Diduga Edarkan Sabu, Oknum PNS Pemprov ini Diringkus

Redaksi

Minggu, 10 Juni 2018 - 16:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Satuan Reserse Narkoba Polresta Bandarlampung Berhasil meringkus seorang bandar narkoba yang berprofesi sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS) Pemerintah Provinsi Lampung.

Tersangka HH (35), diduga memiliki pekerjaan sampingan mengedarkan sabu. Hal itu diungkapkan Kapolresta Bandarlampung, Kombes Pol Murbani Budi Pitono, bahwa HH ditangkap pada Rabu, 6 Juni 2018 lalu.

“Jadi, sebelumnya anggota menangkap salah satu penyalahgunaan narkoba, yakni RI (31) di daerah Kaliawi. Dari hasil penangkapan RI, ditemukan jaringan yang melibatkan empat orang dalam peredaran narkoba jenis sabu. Empat orang ini termasuk RI dan HH,\” tuturnya.

Baca Juga  BNN Periksa Istri Mantan Kalapas

Namun, Murbani belum bisa menjelaskan secara rinci identitas dan kronologi penangkapan HH lantaran masih dilakukan pendalaman.

\”Ini masih kami dalami dulu dimungkinkan ada jaringan ke atasnya lagi. Tapi, yang jelas dia (HH) ini bandar, dan dia seorang PNS di Diskominfo Provinsi Lampung,\” bebernya.

Dari penangkapan RI itulah anggotanya melakukan pengembangan. “Setelah itu kami menemukan jaringan ini, dan juga berhasil menangkap HH, EJ, AR, dengan barang bukti berupa paket klip besar dan kecil sabu,\” jelasnya.

Baca Juga  Kasus Suap Bupati Lampung Selatan, Ketum Perti Diperiksa KPK

Atas perbuatannya, HH diancam dengan pasal 114 ayat 1 subpasal 112 ayat 1 UU RI No 35 Tahun 2009 tentang Narkotika. Dengan Ancaman pidana minimal lima tahun penjara. (Mel)

Berita Terkait

Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia
Pj Gubernur Samsudin Terima Kunjungan AMSI Lampung
Dinilai Lalai, Komisi IV akan Panggil Pengelola RS Graha Husada
Dewan Beri Peringatan Keras Soal Insiden Kebocoran Oksigen RS Graha Husada
Tabung Oksigen Bocor, Puluhan Pengunjung RS Graha Husada Berhamburan Keluar
Truk Bermuatan 10 Ton Gabah Terguling di Pringsewu, Polisi Terapkan Sistem Buka Tutup Arus Lalin
Puting Beliung, Dandim 0421/LS Pimpin Gotong Royong Puluhan Rumah Rusak di Pesawaran
Area Depan Kantor Polisi Jadi Lahan Baku Tembak

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:39 WIB

Tim Penyidik Kejari Geledah Kantor dan Kediaman Sekda Pringsewu

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:30 WIB

Jaga Stabilitas Pemerintahan, Ini Poin Penting Marindo Pasca Sekda Diciduk

Kamis, 30 Januari 2025 - 16:09 WIB

Sekda Pringsewu Tersangka Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022

Rabu, 29 Januari 2025 - 18:44 WIB

Polisi Siaga, Amankan Libur Panjang Warga Pringsewu

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:07 WIB

Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Ambarawa, Pj Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:03 WIB

Dua Pelaku Penipuan dan Penggelapan Mobil Rental Ditangkap

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:26 WIB

Warga Pringsewu Jadi Korban Penipuan Jalur Khusus PNS BRIN

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:23 WIB

Pasca Banjir, Pj Bupati Pringsewu Instruksikan Jajaran Pemda Tetap Siaga

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Rabu, 5 Feb 2025 - 22:08 WIB

Tulang Bawang Barat

Firsada Bangga Produk Lokal Tubaba Tampil di Ajang INACRAFT 2025

Rabu, 5 Feb 2025 - 20:57 WIB