Lambar Waspadai Tujuh Orang Suku Dalam Jambi

Redaksi

Kamis, 28 Februari 2019 - 18:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liwa  (Netizenku.com): Satuan Polisi Pamong Praja  (Sat Pol PP) Lampung Barat (Lambar), melakukan pendataan tujuh orang suku anak dalam Jambi, yang sudah beberapa hari ini berada di wilayah Balikbukit Lambar. Hal ini untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

\”Iya, kita ketahui ada tujuh warga suku anak dalam Jambi beberapa hari ini ada di wilayah Balikbukit, untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, termasuk keamanan mereka selama di wilayah kita, maka kami melakukan pendataan,\” jelas Kasat Pol PP Lambar Henry Faisal, Kamis (28/2).

Baca Juga  Srikandi Gudang Berbagi Dengan Pasien RSUDAU dan Santri Ponpes

Dijelaskan Henry, untuk tempat tinggal mereka yang terdiri dari dua perempuan dan lima laki-laki tersebut membuat tenda yang berpindah, sementara aktivitas mereka yakni menjual obat-abat tradisional. \”Keberadaan mereka disini untuk berjualan obat tradisional asli suku anak dalam yang diakui dapat menyembuhkan berbagai jenis penyakit, maka sudah kami sarankan untuk laporan dengan kepala lingkungan dimana mereka tinggal,\” ujarnya.

Namun, mereka disarankan untuk berkoordinasi dengan dinas kesehatan, serta meminta identitas dari masing-masing. \”Mereka kan jual obat, tentu kita juga harus melindungi masyarakat kita sebagai konsumen, jadi kami sudah minta mereka melapor atau berkoordinasi dengan dinas kesehatan,\” katanya.(Iwan)

Berita Terkait

MB-PM Bakar Semangat Kader PDI Perjuangan Lambar
HUT Ke-40 SMA Negeri 1 Liwa Syukuri Keberhasilan Prestasi
Parosil Akhiri Pelantikan 15 Koordinator Olahraga Kecamatan
Wow Setiap Agenda DPRD Lambar Harus Siapkan Upeti?
Parosil: KOK Harus Sinergi dan Koordinasi dengan Stakeholder
PDM-PDA Lampung Barat 2023-2027 Dikukuhkan
Prof Warsito akan Kukuhkan PDM Lambar Periode 2023-2027
Penetapan Ganjar-Mahfud MD Bakar Semangat Kader PDI Perjuangan Lambar

Berita Terkait

Rabu, 6 Desember 2023 - 15:30 WIB

Kasi Propam Ingatkan Netralitas Anggotanya pada Pemilu 2024

Rabu, 22 November 2023 - 19:23 WIB

Tersangka Peragakan 35 Adegan Rekontruksi Kasus Pembunuhan

Selasa, 21 November 2023 - 20:04 WIB

Polres Pringsewu Penyuluhan Keamanan Pemilu Anggota Sat Linmas

Selasa, 21 November 2023 - 10:55 WIB

Pj Bupati Tubaba Hadiri Sertijab Camat Pagar Dewa dan Tumijajar

Minggu, 19 November 2023 - 19:12 WIB

Pelaku Penipuan Diringkus, Rugikan Korban Hingga Rp 65 Juta

Minggu, 19 November 2023 - 19:09 WIB

Polres Pringsewu Sita 29 Sepeda Motor dan Amankan 50 Pemuda dalam Razia Balap Liar

Rabu, 15 November 2023 - 22:42 WIB

Curi Ratusan Nanas, Pedagang Buah Asal Lamsel Ditangkap Polisi

Selasa, 14 November 2023 - 20:27 WIB

Polres Pringsewu Beri Bantuan Material Bangunan Korban Puting Beliung

Berita Terbaru

Pringsewu

Kasi Propam Ingatkan Netralitas Anggotanya pada Pemilu 2024

Rabu, 6 Des 2023 - 15:30 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Komitmen Berantas Segala Bentuk Korupsi

Rabu, 6 Des 2023 - 15:24 WIB

DRL bersama masyarakat setempat.

Lampung

KSP Respon Laporan DRL Ihwal Pelepasan Tanah

Selasa, 5 Des 2023 - 21:30 WIB

Pesawaran

Polisi Tangkap Dua Pelaku Pemerasan Bermodus Anggota BIN

Selasa, 5 Des 2023 - 15:22 WIB

Fotot: Pj Bupati Tubaba, M Firsada, foto bersama saat luncurkan program Nuwo SIP dan Gerakan LIMAS, Senin (4/12) (Arie/NK)

Tulang Bawang Barat

Akreditasi, Pj Bupati Tubaba Ajak Nakes Tingkatkan Faskes

Senin, 4 Des 2023 - 21:41 WIB