Tiga Karyawan BW Jadi Korban Perampokan di Lambar

Redaksi

Selasa, 24 April 2018 - 15:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Barat (Netizenku.com): Nasib sial menimpa tiga Karyawan Bumi Waras Bandarlampung. Sepulang dari Banding Agung dan Kota Batu kabupaten OKU Selatan, Sumatera Selatan usai melakukan penagihan, rupanya ketiganya menjadi sasaran korban perampokan.

Menurut keterangan yang berhasil dihimpun, Selasa (24/4), perampok yang menggunakan senjata api (Senpi) lebih dari satu pucuk, mencegat mobil korban Narko Susanto (58), Hengki (31) dan Sandi Susanto (20) yang ketiganya warga Tanjungkarang Pusat, Bandarlampung.

Baca Juga  GLD Lambar Beinovasi Aktifkan Minat Baca Masyarakat Saat Covid-19

Pada saat kejadian, tersangka yang menggunakan mobil mencegat korban tepatnya di Pekon Bandar Baru, Kecamatan Sukau. Setelah melakukan pengepungan, tersangka menembak dua korban.

Korban yang pertama ditembak yakni, Narko Susanto (Sopir), yang mengenai tangan sebelah kanan, dan melukai tangan korban. Pelaku lain juga melakukan penembakan terhadap Hengky, yang mengenai bahu sebelah kanan dan amunisi bersarang di paru-paru korban. Akibat luka tersebut saat ini kedua korban di rawat di RSUD Aminuddin Umar.

Baca Juga  Bambang Kusmanto Kantongi Suara Terbanyak Dapil Lambar 1

\”Hasil tagihan kami, di beberapa tempat daerah OKU Selatan, ikut dibawa oleh para tersangka bersama mobil yang kami gunakan,\” kata dia. (Iwan)

Berita Terkait

24 Tim Ikuti Open Turnamen Futsal Pekon Hanakau Cup
Pelantikan Diduga Tabrak Perda, Komisaris BUMD PT Pesagi Mandiri Perkasa Pilih Bungkam
Heri Gunawan Sesalkan KPM BUMD PT Pesagi Mandiri Lantik Komisaris dan Direksi
Ribuan Masyarakat Suoh Hadiri Pengajian Akbar MTBM
PSHT Lambar Mengesahkan 837 Warga Baru Angkatan 39
Jokowi dan Mukhlis Sejalan Kembangkan Produktifitas dan Kualitas Kopi
Jokowi Obati Kerinduan Masyarakat Lambar ke Presiden Setelah 30 Tahun
Mukhlis Basri Masuk Daftar Anggota Pansus Angket Pengawasan Haji DPR RI

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 15:03 WIB

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:36 WIB

Olahraga Adalah Kunci Pj Gubernur Samsudin Bugar Layani Masyarakat

Jumat, 26 Juli 2024 - 09:48 WIB

Meski Warga NU Nyalon di Pilkada, Tak Semerta NU Lampung Berpolitik

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:23 WIB

Baru Pertengahan Semester, PMHP DKP Lampung Capai Target Retribusi 97 Persen

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:54 WIB

Disdikbud Lampung Siap Implementasikan Penghapusan Jurusan IPA dan IPS di SMA

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:16 WIB

Hingga Triwulan Kedua, PMHP DKP Lampung Sertifikasi 3 Produk Perikanan 

Rabu, 24 Juli 2024 - 18:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Ajak Generasi Muda Bangga Berbahasa Lampung

Rabu, 24 Juli 2024 - 17:59 WIB

Bahasa Lampung Terancam Punah, Pj Gubernur Lampung Paparkan Program Pelestariannya

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Haderiansyah Hadiri HUT ke-17 IPeKB Tingkat Provinsi Lampung

Jumat, 26 Jul 2024 - 21:09 WIB

Tiga dosen Fakultas Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang, berfoto bersama dengan Sekretaris Dinkes Tubaba, Kader Posyandu, dan guru PAUD di Kecamatan Tulangbawang Udik. (Arie/NK)

Tulang Bawang Barat

Dosen Kebidanan Poltekkes Tanjungkarang Pengabdian Masyarakat di Tubaba

Jumat, 26 Jul 2024 - 19:42 WIB

Ratusan siswa YP Unila antusias ikuti kegiatan Telkomsel, program edukasi bertemakan Grow Digital Education By.U yang diperuntukkan bagi siswa khususnya kelas XI dan XII. (Ist/NK)

Bandarlampung

Telkomsel Hadirkan Program Edukasi Grow Digital Education By.U

Jumat, 26 Jul 2024 - 17:13 WIB

Pj Gubernur Lampung ketika selesai menyeka keringat seusai bermain tenis lapangan. (Foto: Luki)

Lampung

Pemprov Lampung Lelang Ulang Empat JPTP

Jumat, 26 Jul 2024 - 15:03 WIB