250 Sertifikat Tanah Warga Sinarwaya Dibagikan

Redaksi

Rabu, 14 Oktober 2020 - 16:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Bupati, Hi Sujadi, menyerahkan secara simbolis sertifikat tanah kepada masyarakat Pekon Sinarwaya, Kecamatan Adiluwih, Rabu (14/10). Ada 250 sertifikat yang dibagikan melalui program Redistribusi Tanah Kabupaten Pringsewu tahun 2020. Kepala Kantor Pertanahan, Joni Imron terlihat mendampingi.

Acara yang digelar di balai Pekon Sinarwaya ini juga dihadiri Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Johndrawadi, Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM, Malian Ayub, Kabag Prokopim, Moudy Ary Nazolla, Kabag Pemerintahan, Indra Haryadi, Camat Adiluwih, Gandung Hartadi dan Kapekon Sinarwaya, Yulhaidir, beserta tokoh adat dan masyarakat setempat.

Baca Juga  Halau Pemudik Luar Kota, Polres Pringsewu Mulai Berlakukan Penyekatan

Sujadi dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada warga yang sudah mendapatkan sertifikat tanah, sekaligus berterimakasih kepada BPN yang sudah bekerja keras sesuai target yang ditetapkan. Menurutnya, sertifikat tersebut mahal harganya, karena berkaitan dengan hak milik.

Dikatakannya, ada hak negara atas tanah-tanah tersebut yakni berupa pajak, karenanya, sebagai warganegara yang baik, pemilik lahan agar dapat memenuhi kewajiban tersebut.

Baca Juga  Polres Pringsewu Terjunkan Ratusan Personel Amankan Pelantikan Kepala Pekon

\”Jika ada kesalahan, baik dalam penulisan nama, ukuran luas dan sebagainya, agar segera diinformasikan. Warga juga diminta untuk betul-betul menjaga sertifikat tersebut, karena sertifikat itu ibarat nyawa bagi tanah tersebut,\” ungkapnya.

Sementara Joni Imron mengungkapkan, pada tahun 2020 ini telah diselesaikan 1000 bidang tanah meliputi 4 pekon.

\”Pada tahun depan, juga kembali ditargetkan minimal 250 bidang tanah untuk satu pekon,\” jelasnya. (RZ/len)

Berita Terkait

Lampung Menggeliat, Pemprov Segera Rekonstruksi 2 Ruas Jalan Senilai Rp19,44 M di Pringsewu
Polres Pringsewu Imbau Warga Waspadai Pencurian dengan Modus Pecah Kaca
Pastikan Pelayanan Maksimal, Bupati Pringsewu Sidak Kantor Samsat
Bupati Pringsewu Sampaikan LKPJ Kepala Daerah 2024
Polres Pringsewu dan Mahasiswa Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan
103 Peserta Ikuti Seleksi Administrasi Awal Penerimaan Polri di Polres Pringsewu
Bupati Pringsewu Lantik Andi Purwanto Sebagai Penjabat Sekretaris Daerah
Pantau Ketersediaan Bahan Pokok, Bupati Pringsewu Tinjau Pasar Banyumas

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 03:14 WIB

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Maret 2025 - 02:24 WIB

Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:08 WIB

Jelang Arus Mudik, Mendagri Soroti Kondisi Jalan di Lampung, Perbaiki!

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:17 WIB

Lampu Kuning, APBN Februari 2025 Defisit Rp31,2 Triliun, Apa Kabar Lampung?

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:23 WIB

Lampung Menggeliat, Pemprov Segera Rekonstruksi 2 Ruas Jalan Senilai Rp19,44 M di Pringsewu

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:13 WIB

Bupati-Wakil Bupati Tanggamus Rakor Akselerasi Penuntasan Pengelolaan Sampah

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:05 WIB

PGN Kebut Pembangunan Infrastruktur Gas Bumi Songsong Swasembada Energi

Senin, 10 Maret 2025 - 13:29 WIB

Momen RAFI 2025, Telkomsel Hadirkan Konektivitas Jaringan Terbaik Sumatera

Berita Terbaru

Ilustrasi: Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran (META AI)

Bandarlampung

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Mar 2025 - 03:14 WIB

Lainnya

Pemprov Lampung Kebut Perbaikan Jalan

Minggu, 16 Mar 2025 - 22:00 WIB

Pesawaran

AMPP Mantapkan Barisan Jelang Aksi Damai Selamatkan Demokrasi

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:47 WIB