Beredar Obat dan Makanan tak Berizin, BBPOM Edukasi Ribuan Warga

Redaksi

Selasa, 27 Februari 2018 - 13:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ribuan warga saat mengikuti KIE BBPOM Bandarlampung, tentang obat dan makanan.

Ribuan warga saat mengikuti KIE BBPOM Bandarlampung, tentang obat dan makanan.

Bandarlampung (Netizenku): Ribuan warga ikuti acara pemberdayaan masyarakat melalui komunikasi, informasi, edukasi (KIE) obat dan makanan, yang diselenggarakan oleh Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BBPOM) Bandarlampung, di Graha Gading, Selasa (27/2).

Dalam kesempatan ini, anggota Komisi IX DPR RI, Frans Agung MP Natamenggala, dan Kabid Sertifikasi Pelayanan Informasi Konsumen BBPOM, Tri Sutarto, menjadi narasumber dalam memberikan edukasi kepada ribuan peserta.

Baca Juga  Kunjungi Fraksi PKS, IPM Lampung Sampaikan Pentingnya Perda Literasi

Terlihat banyak anak-anak yang dibawa oleh orangtuanya di acara ini, supaya dapat menjadi pembelajaran secara langsung.

\"\"

Menurut Frans, acara ini sangat baik dan bermanfaat bagi masyarakat, khususnya warga di Kota Tapis Berseri.

\”Di televisi banyak bermunculan berita tentang jajanan anak yang mengandung narkoba. Kemudian banyak beredar obat dan makanan berbahaya tanpa izin. Maka dari itu, acara ini sangat mengedukasi masyarakat,\” kata Frans saat diwawancarai usai acara.

Baca Juga  SGM Eksplor dan Alfamart Bangun Dua Gedung PAUD

Bahkan, dirinya juga menyarankan kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung untuk melakukan sidak dalam jangka waktu 3 bulan sekali.

Menanggapi hal tersebut, Plt Walikota Bandarlampung, Yusuf Kohar yang juga turut hadir dalam acara itu, menyatakan bahwa hal itu merupakan saran yang baik.

\”Ini saya kira salah satu poin yang pas. Kita akan jalankan kedepan. Mudah-mudahan lancar,\” kata dia.

Berita Terkait

PWRI Lampung Gelar Pelatihan Jurnalistik Bangun Profesionalisme Wartawan
IPM Lampung Timur dan Kota Metro ‘Lampu Kuning’
IPM Provinsi Lampung 2024 Sebesar 73,13 Tumbuh Terjaga 0,65-0,69 Poin
Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia
Kabupaten Pringsewu (Sesungguhnya) Miliki Kearifan Lokal dari Daun-daun Bambu yang Berserakan
Tahukah Anda? Bahwa 46,41% Penduduk di Lampung Jadi Beban Penduduk Usia Produktif
Tahukah Anda? ASN di Pemprov Lampung Didominasi Perempuan Berpendidikan Tinggi
Rektor UIN Raden Intan Raih Penghargaan Santri Inspiratif

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 13:39 WIB

Belasan Personel Polres Pringsewu Terima Penghargaan Khusus

Senin, 18 November 2024 - 19:24 WIB

Sinergi PWI-Polres Pringsewu Wujudkan Keterbukaan Informasi Kredibel dan Akuntabel

Senin, 18 November 2024 - 16:39 WIB

Polres Pringsewu Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang di Pilkada Serentak 2024

Jumat, 15 November 2024 - 19:18 WIB

Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 13:06 WIB

Aksi Sosial Jajaran PWI Pringsewu Berbagi 150 Nasi Bungkus di RSUD

Kamis, 14 November 2024 - 16:36 WIB

Polres Pringsewu Akan Tindak Tegas Politik Uang dan Politik Identitas

Kamis, 14 November 2024 - 16:31 WIB

Pekon Panggungrejo Ikuti Penilaian Kampung Pancasila Tingkat Nasional

Rabu, 13 November 2024 - 18:22 WIB

Polres Pringsewu Amankan Kampanye Pilkada 2024

Berita Terbaru

Penjabat bupati Lampung Barat, Nukman memimpin rakor DESK Pilkada di aula Pesagi, Kamis (21/11).

Lampung Barat

Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:11 WIB

Tanggamus

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:47 WIB

Bandarlampung

Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:45 WIB

Tanggamus

Kejari Tanggamus Musnahkan Barang Bukti yang Telah Inkracht

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:41 WIB