Pemkab Lambar Lakukan Penguatan Konsep Kabupaten Konservasi

Redaksi

Senin, 21 Oktober 2019 - 15:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liwa (Netizenku.com): Asisten II Pemkab Lampung Barat, M Sudarto, memimpin Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka  penguatan konsep, Lampung Barat sebagai kabupaten konservasi, di Kebun Raya Liwa (KRL), Senin (21/10).

Sudarto yang didampingi Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang), Tri Umaryani mengatakan dalam rangka melakukan program kabupaten konservasi, semua Organisasi Perangkat Daerah (OPD) harus sinergi dan punya komitmen yang sama.

Baca Juga  HUT TNI ke-74, TMMD Terus Gotong-royong

\”Menyukseskan Lampung Barat sebagai kabupaten konservasi bukan hanya tugas satu OPD saja, tetapi merupakan tanggung jawab bersama dan melalui FGD dalam rangka menyatukan komitmen bersama,\” kata Sudarto.

Menurut Sudarto, potensi Lampung Barat sebagai kabupaten konservasi sangat besar, karena 60 persen lebih wilayah Lampung Barat merupakan hutan, untuk itu melalui FGD semua OPD harus menyampaikan potensi yang ada dan dapat dikembangkan juga, memecahkan kendala-kendala yang kemungkinan muncul.

Baca Juga  Parosil-Mad Hasnurin Beda Haluan Dalam Menyerap Aspirasi

\”Lampung Barat sebagian besar wilayahnya adalah hutan, tentu potensi tersebut harus dimanfaatkan, maka melalui FGD, semua OPD diminta menyampaikan pendapat dalam rangka pengembangan dan pemanfaatan, dan melakukan pemecahan bersama terkait ancaman kendala yang kemungkinan akan dihadapi,\” ujarnya.

Sementara Tri Umaryani, mengatakan Kegiatan FGD, merupakan kegiatan dalam rangka penguatan konsep kabupaten Lampung Barat sebagai kabupaten berbasis konservasi, dalam rangka menyusun dan rekomendasi rumusan road map kabupaten konservasi.

Baca Juga  Putra Mahkota YM Pangeran Alprinse Hadiri Tingalan Wiyosan Dalem Jangkep Yuswa ke-59

\”Kesempatan ini kita mengidentifikasi potensi dan peluang jasa lingkungan dan upaya mengimplementasikan mekanisme insentif dan disisentif bagi para pihak yang berkomitmen untuk pelestarian sumber daya hutan,\” kata Tri. (Iwan)

Berita Terkait

Ismet Inoni Jabat Pj Sekda Lampung Barat
Tok! Pilkada Lambar PM-Mad Hasnurin Resmi Lawan Kotak Kosong
35 Anggota DPRD Lambar Periode 2024-2029 Ikut Orientasi di Bandarlampung
35 anggota DPRD Kabupaten Lampung Barat Resmi Dilantik
KPU Lambar Nyatakan Semua Berkas PM-MH Lengkap
Ribuan Masyarakat Lambar Antar PM-MH Daftar Ke Kantor KPU
Rabu Besok, Paslon PM-MH Diarak Mendaftar ke KPU, Ini Rangkaian Acaranya
Sepuluh Parpol akan Usung PM-MH di Pilkada Lampung Barat

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB