SMK Muhammadiyah Tumijajar MoU dengan Universitas Malaysia dan Thailand 

Redaksi

Minggu, 15 Juli 2018 - 19:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulangbawang Barat (Netizenku.com): Memasuki tahun ajaran baru, terobosan edukatif terus dilakukan sekolah unggulan di Tubaba, seperti halnya SMK Muhammadiyah Tumijajar, Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba).

Melalui Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS), SMK Muhammadiyah Tumijajar menjalin kerjasama dengan Lincoln University College Malaysia  dan Hatyai University Thailand.

Dalam kegiatan tersebut juga digelar seminar INseIDEA (International Seminar on Innovation and Development of Education of Asia) di aula Rumah Sakit Gigi dan Mulut (RSGM) Unimus di Kedung Mundu, kemarin.

Tampil sebagai pembicara utama pada seminar internasional ini yakni Prof Dr Masrukhi MPd (Rektor Unimus), Dr Kasiyarno MHum (Rektor Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta), Asst Prof Dr Wittawat Didyasarin Sattayarak (President of Hatyai University,  Thailand), Prof Peter L Schneller PhD (Chair-Subcommite of  Teacher Education (SCOTE) University Of Mount Union USA), Prof Dato’ Bibi Florina Abdullah (President Of Lincoln University College Malaysia), dan Prof Mohamed Ibrahim bin Abdul Mutalib (Vice Cancellor of Universiti Teknologi PETRONAS Malaysia).

Baca Juga  Hutama Karya Tak Izinkan Peserta MTQ ke-47 Lewat Tol Lampung, Ada Apa?

Bambang Wiyono, SE selaku Kepala Sekolah SMK Muhammadiyah Tumijajar menyambut baik jalinan kerjasama ini dan berharap akan peningkatkan mutu dan kualitas lulusan.

\”Ada tiga Rencana Tindak Lanjut dari MoU ini,  yaitu Program International Mobility untuk Pendidik dan Mahasiswa/Siswa, Program Pengembangan dan Pendampingan Internasionalisasi institusi (exchange student, sister school,  transfer credit, joint program, curriculum development dan kemudian yang terakhir adalah Program Join Research,\” jelas Kepsek berprestasi ini.

Baca Juga  Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Helat LID

Ditambahkannya, melalui kerjasama dengan universiras luar negeri akan dapat menambah kepercayaan masyarakat terhadap proses dan pasca proses pembelajaran yang dilakukan di SMK Muhammadiyah Tumijajar. Selain itu, agar lulusan yang akan melanjutkan study ke jenjang Perguruan Tinggi dalam atau luar negeri mendapatkan kemudahan terutama pihak yang sudah bekerjasama tersebut.

\”Dan mulai tahun ini SMK Muhammadiyah Tumijajar memprogramkan mondok di sekolah/MBS. dalam rangka meningkatkan kualitas dan kuantitas hafalan Al-Qur\’an kepada lulusannya,\” pungkasnya. (Arie)

Berita Terkait

Novriwan Jaya Dampingi KSP Moeldoko Tinjau Perkebunan Karet
Orang Dekat Jokowi Sambangi Umar Ahmad. Bicarakan Pilgub?
Novriwan Jaya Sambut KSP Moeldoko Tinjau Perkebunan Karet
DPD NasDem Tubaba Tetapkan Nama Bacabup-Bacawabup
Tubaba akan Lepas 177 Jamaah Calon Haji Juni Mendatang
Firsada: Pelayanan Publik adalah Prioritas Utama Pemkab Tubaba
Firsada Sebut Pariwisata Andalkan SDM Khususnya Seni dan Budaya
Muhammadiyah Gandeng Perusahaan Malaysia Uji Coba Sadap Karet
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:35 WIB

Tunjang Ketahanan dan Swasembada Pangan, Dendi Tanam Kedelai

Kamis, 16 Mei 2024 - 15:25 WIB

Dendi Tekankan Penyelenggara Pemilu Jaga Netralitas

Rabu, 15 Mei 2024 - 18:04 WIB

Ketua TP PKK Pesawaran Hadiri Acara Puncak HUT ke-44 Dekranas

Selasa, 14 Mei 2024 - 18:19 WIB

BPK RI Beri Opini WTP Laporan Keuangan Pesawaran Tahun 2023

Senin, 13 Mei 2024 - 16:24 WIB

DPRD Pesawaran Nilai Polemik Lahan 329 H Persoalan Simpel

Minggu, 12 Mei 2024 - 17:46 WIB

Masyarakat Rejosari Gotong Royong Bongkar Gedung Balai Pekon untuk Renovasi

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:58 WIB

Melawan, Pelaku Jambret Dihadiahi Timah Panas Tekab 308 Polres Pesawaran

Jumat, 10 Mei 2024 - 19:14 WIB

Polres Pesawaran Koordinasi Penangkapan Buaya di Teluk Pandan

Berita Terbaru

Pringsewu

APDESI Pringsewu MoU dengan Advokat Nurul Hidayah

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:29 WIB

Pringsewu

Curi Alat Pres Genteng, Dua Warga Tanggamus Diamuk Massa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 15:40 WIB

Kepala BPKAD Kota Bandarlampung, M Nur Ramdhan, didampingi Sekretaris BPKAD Zakky Irawan dan Humas Kota Bandarlampung Ali Rozi. (Foto: Agis)

Lainnya

Pemkot Siap Hadapi Tudingan LCW Soal Dugaan Tipikor

Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:54 WIB