TPP-Pendamping Desa Lambar Gelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas Mandiri

Leni Marlina

Jumat, 13 September 2024 - 19:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tenaga Pendamping Profesional, Pendamping Desa Kabupaten Lampung Barat menggelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas Mandiri, di Kadaka Resort & Villa, Balikbukit. (Ist/NK)

Tenaga Pendamping Profesional, Pendamping Desa Kabupaten Lampung Barat menggelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas Mandiri, di Kadaka Resort & Villa, Balikbukit. (Ist/NK)

Liwa (Netizenku.com): Tenaga Pendamping Profesional (TPP), Pendamping Desa Kabupaten Lampung Barat menggelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas Mandiri, di Kadaka Resort & Villa, dengan jumlah peserta 25 orang pendamping desa dan enam orang TAPM dengan menghadirkan dua narasumber eksternal.

Ketua Panitia Pelaksanaan, Reki Fahlevi mengatakan narasumber eksternal pertama, yakni Iwan Setiawan, Kepala Biro Lentera Swara Lampung/Netizenku.com, menyampaikan materi tentang jurnalistik dan membangun relasi, dan dilanjutkan Kasat Reskrim Polres Lampung Barat, Iptu Juherdi Sumandi.

Baca Juga  Gelar Pesta Saat Pandemi, Peratin Kubu Perahu Dipanggil Polres

“Alhamdulillah, dua hari kegiatan tersebut berjalan lancar, banyak ilmu yang kami dapatkan dari para narasumber, bahkan seluruh peserta sangat antusias mengajukan pertanyaan, sehingga suasana dialog dan interaktif sangat hidup,” kata Reki.

Sementara, kegiatan yang dibuka Sekretaris Dinas PMP Lampung Barat, Koordinator Kabupaten TPP Lampung Barat, Taswin Parizullah, mengatakan peningkatan kapasitas mandiri dan rapat koordinasi adalah hal yang biasa dilakukan pendamping desa hampir setiap bulannya.

Baca Juga  HUT ke-32 Lampung Barat, Suka Cita atau Beban?

“Peningkatan kapasitas mandiri sebetulnya merupakan agenda rutin kami, tetapi kali ini dengan suasana yang berbeda, selain pelaksanaan di luar kantor, juga menghadirkan narasumber eksternal yang mampu meningkatkan kapasitas pendamping,” kata dia.

Dengan kegiatan dua hari tersebut, Taswin berharap, menjadi spirit dan energi baru bagi pendamping desa, terutama dalam menjalankan tugas mereka di wilayah masing-masing, apalagi peserta juga mendapatkan materi dari narasumber internal.

Baca Juga  \'Trajang\' Komunitas Pecinta Trail

“Tentu banyak ilmu yang didapatkan, semoga mampu diterapkan di wilayah kerja masing-masing, saya secara pribadi menyampaikan apresiasi dan ucapan terimakasih kepada semua pihak, dan semoga kedepan kita bekerja dengan lebih semangat lagi,” harapnya. (Iwan)

Berita Terkait

Pj Bupati Lambar Ajak Jajaran Terlibat Aktif Sukseskan Pilkada 2024
Mukhlis Basri Desak Kemenhub Tambah Panjang Landasan Bandara Taufik Kiemas
Partai Pengusung Paslon Bupati Lambar Kerja Keras Ciptakan Kemenangan Telak
Mukhlis Basri Suarakan Keluhan Masyarakat Lampung di Senayan
Pj Bupati Lambar Lepas Kaban BPKD-Inspektur Masuk Masa Purnabakti
Tujuan Tak Maksimal, Debat Publik Paslon Bupati-Wakil Bupati Lambar Sepi
Pesagi Culture Festival Upaya DKLB Lestarikan Seni Budaya
Debat Kandidat, Ini Jawaban Parosil Soal Pelayanan Publik Lambar

Berita Terkait

Senin, 11 November 2024 - 17:43 WIB

KPU Pesawaran: Ijazah Aries Sandi Jelas Keabsahannya

Minggu, 10 November 2024 - 14:06 WIB

HUT ke-13, DPD NasDem Pesawaran Jalan Sehat Bersama Warga

Jumat, 8 November 2024 - 16:53 WIB

DPRD Pesawaran Mulai Bahas Raperda APBD 2025, Usulan Disdik Dicoret

Kamis, 7 November 2024 - 21:47 WIB

Kasus SP3 Camat Negeri Katon, Digugat Praperadilan ke PN Gedongtataan

Rabu, 6 November 2024 - 08:37 WIB

Tolak Politik Dinasti, MPAL Pesawaran Dukung ASRI

Selasa, 5 November 2024 - 17:53 WIB

AMP Kembali Pertanyakan Tindak Lanjut Siltap Aparatur Desa dan Kenaikan Gaji

Selasa, 5 November 2024 - 14:19 WIB

AHY Instruksikan Kader Demokrat Solid Dukung ASRI di Pilkada Pesawaran

Selasa, 5 November 2024 - 08:58 WIB

Dekat dengan Pejabat Pusat, Aries Sandi Optimis Wujudkan Jalan Mulus Pesawaran

Berita Terbaru

E-Paper

Lentera Swara Lampung | Rabu, 13 November 2024

Selasa, 12 Nov 2024 - 23:01 WIB

Lainnya

Pengedar Inek di Pringsewu Ditangkap Polisi

Selasa, 12 Nov 2024 - 21:03 WIB

Ombudsman Lampung

Daerah

Ombudsman Vonis Pelayanan Publik Lampung Kualitas Sedang

Selasa, 12 Nov 2024 - 19:14 WIB

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto usai rapat dengar pendapat (RDP) bersama Komisi II DPR RI di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (11/11/2024). ANTARA/Melalusa Susthira K/am.

Daerah

Belasan Pj Kepala Daerah akan Diganti, Menyasar ke Lampung?

Selasa, 12 Nov 2024 - 19:06 WIB