Bekali Mahasiswa ke Dunia Kerja, UIN-TDM Jalin Kerjasama

Redaksi

Jumat, 6 April 2018 - 18:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku): Manajemen Pendidikan Islam (MPI), Fakultas Tarbiyah Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Lampung menggelar kegiatan marketing academy sebagai tambahan mata kuliah komunikasi bisnis di Tunas Dwipa Matra (TDM) cabang Pramuka, Jum\’at (6/4).

Manager Developer, Wiwid Daniarti dalam sambutannya menyampaikan, kegiatan marketing academy ini merupakan program yang sudah lama direncanakan oleh Honda, terutama TDM cabang Pramuka. \”Alhamdulillah, pelaksanaan perdana ini dilakukan terhadap mahasiswa MPI UIN Lampung, dan program ini merupakan kagiatan yang positif untuk membekali mahasiswa dalam dunia kerja terutama di perusahaan. Pematerinya juga kami ambil dari marketing nasional dari Honda dan Daihatsu yang sudah berprestasi dan dikenal,\” jelas Wiwid.

Baca Juga  MAKUKU Facial Towel, Handuk Wajah Anti Bakteria  Pertama di Indonesia 

Kegiatan ini juga, menurutnya, akan menjadi program jangka panjang yang harapannya Honda bisa bekerjasama dengan UIN Raden Raden Intan, terutama jurusan MPI Fakultas Tarbiyah dan Keguruan. \”Jadi semacam MoU, biar komunikatif,\” imbuh Wiwid.

Sementara itu, Kepala cabang TDM Pramuka M. Satria Putra, memberikan penghargaan dan support kepada mahasiswa yang ingin belajar dan mempunyai kemauan untuk maju, baik secara pengetahuan teori maupun praktek. \”Kami menyesuaikan kurikulum yang diberikan dosen pengampu mata kuliah dan akan diberikan sertifikat lulusan, karena ini lulusan pertama,\” ucapnya.

Baca Juga  OAIL Itera Siarkan Langsung Gerhana Bulan Penumbra

 

Dosen pengampu mata kuliah Komunikasi Bisnis, Hartoni menyampaikan, diadakannya kegiatan tersebut guna menambah wawasan mahasiswa mengenai dunia kerja. Proses ini, menurutnya, akan berlangsung selama 8 kali pertemuan, di mana 4 kali pertemuan di kelas dan 4 kali pertemuannya di Laboratorium Honda, dan diikuti oleh 80 mahasiswa.

\”Harapannya, mereka bisa mendapatkan ilmu yang bermanfaat ketika selesai dari kegiatan ini. Adapun materinya yaitu Wawasan entrepreunuership, wawasan/ilmu marketing sebagai alat komunikasi, dan menjadi marketers yang handal,\” jelasnya. (Yesi)

Berita Terkait

PWRI Lampung Gelar Pelatihan Jurnalistik Bangun Profesionalisme Wartawan
IPM Lampung Timur dan Kota Metro ‘Lampu Kuning’
IPM Provinsi Lampung 2024 Sebesar 73,13 Tumbuh Terjaga 0,65-0,69 Poin
Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia
Kabupaten Pringsewu (Sesungguhnya) Miliki Kearifan Lokal dari Daun-daun Bambu yang Berserakan
Tahukah Anda? Bahwa 46,41% Penduduk di Lampung Jadi Beban Penduduk Usia Produktif
Tahukah Anda? ASN di Pemprov Lampung Didominasi Perempuan Berpendidikan Tinggi
Rektor UIN Raden Intan Raih Penghargaan Santri Inspiratif

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 13:39 WIB

Belasan Personel Polres Pringsewu Terima Penghargaan Khusus

Senin, 18 November 2024 - 19:24 WIB

Sinergi PWI-Polres Pringsewu Wujudkan Keterbukaan Informasi Kredibel dan Akuntabel

Senin, 18 November 2024 - 16:39 WIB

Polres Pringsewu Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang di Pilkada Serentak 2024

Jumat, 15 November 2024 - 19:18 WIB

Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 13:06 WIB

Aksi Sosial Jajaran PWI Pringsewu Berbagi 150 Nasi Bungkus di RSUD

Kamis, 14 November 2024 - 16:36 WIB

Polres Pringsewu Akan Tindak Tegas Politik Uang dan Politik Identitas

Kamis, 14 November 2024 - 16:31 WIB

Pekon Panggungrejo Ikuti Penilaian Kampung Pancasila Tingkat Nasional

Rabu, 13 November 2024 - 18:22 WIB

Polres Pringsewu Amankan Kampanye Pilkada 2024

Berita Terbaru

Penjabat bupati Lampung Barat, Nukman memimpin rakor DESK Pilkada di aula Pesagi, Kamis (21/11).

Lampung Barat

Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:11 WIB

Tanggamus

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:47 WIB

Bandarlampung

Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:45 WIB

Tanggamus

Kejari Tanggamus Musnahkan Barang Bukti yang Telah Inkracht

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:41 WIB