Deputi Pencegahan Korupsi Akan Sambangi Lampung

Redaksi

Kamis, 22 Februari 2018 - 12:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Sekretaris Daerah Provinsi Lampung, Hamartoni Ahadis

Plt Sekretaris Daerah Provinsi Lampung, Hamartoni Ahadis

Bandarlampung (Netizenku): Menanggapi undangan dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk Rapat Koordinasi Supervisi Pemberantasan Korupsi Terintegrasi, pada awal februari yang lalu, pelaksana tugas (Plt) Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Lampung, Hamartoni Ahadis mengatakan, pada tanggal 26-28 mendatang akan ada kunjungan dari deputi KPK ke provinsi Lampung.

Hamartoni menjelaskan, kedatangan deputi KPK tersebut dalam rangka pelaksanaan supervisi terhadap satuan kerja pemerintah provinsi Lampung. \”Bukan hanya ditingkat pemerintah provinsi, tapi juga di seluruh satuan kerja yang ada di 15 kabupaten/kota se-provinsi Lampung,\” kata Hamartoni saat di wawancara Netizenku.com, Kamis (22/2).

Baca Juga  Gubernur Dorong Penggunaan Produk Dalam Negeri

Adapun beberapa fokus area supersivisi meliputi, pengelolaan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) dengan mendorong pemerintah daerah untuk membangun e-planning yang terintegrasi dengan e-budgeting, pengadaan barang dan jasa dengan penerapan e-procurement, pembenahan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP), penguatan Aparat Pengawasan Internal Pemerintah, dan penerapan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP).

Hamartoni mengungkapkan, Lampung adalah 1 dari 10 provinsi di Indonesia yang dilakukan supervisi. \”Intinya supervisi ini bertujuan untuk pemantapan pelayanan publik, agar tidak ada unsur korupsi disana. Ini adalah bagian dari apa yang sudah, yang sedang dan yang akan kita lakukan. Dengan adanya supervisi ini, kita dapat mencegah ada praktek-prakter yang berarah pada tindakan korupsi,\” tandasnya. (Aby)

Berita Terkait

Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Pertemuan Tahunan Bank Indonesia, Dengarkan Arahan Presiden Prabowo Subianto
Pj. Gubernur Samsudin Apresiasi Masyarakat Lampung, Pilkada Serentak 2024 Berjalan Tertib, Aman, dan Lancar
Pj. Gubernur Samsudin Ajak Stakeholder Dukung Keberlanjutan Pembangunan Jalan dan Infrastruktur
Pj. Gubernur Samsudin Terima Kunjungan Kerja DPD RI Asal Dapil Lampung
NoNa Janjikan Bangun Jalan Utama Kabupaten dan Lingkungan
Pj. Gubernur Lampung Kukuhkan Pengurus MPAL Periode 2025-2029, Wujudkan Sinergi Adat dan Pembangunan
KPK RI Monitoring Hasil Penilaian Perluasan Percontohan Desa Anti korupsi di Provinsi Lampung
Satpol PP dan Satlinmas Siap Amankan Pilkada Serentak 2024 di Lampung

Berita Terkait

Senin, 2 Desember 2024 - 23:30 WIB

BPS Umumkan Inflasi Lampung November 2024 Sebesar 1,5 Persen, Ini Pemicunya!

Senin, 2 Desember 2024 - 16:47 WIB

Mantap! Inflasi November 2024 di Lampung Turun Lagi

Senin, 2 Desember 2024 - 09:09 WIB

Selamat! 2025 Lampung Punya Gubernur Baru, Sembilan Petahana Tumbang

Jumat, 29 November 2024 - 11:44 WIB

Bawaslu Lampung Tertibkan 90.910 APK di Masa Tenang

Selasa, 26 November 2024 - 19:33 WIB

Besok, Nukman Pantau Langsung Sejumlah TPS di Lambar

Senin, 25 November 2024 - 00:53 WIB

Ini Dia Standar Hidup Layak di Lampung, Silakan Cek Pengeluaran Anda “Di Atas atau Masih di Bawah”

Sabtu, 23 November 2024 - 11:19 WIB

Bawaslu Lampung Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang, Pemungutan dan Tungsura Pilkada

Sabtu, 23 November 2024 - 08:29 WIB

“Kue Cucur” Meluncur di Pringsewu, Ajak Pilih Pemimpin Visioner

Berita Terbaru

Pesawaran

M Nasir Dampingi Koordinator Agrinas Tinjau Lahan Cetak Sawah

Senin, 2 Des 2024 - 17:36 WIB

Ekonomi

Mantap! Inflasi November 2024 di Lampung Turun Lagi

Senin, 2 Des 2024 - 16:47 WIB