Pringsewu DX Club-ORARI Gelar iSOTA di Gunung Betung

Redaksi

Minggu, 4 Juni 2023 - 18:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Pringsewu DX Club-ORARI Lokal Pringsewu mengadakan kegiatan Indonesian Summits On The Air (iSOTA) di Gunung Betung, Gedongtataan, Sabtu-Minggu (3-4 Juni 2023).

Koordinator Pringsewu DX Club (PDXC) Aris Mulato, S.K.M. (YC4XAM) mengatakan kegiatan iSOTA merupakan kegiatan amatir radio secara outdoor yang merupakan agenda rutin PDXC – ORARI Lokal Pringsewu secara berkala.

Baca Juga  Pringsewu Bakal Miliki Greenhouse Hidroponik Terbesar di Lampung

“Selain iSOTA, kita juga secara berkala mengadakan kegiatan iVOTA (Indonesian Vacations On The Air), iROTA (Indonesian Rivers On The Air), iBOTA (Indonesian Beaches On The Air) dan lainnya, yang pada dasarnya adalah untuk memperkenalkan destinasi wisata yang menarik untuk dikunjungi melalui udara,” katanya, Minggu (04/06/23).

Selain itu, juga sebagai upaya untuk melatih keterampilan berkomunikasi dan teknik keradioan bagi anggota ORARI Lokal Pringsewu.

Baca Juga  Kejari Pringsewu Laksanakan Baksos dan Anjangsana

Secara terpisah, Ketua ORARI Lokal Pringsewu Dr.Fauzi (YB4SJB) sangat mendukung dan mengapresiasi digelarnya iSOTA di Gunung Betung.

“iSOTA merupakan kegiatan positif sebagai wujud partisipasi dan support yang diberikan ORARI Lokal Pringsewu untuk memperkenalkan destinasi-destinasi yang menarik untuk dikunjungi, sehingga diharapkan akan lebih dikenal secara luas dan nantinya akan didatangi banyak wisatawan,” harapnya.

Baca Juga  Wabup Pringsewu Bina Aparatur Pekon Bumirejo

Rektor Institut Bakti Nusantara (IBN) Lampung ini juga mengajak seluruh anggota ORARI Lokal Pringsewu, yang wilayahnya mencakup Kabupaten Pesawaran, Kabupaten Pringsewu dan Kabupaten Tanggamus untuk terus berbuat yang terbaik, melakukan hal-hal bermanfaat, baik bagi anggota ORARI, pemerintah dan masyarakat secara luas. (Rz/Len)

Berita Terkait

Dua Spesialis Pembobol Apotek di Pringsewu Ditangkap
Kejari Pringsewu Perintahkan Penyidikan Dugaan Korupsi Dana Hibah LPTQ 2022
Kapolres Pringsewu Imbau ASN Hindari Korupsi dan Jaga Netralitas
Tinjau Kesiapan Pilkada 2024, Marindo Kunjungi KPU Kabupaten Pringsewu
Polres Pringsewu akan Gelar Festival Seni Budaya Kuda Kepang
Pj Bupati Pringsewu Tinjau Kesiapan Pilkada di Bawaslu
Polres Pringsewu Distribusikan Air Bersih untuk Warga Terdampak Kekeringan
Dukung UMKM, Sekretariat Pemda Pringsewu Gelar Apel dan Coffee Morning di Dekranasda

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 03:54 WIB

Masyarakat Pesawaran Tuding Bupati Dendi  Lakukan Pelanggaran Berat Pemilu

Rabu, 4 September 2024 - 15:37 WIB

Dinas PUPR Pesawaran Uji Sertifikasi 50 Tenaga Terampil Konstruksi

Senin, 2 September 2024 - 16:15 WIB

AMP Tuding Pemkab Pesawaran Gagal Turunkan Stunting

Minggu, 1 September 2024 - 15:45 WIB

Dituding Arogan, Calonkada Aries Sandi Malah Janjikan Wartawan Begini

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 14:11 WIB

Calon Bupati dan Wakil Bupati Aries Sandi-Supriyanto Jalani Tes Kesehatan di RSUDAM

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 13:57 WIB

Pasca Daftar KPU, Cawagub dr. Jihan Nurlela Hadiri Sholawat Kebangsaan di Tegineneng

Kamis, 29 Agustus 2024 - 16:51 WIB

Tim Paslon Aries Sandi-Supriyanto Perkenalkan ARISAN: Maknanya Dalam, Apa Itu?

Rabu, 28 Agustus 2024 - 16:10 WIB

Eriawan Kader NasDem Jadi Ketua Tim Sukses Paslon Aries-Supriyanto

Berita Terbaru

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB

Lampung Tengah

Bupati Lampung Tengah Hadiri Jumat Mahabbah di Seputih Surabaya

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:09 WIB

Hukum

Dua Spesialis Pembobol Apotek di Pringsewu Ditangkap

Jumat, 6 Sep 2024 - 08:52 WIB