Dinas PKPPSDA Hibahkan Rp31 M untuk Gedung Polda

Redaksi

Selasa, 10 April 2018 - 16:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung, melalui Dinas Perumahan Kawasan Pemukiman dan Pengelolaan Sumber Daya Air (PKPPSDA) siap menggelontorkan anggaran sebesar Rp31 miliar untuk pembangunan Gedung Polda.

Hal ini dikatakan Kepala Dinas PKPPSDA, Edarwan, saat dijumpai di Gedung DPRD Lampung, Selasa (10/4). Menurutnya, pembangunan Gedung Polda tersebut merupakan hibah dari Pemerintah Provinsi yang ditargetkan akan rampung pada akhir tahun 2018 mendatang.

Baca Juga  Soal Penutupan Kampung Vietnam, Disperkim Balam: Itu Ada Permasalahan dengan Masyarakat Bukan Karena Perizinan

\”Ini kebijakan Pemprov yang salah satunya menghibahkan anggaran untuk pembangunan Gedung Polda Lampung. Dan kita targetkan pembangunan tersebut akan rampung pada akhir tahun,\” ujar Edarwan.

Selain pembangunan Gedung tersebut, Edarwan menuturkan jika pihaknya juga akan menambah bangunan PAUD di sekitar taman gajah (Elephant park) Saburai, Enggal Bandarlampung.

Menurutnya, dalam membangun PAUD tersebut, membutuhkan anggaran sekitar Rp5 miliar. \”Ini juga sudah dianggarkan di APBD 2018 ini. Bangunan PAUD nantinya sebagai penyempurna dari Elephent Park yang sebelumnya kita juga sudah membangun Mushola di sekitar taman tersebut,\” jelas Edarwan.

Baca Juga  Eva Dwiana: Pramuka Harus Jadi Contoh Pemersatu Bangsa

Terkait kondisi Elephent Park yang tergenang air saat hujan, dirinya mengatakan jika pihaknya sedang memperbaiki taman gajah tersebut, dengan anggaran pemeliharaan yang ada.

\”Selain dua bangunan tersebut, kita juga akan membangun Perpustakaan Daerah yang membutuhkan biaya sekitar Rp25 miliar. Dan saat ini, kita sedang proses administrasi tender atau lelang dengan total biaya keseluruhan hampir Rp200 miliar,\” ucapnya. (Rio)

Berita Terkait

Pj. Gubernur Samsudin Buka Kegiatan Up Grading Keluarga Besar Jaringan Sekolah Islam Terpadu Wilayah Lampung
Pj. Gubernur Samsudin Serahkan SK Perpanjangan Penjabat Bupati Lampung Barat
Pj Gubernur Lampung Membuka Kegiatan Pekan Keselamatan Jalan (PKJ) Tahun 2024
Pj. Gubernur Lampung Serahkan DIPA dan TKD Tahun Anggaran 2025, Simbol Pelaksanaan APBN Pemerintahan Baru 
Pj. Sekdaprov Buka Rakor Swasembada Pangan Provinsi Lampung
Pastikan Kesiapan Siaga Nataru, PLN cek SPKLU di Jalur Mudik Sumsel-Lampung
Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Membuka Gelar Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2024
Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Percepatan RTRW-RDTR

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 15:07 WIB

Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan

Jumat, 13 Desember 2024 - 19:48 WIB

Pj. Gubernur Lampung Buka Kompetisi Drone Wonderful Lampung 2024

Minggu, 8 Desember 2024 - 16:53 WIB

Komunitas TurunTangan Lampung Selenggarakan Program Kaleidoskop Dunia

Kamis, 28 November 2024 - 14:23 WIB

Telkomsel Perluas Jangkauan Jaringan 4G/LTE di Pulau Legundi dengan Teknologi Rural Star

Sabtu, 28 September 2024 - 20:07 WIB

PT ASDP Indonesia Ferry Bakauheni Bantu Bangun MI Al-Ikhlas Pasca Terbakar

Jumat, 27 September 2024 - 19:06 WIB

Calon Bupati Petahana Lamsel, Kampanye di Desa Maja Kalianda

Kamis, 26 September 2024 - 14:40 WIB

Winarni, Perempuan Tangguh Inspiratif dari Desa Waygalih

Kamis, 26 September 2024 - 14:36 WIB

Nanang Ermanto: Tidak Mau Janji Muluk Tapi Utamakan Kesejahteraan Rakyat

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

Lampung Selatan

Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan

Sabtu, 21 Des 2024 - 15:07 WIB