Di Bandarlampung, Aksi Bela Palestina Jadi Ajang Edukasi Anak

Redaksi

Jumat, 11 Mei 2018 - 22:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Ratusan massa yang tergabung dalam Aliansi Lampung Bela Palestina, lakukan unjuk rasa di Bundaran Gajah, Tugu Adipura Bandarlampung, Jumat (11/5).

Aksi ini dimulai dengan longmarch dari Masjid Taqwa hingga sepanjang Jalan Raden Intan

Sejumlah tulisan save Palestina dan Bendera Palestina tampak tak luput dalam aksi tersebut. Bahkan, banyak orangtua yang juga mengajak anak-anaknya.

Baca Juga  Sambangi Walikota, KPU Harapkan Pencairan Anggaran Dipercepat

Salah seorang demonstran, Annisa (37) membawa anak laki-lakinya, Achmad (9). Menurut dia, hal ini merupakan cara mengajarkan anaknya tentang membela sesama umat muslim yang sedang kesusahan diseluruh dunia.

“Anak saya Achmad diajarkan sejak dini tentang agamanya (Islam-red), apalagi tentang saudara kita yang sedang kesusahan di Palestina, ajaran membela semua saudara seiman, wajib kita ajarkan sejak dini. Makanya hari ini saya ajak dia longmarch supaya tahu cara membela kaum muslim yang benar dan supaya tidak terprovokasi dengan teroris di TV yang mengatasnamakan agamanya untuk melukai sesama” pungkasnya.(Melita)

Berita Terkait

Pj. Gubernur Samsudin Buka Kegiatan Up Grading Keluarga Besar Jaringan Sekolah Islam Terpadu Wilayah Lampung
Pj. Gubernur Samsudin Serahkan SK Perpanjangan Penjabat Bupati Lampung Barat
Pj Gubernur Lampung Membuka Kegiatan Pekan Keselamatan Jalan (PKJ) Tahun 2024
Pj. Gubernur Lampung Serahkan DIPA dan TKD Tahun Anggaran 2025, Simbol Pelaksanaan APBN Pemerintahan Baru 
Pj. Sekdaprov Buka Rakor Swasembada Pangan Provinsi Lampung
Pastikan Kesiapan Siaga Nataru, PLN cek SPKLU di Jalur Mudik Sumsel-Lampung
Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Membuka Gelar Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2024
Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Percepatan RTRW-RDTR

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 15:07 WIB

Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan

Jumat, 13 Desember 2024 - 19:48 WIB

Pj. Gubernur Lampung Buka Kompetisi Drone Wonderful Lampung 2024

Minggu, 8 Desember 2024 - 16:53 WIB

Komunitas TurunTangan Lampung Selenggarakan Program Kaleidoskop Dunia

Kamis, 28 November 2024 - 14:23 WIB

Telkomsel Perluas Jangkauan Jaringan 4G/LTE di Pulau Legundi dengan Teknologi Rural Star

Sabtu, 28 September 2024 - 20:07 WIB

PT ASDP Indonesia Ferry Bakauheni Bantu Bangun MI Al-Ikhlas Pasca Terbakar

Jumat, 27 September 2024 - 19:06 WIB

Calon Bupati Petahana Lamsel, Kampanye di Desa Maja Kalianda

Kamis, 26 September 2024 - 14:40 WIB

Winarni, Perempuan Tangguh Inspiratif dari Desa Waygalih

Kamis, 26 September 2024 - 14:36 WIB

Nanang Ermanto: Tidak Mau Janji Muluk Tapi Utamakan Kesejahteraan Rakyat

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

Lampung Selatan

Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan

Sabtu, 21 Des 2024 - 15:07 WIB