Dua Tempat Wisata di Liwa Ramai Pengunjung

Redaksi

Selasa, 1 Januari 2019 - 14:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liwa  (Netizenku.com): Ksbun Raya Liwa (KRL)  dan Takan Kota Hamtebiu, Kota Liwa Lampung Barat (Lambar), dipadati pengunjung.

Kepala UPTD KRL Sukimin mengatakan, diperkirakan pengunjung hari ini mencapai 5000 orang lebih, tetapi tidak dapat dipastikan karena pengunjung yang datang tidak dikenakan tarif masuk maupun parkir.

\”Melihat padatnya pengunjung diperkirakan mencapai 5000 orang yang datang hari Ini, dan bagi pengunjung tidak dikenakan tiket masuk maupun parkir, makanya tidak ada catatan pasti,\” jelas Sukimin.

Wisatawan yang berkunjung dapat menikmati keindahan bunga, kayu langka dan buah-buahan berbagai varietas. Serta dapat menikmati hiburan berupa parade budaya yang difasilitasi oleh panitia.

Baca Juga  Paguyuban Marga Tenumbang akan Gelar Halal Bihalal

\”Tanaman yang ada di wilayah KRL, dari bunga, kayu langka dan buah-buahan bebas dinikmati oleh pengunjung, hanya saja kami meminta untuk menjaga jangan sampai dirusak termasuk tidak boleh menginjak rumput dan membuang sampah sembarangan,\” jelas Sukimin.

Sementara Kabag Humas dan Protokol Sekkab Lampung Barat, Burlianto Eka Putra, mengatakan, menurut rencana Bupati Parosil Mabsus, sore ini akan datang langsung untuk menikmati keindahan KRL serta berbagai hiburan rakyat yang disiapkan oleh panitia, sementara wakil bupati sudah berbaur dengan ribuan pengunjung.

Baca Juga  Operasi Zebra Krakatau 2020 Satlantas Lambar Bagikan Sembako

\”Menurut rencana, kalau tidak ada kesibukan lain, pak bupati sore ini akan ikut berkumpul bersama wisatawan untuk menikmati keindahan KRL serta pertunjukan seni budaya lokal yang telah menghibur pengunjung dari pagi hari. Sedangkan pak wakil bupati Mad Hasnurin telah unjuk kebolehan dengan nyambai bersama peserta,\” kata dia, seraya ingin mengetahui fasilitas apa saja yang dibutuhkan wisatawan yang belum tersedia di KRL.

Baca Juga  Program Bantuan untuk Kelurahan di Lambar Ternyata Juga Jadi Program Pusat

Pantauan Netizenku.com sekitar Pukul 11.00, WIB, Selasa (1/19) ribuan wisatawan memadati KRL tidak terpengaruh dengan rintik hujan yang menyiram Lampung Barat dari pagi hari. Bahkan lokasi parkir tidak mampu menampung kendaraan roda 4 berbagai jenis termasuk bus umum serta kendaraan roda dua milik pengunjung.

Kendaraan yang menumpuk bahkan tumpah hingga ke jalan raya, apabila dilihat dari Nomor Polisi, kendaraan yang datang dari wilayah Sumatera Selatan, serta seluruh kabupaten/kota yang ada di Lampung serta tidak sedikit yang bernopol Jakarta dan Bogor. (iwan)

Berita Terkait

Merdeka dari Bau Busuk, DLH Lambar Pindahkan TPS di Kompleks Pemkab
Pimda 272 Tapak Suci Putra Muhammadiyah Lambar Gelar UKT
KPU Lambar Tetapkan Parosil-Mad Hasnurin Bupati-Wakil Bupati Terpilih
DLH Lambar Bebal, Instruksi Pj Bupati Tangani Sampah Tak Diindahkan
TPS Sampah Jalur Dua Perkantoran Pemkab Lambar jadi Atensi Serius Bambang
Selamat, Indrayani Dilantik Sebagai Kepala Biro Hukum SDM dan Humas BPJPH RI
Pj Bupati Lambar Apresiasi Kegigihan Mukhlis Basri Ubah Status Jalan
Mukhlis Basri Minta Percepatan Peningkatan Status Jalan Penghubung Lambar-Oku Selatan

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 23:45 WIB

Peluncuran Buku “Terjebak di Puncak”, Kisah Inspiratif di Balik Kepemimpinan Pj. Gubernur Lampung

Senin, 10 Februari 2025 - 23:42 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Jelang Ramadan

Senin, 10 Februari 2025 - 23:39 WIB

Pemprov Lampung Tingkatkan Kualitas Layanan Publik Melalui Upaya Optimalisasi Layanan Pengaduan SP4N LAPOR

Minggu, 9 Februari 2025 - 18:02 WIB

Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:13 WIB

Pj. Sekdaprov Lampung Ikuti Rapat Tindak Lanjut Rakortas Bidang Pangan

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:56 WIB

Pj. Gubernur Lampung Hadiri Peringatan Isra Mi’raj 1446 H, Momentum Transformasi Diri Menuju Pribadi Lebih Baik

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:08 WIB

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Selasa, 4 Februari 2025 - 23:43 WIB

Respon Cepat, Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Sejumlah Korban di Lokasi Bencana Akibat Hujan Lebat dan Angin Kencang

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025

Minggu, 9 Feb 2025 - 18:02 WIB

Tulang Bawang Barat

Pengurus Komisariat PMII Tunas Palapa Tubaba Bedah Buku Bumi Manusia

Sabtu, 8 Feb 2025 - 20:59 WIB