Eva Dwiana Janjikan Kredit Tanpa Bunga untuk Pelaku UKM

Redaksi

Sabtu, 27 Februari 2021 - 20:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Bandarlampung Eva Dwiana saat meresmikan Kampung Tangguh Nusantara di Durian Payung, Tanjungkarang Pusat, Sabtu (27/2). Foto: Netizenku.com

Wali Kota Bandarlampung Eva Dwiana saat meresmikan Kampung Tangguh Nusantara di Durian Payung, Tanjungkarang Pusat, Sabtu (27/2). Foto: Netizenku.com

Bandarlampung (Netizenku.om): Pandemi Covid-19 berdampak serius bagi para pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di Kota Bandarlampung. Mulai dari omset penjualan yang menurun hingga pembatasan jam operasional usaha lewat kebijakan Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Skala Mikro di 20 kecamatan dan 126 kelurahan se-Bandarlampung

Sejak diberlakukan pada Kamis (11/2) lalu, PPKM Skala Mikro diklaim berhasil menekan penyebaran Covid-19.

Baca Juga  Terungkap! Dugaan Pelanggaran TSM Dilaporkan Usai Penghitungan Suara di TPS

Guna mengurangi dampak ekonomi bagi keberlangsungan UKM di Bandarlampung, Wali Kota Eva Dwiana menjanjikan bantuan modal bagi para pelaku UKM.

\”Kita akan bantu mereka dengan mendanai, kita kasih kredit dengan tidak ada bunga. Kita akan bantu mereka bagaimana caranya bekerja sama dengan Bank Waway,\” kata Eva Dwiana.

Dia mengakui UKM di Bandarlampung banyak menyumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Bandarlampung.

Baca Juga  Curi Rumah Kosong, Kaki Supriyadi Jadi Sarang Timah Panas

Namun bantuan modal usaha tanpa bunga ini hanya akan diberikan kepada UKM khusus Bandarlampung.

\”PAD kita banyak dari UKM, tapi kadang-kadang UKM ini juga, seperti daerah Teluk, banyak yang bukan dari Kota Bandarlampung,\” ujar dia.

Untuk itu, Eva Dwiana berjanji akan mengundang pelaku UKM dan para pelaku usaha di Bandarlampung agar mengangkat produk UKM setempat.

Baca Juga  Paslon 03 Minta Pelapor Akui Kebenaran Dalil yang Tidak Dibantah

\”Di daerah kita lebih bagus, luar biasa, apalagi kalau kita rangkul. Ini yang harus kita tekankan kepada toko-toko besar yang ada di Bandarlampung bahwa kita harus mengangkat UKM Kota Bandarlampung,\” kata dia. (Josua)

Berita Terkait

Rahmat Mirzani Djausal: Politik Uang adalah Musuh Utama Demokrasi yang Harus Kita Lawan Bersama
Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung
PWRI Lampung Gelar Pelatihan Jurnalistik Bangun Profesionalisme Wartawan
Pj. Gubernur Lampung Samsudin Tinjau Kesiapan Buffer Stock, Pastikan Kebutuhan Masyarakat Saat Terjadi Bencana
Pemprov Lampung Ikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi dan Antisipasi Bencana Hidrometeorologi
IPM Lampung Timur dan Kota Metro ‘Lampu Kuning’
Bawaslu Lampung Terima Kunjungan Kerja Pj. Gubernur Terkait Kesiapan Pengawasan Pilkada Serentak 2024
Lampung Urutan 28 dari 34 Provinsi dalam Kualitas Pelayanan Publik

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:47 WIB

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Senin, 18 November 2024 - 11:57 WIB

KPU Tanggamus Helat Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada

Sabtu, 16 November 2024 - 17:49 WIB

Cabup Saleh Asnawi Kukuhkan 2.800 Tim Jalan Lurus Perubahan di Tiga Kecamatan

Sabtu, 16 November 2024 - 17:11 WIB

Kasatreskrim: Transaksi Judol Togel di Wonosobo Capai Rp25 Jutaan/Bulan

Sabtu, 16 November 2024 - 16:43 WIB

Gerak Cepat, Polres Tanggamus Berantas Judi Online

Jumat, 15 November 2024 - 17:07 WIB

Ribuan Tim Pemenangan Jalan Lurus Perubahan Kotaagung Dikukuhkan

Kamis, 14 November 2024 - 21:28 WIB

Paslon 02 Kian Mantap Raih Kemenangan di Pilkada Tanggamus

Kamis, 14 November 2024 - 21:15 WIB

DPRD Tanggamus Paripurna Sumpah Janji PAW Heru Antori

Berita Terbaru

Penjabat bupati Lampung Barat, Nukman memimpin rakor DESK Pilkada di aula Pesagi, Kamis (21/11).

Lampung Barat

Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:11 WIB

Tanggamus

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:47 WIB

Bandarlampung

Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:45 WIB