Bangga! Lampung Tempati Posisi Puncak Klasemen Sementara PON XXI 2024

Leni Marlina

Rabu, 4 September 2024 - 22:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Harian KONI Lampung, Amalsyah Tarmizi, bersama Ketua Umum KONI pusat menyaksikan kejayaan atlet Lampung pada PON XXI Sumut-Aceh. (Ist/NK)

Ketua Harian KONI Lampung, Amalsyah Tarmizi, bersama Ketua Umum KONI pusat menyaksikan kejayaan atlet Lampung pada PON XXI Sumut-Aceh. (Ist/NK)

Medan (Netizenku.com): Hari-hari awal pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 Sumut-Aceh yang baru akan dibuka resmi 9 September mendatang, kontingen Lampung telah memecahkan sejarah dengan menempati posisi puncak klasemen sementara.

Berdasarkan data dari Bidang Humas KONI Lampung, hasil sementara yang dirilis 4 September hingga Pukul 15.30 WIB, Lampung telah mengumpulkan total 12 medali, dengan rincian 7 emas, 3 perak dan 2 perunggu.

Ketua harian KONI Lampung, melalui Kabid Humas Supriyadi Alfian mengatakan, Lampung saat ini telah mengumpulkan 7 medali emas, empat diantaranya dari cabang senam, dua dari angkat besi dan 1 emas disumbang cabang olahraga aerosport.

Baca Juga  Mengulik Potensi HHBK Melalui Festival Wisata Hutan Lampung 2023

“Alhamdulillah, sampai hari ini senam telah membukukan empat emas, tiga disumbangkan Tri Wahyuni dan satu emas serta satu medali perak dipersembahkan Sutjiati Narendra, senam artistik juga telah mempersembahkan satu medali perunggu,” kata Supriyadi.

Sementara cabang olahraga angkat besi, kembali menyumbang medali emas pada kelas putri 45 Kg atas nama Adelia Prasasti kembali, sebelumnya Muhammad Husni terlebih dahulu menyumbang emas di kelas 55 Kg, sedangkan lifter putra 61 Kg M Halim Setiawan harus puas membawa medali perak PON XXI 2024 untuk Lampung.

Baca Juga  Jelang 11 Tahun dan Harapan \'Nakhoda\' Rachmat Hidayat

“Selain cabang olahraga senam dan angkat besi, hari ini juga Lampung dapat tambahan satu medali emas, satu medali perak dan satu medali perunggu, dengan demikian Lampung telah mengumpulkan 7 emas, 3 perak dan 2 perunggu,” jelasnya.

Atas keberhasilan sementara tersebut, Ketua Harian KONI Lampung, Amalsyah Tarmizi, mengatakan semakin optimis target mendapat 35 medali emas dan berada pada peringkat tujuh akhir klasemen akan tercapai.

“Sejarah tercipta hari ini, untuk pertama kali dalam sejarah PON Lampung memimpin klasemen sementara, dengan hasil saat ini kita semakin optimis target akan tercapai, untuk itu kami minta semua berjuang maksimal, berikan yang terbaik buat masyarakat Lampung,” kata dia. (Iwan)

Baca Juga  Gubernur Sosialisasi Pembangunan Masjid Raya

10 besar klasemen sementara perolehan medali PON XXI Aceh-Sumut 2024 hingga Rabu (4/9/2024) pukul 15.30 WIB:

1. Lampung: 7 emas, 3 perak, 2 perunggu
2. DKI Jakarta: 6 emas, 9 perak, 4 perunggu
3. Riau: 6 emas, 5 perak, 3 perunggu
4. Jawa Barat: 6 emas, 2 perak, 8 perunggu
5. Jawa Timur: 4 emas, 4 perak, 6 perunggu
6. Sumatera Utara: 4 emas, 0 perak, 0 perunggu
7. Aceh: 2 emas, 3 perak, 2 perunggu
8. Papua Pegunungan: 1 emas, 0 perak, 0 perunggu
9. Sumatera Selatan: 0 emas, 2 perak, 3 perunggu
10. Jawa Tengah: 0 emas, 2 perak, 3 perunggu

Berita Terkait

Lampung Siap Sambut Wisatawan Liburan Akhir Tahun, Bobby Bocorkan Strateginya
APBN Regional Lampung TKD Naik, Belanja K/L Menyusut, Ini Rincian Lengkapnya
Ini Dia Potensi Besar Lampung di Akhir Tahun yang Masih Terabaikan
Ingat, 2025 Harga Singkong Minimal Rp900/Kg, Perusahaan Tidak Taat akan Ditindak
BPJS Kesehatan Rangkul Stakeholders Wujudkan Ekosistem JKN Tanpa Kecurangan
Bulog Lampung Sukses Salurkan Bapang Beras 2023-2024, Bagaimana 2025?
Gelisahku, Mungkin Kegelisahan Pj Gubernur Samsudin Juga
UMP Lampung 2025 Naik Rp176.573, Ahmad Syaifullah: Untuk Menjaga Daya Beli Pekerja dan Daya Saing Usaha

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 16:46 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Buka Kegiatan Up Grading Keluarga Besar Jaringan Sekolah Islam Terpadu Wilayah Lampung

Sabtu, 21 Desember 2024 - 10:24 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Serahkan SK Perpanjangan Penjabat Bupati Lampung Barat

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:02 WIB

Pj. Gubernur Lampung Serahkan DIPA dan TKD Tahun Anggaran 2025, Simbol Pelaksanaan APBN Pemerintahan Baru 

Rabu, 18 Desember 2024 - 21:56 WIB

Pj. Sekdaprov Buka Rakor Swasembada Pangan Provinsi Lampung

Rabu, 18 Desember 2024 - 20:38 WIB

Pastikan Kesiapan Siaga Nataru, PLN cek SPKLU di Jalur Mudik Sumsel-Lampung

Senin, 16 Desember 2024 - 22:07 WIB

Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Membuka Gelar Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2024

Senin, 16 Desember 2024 - 22:01 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Percepatan RTRW-RDTR

Senin, 16 Desember 2024 - 20:27 WIB

PLN UID Lampung Gelar Apel Siaga, Siap Amankan Listrik Saat Perayaan Nataru

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Kepala Pusdiklatda Lampung Tutup KML Angkatan IV 2024

Sabtu, 21 Des 2024 - 21:55 WIB

Foto: Istimewa

Lampung Selatan

Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan

Sabtu, 21 Des 2024 - 15:07 WIB