SIWO PWI Lampung Gelar Kejuaraan Billiar SIWO CUP 1

Suryani

Minggu, 26 Januari 2025 - 23:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung (Netizenku.com): Seksi Wartawan Olahraga Persatuan Wartawan Indonesia (SIWO PWI) Provinsi Lampung menggelar kejuaraan billiar SIWO CUP 1 Piala Ketua PWI Lampung di Drachen Billiar Jalan Dr. Harun I, Tanjung Karang Timur (TKT), Minggu (26/1/2025).

Turnamen antar wartawan yang tergabung dalam organisasi PWI Lampung itu diikuti 64 peserta. Kejuaraan billiar SIWO CUP 1 dibuka dengan dua pertandingan exhibition antara Ketua PWI Lampung, Wirahadikusumah dengan mitra PWI Lampung yang diwakili Kabag Humas DPRD Lampung, Hendri Atmajaya dan Ketua SIWO Lampung, Muslim Pranata dengan Ketua Persatuan Olahraga Billiar Seluruh Indonesia (POBSI) Lampung yang diwakili Wakil Ketua II Bidang Pembinaan dan Prestasi Asdi Alamsyah.

Baca Juga  Penjabat Gubernur Lampung Buka Musyawarah Provinsi VIII Purna Paskibraka Indonesia 2024

Menariknya. Setelah pertandingan exhibition bersama Ketua PWI Lampung Wirahadikusumah, Kabag Humas dan Protokol DPRD Lampung Hendri Atmajaya memberikan kejutan kepada para peserta dengan menambah hadiah bagi peserta yang menjuarai SIWO CUP 1 Piala Ketua PWI Lampung.

Hendri menambah hadiah untuk Juara I yang sebelumnya mendapatkan uang pembinaan senilai Rp3 juta menjadi Rp5 juta. Untuk juara II yang sebelumnya Rp1,5 juta menjadi Rp2,5 juta dan juara III yang sebelumnya Rp750 ribu menjadi Rp1,5 juta.

Baca Juga  Komisi II DPRD Sarankan Koperasi TKBM Panjang Versi RALB Tempuh Jalur Hukum

“Ini memotivasi temen-teman wartawan anggota PWI se-Lampung untuk lebih mencintai olahraga Billiar,” ujar Hendri yang juga Wakil Ketua I Bidang Organisasi, Kaderisasi dan Keanggotaan POBSI Lampung.

Ketua Pelaksana SIWO CUP 1 Piala Ketua PWI Lampung, Syahroni Yusuf mengucapkan terima kasih kepada para pengurus PWI Lampung serta semua pihak mendukung terselenggaranya kejuaraan billiar antar wartawan ini.

Baca Juga  Walikota Minta Media Cermat Beritakan Virus Corona

“Semoga ajang ini bisa menjadi pondasi teman-teman wartawan di PWI Lampung untuk menyongsong Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) mendatang,” ujar Koordinator Cabor Billiar Porwanas XIV Banjarmasin, Kalsel 2024. (*)

Berita Terkait

Peluncuran Buku “Terjebak di Puncak”, Kisah Inspiratif di Balik Kepemimpinan Pj. Gubernur Lampung
Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Jelang Ramadan
Pemprov Lampung Tingkatkan Kualitas Layanan Publik Melalui Upaya Optimalisasi Layanan Pengaduan SP4N LAPOR
Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025
Pj. Gubernur Lampung Lantik 12 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dilingkungan Pemerintah Provinsi Lampung
Pj. Sekdaprov Lampung Ikuti Rapat Tindak Lanjut Rakortas Bidang Pangan
Pj. Gubernur Lampung Hadiri Peringatan Isra Mi’raj 1446 H, Momentum Transformasi Diri Menuju Pribadi Lebih Baik
Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 23:45 WIB

Peluncuran Buku “Terjebak di Puncak”, Kisah Inspiratif di Balik Kepemimpinan Pj. Gubernur Lampung

Senin, 10 Februari 2025 - 23:42 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Jelang Ramadan

Senin, 10 Februari 2025 - 23:39 WIB

Pemprov Lampung Tingkatkan Kualitas Layanan Publik Melalui Upaya Optimalisasi Layanan Pengaduan SP4N LAPOR

Minggu, 9 Februari 2025 - 18:02 WIB

Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:13 WIB

Pj. Sekdaprov Lampung Ikuti Rapat Tindak Lanjut Rakortas Bidang Pangan

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:56 WIB

Pj. Gubernur Lampung Hadiri Peringatan Isra Mi’raj 1446 H, Momentum Transformasi Diri Menuju Pribadi Lebih Baik

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:08 WIB

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Selasa, 4 Februari 2025 - 23:43 WIB

Respon Cepat, Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Sejumlah Korban di Lokasi Bencana Akibat Hujan Lebat dan Angin Kencang

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj Gubernur Samsudin Lepas Peserta Bank Lampung Run 2025

Minggu, 9 Feb 2025 - 18:02 WIB

Tulang Bawang Barat

Pengurus Komisariat PMII Tunas Palapa Tubaba Bedah Buku Bumi Manusia

Sabtu, 8 Feb 2025 - 20:59 WIB