarakat duduk manis yang merupakan terobosan Disdukcapil (Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil). Permen Manis sebuah aplikasi berbasis android dan bisa diunduh secara gratis di Playstore.

Dan yang terbaru aplikasi Siaga Bapok (sistem informasi harga bahan pokok) pada Dinas Perdagangan yang memuat data harga komoditas bahan pangan pokok.

Baca Juga  BPIP Gandeng Wali Kota Se-Indonesia Bumikan Pancasila

“Ke depan akan lebih banyak lagi sistem yang dibangun agar mempermudah masyarakat,” ujar Eva Dwiana.

Berita Terkait

Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Penutupan Rakernas II Pengurus Besar Mathla’ul Anwar
Pj. Gubernur Samsudin Buka Kegiatan Up Grading Keluarga Besar Jaringan Sekolah Islam Terpadu Wilayah Lampung
Pj. Gubernur Samsudin Serahkan SK Perpanjangan Penjabat Bupati Lampung Barat
Pj Gubernur Lampung Membuka Kegiatan Pekan Keselamatan Jalan (PKJ) Tahun 2024
Pj. Gubernur Lampung Serahkan DIPA dan TKD Tahun Anggaran 2025, Simbol Pelaksanaan APBN Pemerintahan Baru 
Pj. Sekdaprov Buka Rakor Swasembada Pangan Provinsi Lampung
Pastikan Kesiapan Siaga Nataru, PLN cek SPKLU di Jalur Mudik Sumsel-Lampung
Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Membuka Gelar Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2024

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 10:12 WIB

Pj Gubernur Lampung Melepas Peserta Jalan Sehat Peringatan Hari Jalan 2024

Jumat, 13 Desember 2024 - 19:48 WIB

Pj. Gubernur Lampung Buka Kompetisi Drone Wonderful Lampung 2024

Minggu, 8 Desember 2024 - 16:53 WIB

Komunitas TurunTangan Lampung Selenggarakan Program Kaleidoskop Dunia

Kamis, 28 November 2024 - 14:23 WIB

Telkomsel Perluas Jangkauan Jaringan 4G/LTE di Pulau Legundi dengan Teknologi Rural Star

Sabtu, 28 September 2024 - 20:07 WIB

PT ASDP Indonesia Ferry Bakauheni Bantu Bangun MI Al-Ikhlas Pasca Terbakar

Jumat, 27 September 2024 - 19:06 WIB

Calon Bupati Petahana Lamsel, Kampanye di Desa Maja Kalianda

Kamis, 26 September 2024 - 14:40 WIB

Winarni, Perempuan Tangguh Inspiratif dari Desa Waygalih

Kamis, 26 September 2024 - 14:36 WIB

Nanang Ermanto: Tidak Mau Janji Muluk Tapi Utamakan Kesejahteraan Rakyat

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Terima WTP dari BPK RI Sepuluh Kali Berturut-turut

Minggu, 22 Des 2024 - 14:42 WIB

Tulang Bawang Barat

Kepala Pusdiklatda Lampung Tutup KML Angkatan IV 2024

Sabtu, 21 Des 2024 - 21:55 WIB