Pulang Kampung, M. Yamin Jabat Panitera PN Kalianda

Redaksi

Jumat, 18 November 2022 - 15:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Selatan (Netizenku): Ketua Hakim Pengadilan Negeri Kalianda Kelas I B Nataline Setyowati mengambil sumpah jabatan dan melantik M. Yamin, SH sebagai Panitera PN Kalianda Kelas I B.

Pelantikan berlangsung di Ruang Sidang Utama Pengadilan Negeri Kalianda Kelas I B, Jum’at (18/11/2022), dihadiri para Hakim, Sekretaris, para pejabat struktural fungsional, Staf, PPNPN dan TKS Pengadilan Negeri Kalianda.

Ketua PN Kalianda Kelas I B Nataline Setyowati, yang juga memimpin acara pelantikan tersebut menyampaikan sambutan, kepada Panitera yang baru saja dilantik dapat membawa perubahan kearah positif khususnya bagi PN Kalianda Kelas I B.

“Pertama-tama saya ucapkan selamat datang sekaligus pulang kampung Bapak M. Yamin. Saya berharap, bapak mampu menghadapi tantangan-tantangan,” katanya.

Ia menambahkan, pergantian atau penyegaran jabatan dilingkungan institusi naungan Mahkamah Agung (MA) Republik Indonesia yang biasa terjadi. Diharapkan kepada Panitera yang baru, dapat membawa perubahan yang positif, serta peningkatan integritas dan profesionalitas.

Baca Juga  Belajar dari Youtube, Tiga Pelaku Jadi Spesialis Pembobol Mesin ATM

“Saya yakin, bisa membawa perubahan yang positif PN Kalianda. Begitu juga dengan ibu, bisa meningkatkan silaturahmi anggota PN Kalianda,” bebernya.

Dilain sisi, Panitera PN Kalianda Kelas I B M. Yamin, SH pada sambutannya mengatakan, kerjasama baik dengan para hakim beserta jajaran sangat diperlukan. Dengan harapan, kata pria kelahiran Kota Kalianda ini, terciptanya kolaborasi kinerja yang positif.

Baca Juga  Gubernur Lampung Sambangi Warga Kurang Mampu dan Berbagi Kasih di Bumisari

“Saya berharap mendapatkan arahan-arahan dan bimbingan para hakim serta jajaran PN Kalianda Kelas I B. Dengan harapan, tercapainya visi dan misi MA RI,” ujarnya.

Sebagai informasi, Panitera PN Kalianda Kelas I B yang baru M. Yamin, SH menggantikan Sugandi Syarif, S.H., M.H.(red)

Berita Terkait

Kakanwil Kemenkumham Lampung Silaturahmi dan Buka Bersama Media
Kanwil Kemenkumham Lampung Ngobras Perkuat Sinergi dan Kolaborasi
Rektor ITERA Paparkan Inovasi Riset untuk Pemberdayaan Masyarakat
Dies Natalis ke-9 Itera, Momentum Peningkatan Kualitas SDM Sains dan Teknologi Sumatera
BI-Pemprov Lampung Panen Bawang Merah di Lampung Selatan
Gubernur Lampung Sambangi Warga Kurang Mampu dan Berbagi Kasih di Bumisari
Demokrat Lamsel Resmi Daftarkan 50 Bacaleg ke KPU
Ribuan Orang Hadiri Tabliqh Akbar dan Festival Sya’ban di Natar

Berita Terkait

Rabu, 17 April 2024 - 13:25 WIB

Bupati Pesawaran Klaim Tidak Anti Kritik

Jumat, 12 April 2024 - 19:31 WIB

Hujan Deras Guyur Pesawaran, Beberapa Wilayah Tergenang Banjir

Kamis, 4 April 2024 - 21:12 WIB

Pemkab Pesawaran Kembali Adakan Gerakan Pangan Murah

Rabu, 3 April 2024 - 19:02 WIB

Bupati Pesawaran Kunjungi Kementan RI, Ini Usulannya

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:01 WIB

Dendi Harap Pemprov Lampung Terus Perhatian ke Pemkab Pesawaran

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:49 WIB

Kapolres Pesawaran Imbau Organ Tunggal Tak Setel Musik Remik

Jumat, 15 Maret 2024 - 18:57 WIB

Jumat Curhat, Kapolres Pesawaran Ajak Orang Tua Awasi Anak-anak

Selasa, 12 Maret 2024 - 16:25 WIB

Dendi Tinjau Longsor dan Banjir di Desa Sukajaya Lempasing

Berita Terbaru

Mantan Bupati Kabupaten Tubaba, Umar Ahmad. Foto: Ist.

Lampung

Umar Ahmad dan Sinyalemen Dukungan PDI Perjuangan

Kamis, 18 Apr 2024 - 21:58 WIB

Direktur Eksekutif YKWS, Febrilia Ekawati. Foto: Arsip.

Bandarlampung

YKWS: Banjir di Balam Bukan Semerta Bencana Alam

Kamis, 18 Apr 2024 - 21:32 WIB

Kepala Dinas Pariwisata Kota Bandarlampung, Adiansyah. Foto: Kiriman WA Adiansyah.

Bandarlampung

Libur Lebaran, Lonjakan Wisata Balam Capai 30 Persen

Kamis, 18 Apr 2024 - 20:38 WIB