Waringinsari Barat Wakili Pringsewu di Lomba BUMDes

Redaksi

Selasa, 24 Juli 2018 - 12:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): BUMPekon Waringinsari Barat Sari Rejeki, Kecamatan Sukoharjo, mewakili Kabupaten Pringsewu dalam  Lomba Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) tingkat Provinsi Lampung.

“Saat ini kita tengah melakukan pembenahan dan pembinaan BUMPekon dalam rangka persiapan penilaian Lomba BUMDes Tingkat Provinsi Lampung,” tutur Malian Ayub, Kepala Dinas PMP, di Kantor BUM Pekon Waringinsari Barat, Selasa (24/7).

Baca Juga  Hari Keempat, Tim Gabungan Perluas Area Pencarian Mbah Kaliman di Pringsewu

Lomba ini jadi kesempatan yang baik bagi Pekon Waringinsari Barat khususnya untuk kemajuan pekon.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara, Kasmini, Kepala Bidang Pemberdayaan yang mendampingi Kepala Dinas PMP mengatakan, pengurus BUMPekon telah bekerja maksimal dan terus melakukan berbagai upaya dalam menggali kreativitas warga pekon. “Kami sebagai pembina bersama sama seluruh elemen tentu sangat bangga atas apa yang dicapai BUMPekon yang bergerak diusaha simpan pinjam, pembuatan sandal jepit pakai nama dan pemasangan KWH Listrik ini,” pungkasnya.(Darma)

Baca Juga  Polisi Tangkap Pasutri Muda Pelaku Pencurian di Pringsewu

Berita Terkait

Wabup Pringsewu Ikuti Rakor Nasional Evaluasi Program 3 Juta Rumah
Wakapolres Pringsewu Tinjau Produksi hingga Distribusi Program Makan Bergizi Gratis
Pemkab Pringsewu Dorong Hilirisasi Singkong Lewat Workshop Mocaf Berbasis Klaster Berkelanjutan
Bupati Pringsewu Tekankan Kepemimpinan Berbasis Amanah pada Seminar Kepala OPD
Bupati Pringsewu Dorong Karang Taruna Jadi Motor Penggerak Ekonomi Kreatif
Bupati Pringsewu Hadiri Pisah Sambut Kepala Kejaksaan Negeri
Hari Keempat, Tim Gabungan Perluas Area Pencarian Mbah Kaliman di Pringsewu
Sepuluh Personel Polres Pringsewu Terima Satya Lencana Pengabdian dari Presiden RI

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 18:50 WIB

Prestasi Nasional, Lampung Selatan Raih Kategori “The Exciter” SDGs 2025

Senin, 26 Januari 2026 - 18:48 WIB

Imigrasi Kalianda Gelar Syukuran Hari Bakti ke-76

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:35 WIB

Lampung Selatan Raih Predikat “Sangat Baik” ITKP 2025

Minggu, 18 Januari 2026 - 13:36 WIB

Tindak Lanjut Pengawasan Tuntas, Pemkab Lamsel Tuai Apresiasi

Kamis, 15 Januari 2026 - 21:42 WIB

Bupati Egi Resmikan Jalan Kota Baru–Sinar Rejeki

Kamis, 8 Januari 2026 - 08:58 WIB

Kapolres Lamsel Terima Satyalancana Wira Karya dari Presiden RI

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:26 WIB

Unik, Pelantikan Pejabat Eselon II Lampung Selatan Digelar di Ruang Terbuka

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:19 WIB

Polres Lampung Selatan Siap Amankan Konferkab IX PWI

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Joko Kuncoro Resmi Pimpin NasDem Tubaba Periode 2025-2029

Rabu, 28 Jan 2026 - 18:11 WIB

Lainnya

Pemkab Lamsel Raih UHC Award 2026 Kategori Pratama

Rabu, 28 Jan 2026 - 12:29 WIB