Panitia Pilrek Umumkan Bakal Calon Rektor ITERA 2022-2026

Redaksi

Rabu, 30 Maret 2022 - 23:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rektor ITERA Prof. Dr.-ing. Drs. Ir. Mitra Djamal IPU (tengah) usai Sidang Terbuka Wisuda Ke-10 ITERA pada Sabtu (26/3). Foto: Netizenku.com

Rektor ITERA Prof. Dr.-ing. Drs. Ir. Mitra Djamal IPU (tengah) usai Sidang Terbuka Wisuda Ke-10 ITERA pada Sabtu (26/3). Foto: Netizenku.com

Bandarlampung (Netizenku.com): Institut Teknologi Sumatera (ITERA) akan mengumumkan Bakal Calon Rektor ITERA 2022-2026 yang memenuhi syarat administrasi pada Kamis (31/3).

Sebelumnya Ketua Panitia Pilrek ITERA Tahun 2022, Dr. Eng., Lukman Nulhakim, M.T., telah menetapkan pengumuman dan pendaftaran bakal calon rektor dimulai pada 14 Februari hingga 14 Maret 2022.

Namun Rektor ITERA Prof. Dr.-ing. Drs. Ir. Mitra Djamal IPU mengatakan pendaftaran Bakal Calon Rektor ITERA 2022-2026 diperpanjang dua pekan.

Baca Juga  Itera Kampus Baru Paling Berkelanjutan Versi UI GreenMetric

Pendaftaran Bakal Calon Rektor ITERA 2022-2026 akan ditutup pukul 00.00 Wib, Rabu (30/3) malam.

“Kemarin sudah mendaftar 4 tapi masih belum lengkap jadi diperpanjang dua minggu lagi sampai akhir Maret ini. Baru step berikutnya,” kata Mitra Djamal usai Sidang Terbuka Wisuda Ke-10 ITERA pada Sabtu (26/3) lalu.

Baca Juga: ITERA Gelar Wisuda Perdana di Masa Pandemi Covid-19

Mitra Djamal menyampaikan keempat Bakal Calon Rektor ITERA 2022-2026 yang mendaftar di awal merupakan dosen luar biasa dari Institut Teknologi Bandung (ITB) yang mengabdi di ITERA.

Baca Juga  326 Mahasiswa Itera KKN Daring di 18 Desa

“Empat masih dari ITB. Yang sekarang belum tahu tapi bertambah. Saya sebenarnya ingin ikut sekali tapi aturan tidak memungkinkan,” pungkas dia. (Josua)

Berita Terkait

PWRI Lampung Gelar Pelatihan Jurnalistik Bangun Profesionalisme Wartawan
Ekonomi Lampung Berpacu di Sisa Waktu
IPM Lampung Timur dan Kota Metro ‘Lampu Kuning’
AWG Biro Lampung Kibarkan Bendera Indonesia Palestina di Selat Sunda
IPM Provinsi Lampung 2024 Sebesar 73,13 Tumbuh Terjaga 0,65-0,69 Poin
Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia
Ombudsman Vonis Pelayanan Publik Lampung Kualitas Sedang
Belasan Pj Kepala Daerah akan Diganti, Menyasar ke Lampung?

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:47 WIB

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Senin, 18 November 2024 - 11:57 WIB

KPU Tanggamus Helat Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada

Sabtu, 16 November 2024 - 17:49 WIB

Cabup Saleh Asnawi Kukuhkan 2.800 Tim Jalan Lurus Perubahan di Tiga Kecamatan

Sabtu, 16 November 2024 - 17:11 WIB

Kasatreskrim: Transaksi Judol Togel di Wonosobo Capai Rp25 Jutaan/Bulan

Sabtu, 16 November 2024 - 16:43 WIB

Gerak Cepat, Polres Tanggamus Berantas Judi Online

Jumat, 15 November 2024 - 17:07 WIB

Ribuan Tim Pemenangan Jalan Lurus Perubahan Kotaagung Dikukuhkan

Kamis, 14 November 2024 - 21:28 WIB

Paslon 02 Kian Mantap Raih Kemenangan di Pilkada Tanggamus

Kamis, 14 November 2024 - 21:15 WIB

DPRD Tanggamus Paripurna Sumpah Janji PAW Heru Antori

Berita Terbaru

Penjabat bupati Lampung Barat, Nukman memimpin rakor DESK Pilkada di aula Pesagi, Kamis (21/11).

Lampung Barat

Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:11 WIB

Tanggamus

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:47 WIB

Bandarlampung

Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:45 WIB