Komisioner Bawaslu tak Boleh Ikut Pengawasan di Daerah Pencalegan Keluarganya

Redaksi

Jumat, 31 Agustus 2018 - 18:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Terkait pencalegan yang dilakukan oleh keluarga atau saudara dari para komisioner Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Lampung, Ketua Bawaslu Fatikhatul Khoiriah angkat bicara.

Menurutnya, Komisioner Bawaslu Lampung telah melakukan deklarasi internal dan sudah mengumumkannya di Kantor Bawaslu untuk tidak ambil bagian dalam pengawasn di wilayah pencalegan keluarganya.

Baca Juga  Pansus DPRD Lampung Mulai Mengulik LHP BPK, Sedalam Apa?

\”Kakak saya ada yang maju pada pileg 2019 nanti dari Lampung Timur, maka untuk pengawasan disana saya tidak diikut sertakan. Ini kita lakukan untuk menjaga netralitas dalam melakukan pengawasan,\” ujar Khoir saat diwawancara usai kegiatan ekspose hasil pengawasan pilgub Lampung 2018, di hotel Sheraton, Jumat (31/8).

Bukan hanya Khoir, komisioner lainnya juga memiliki saudara yang maju dalam pileg 2019. \”Ada yang di Lampung Barat, ada yang di Way Kanan. Semua kita sudah menyampaikan deklarasi yang sama,\” paparnya.

Baca Juga  Pansus DPRD Lampung Mulai Mengulik LHP BPK, Sedalam Apa?

Fatikahtul Khoiriah menambahkan, khusus untuk dirinya, deklarasi ini bukanlah hal yang baru. \”Dulu 2014 ada saudara saya juga yang maju sebagai caleg, jadi periode yang lalu saya juga melakukan hal ini,\” ungkapnya.

Ia juga meminta kepada awak media dan semua elemen untuk ikut serta mensukseskan penyelenggaraan pileg dan pilpres 2019 mendatang. (Aby)

Berita Terkait

Pansus DPRD Lampung Mulai Mengulik LHP BPK, Sedalam Apa?
Presiden Prabowo Wanti-wanti Mendikti Agar Mahasiswa Tidak Terhasut
PAN Kembali Bantu Korban Banjir Bandar Lampung
Irham Jafar: 4 Pilar Kebangsaan Penting untuk Melawan Pergeseran Nilai
PSU Pilkada Pesawaran di Tengah Keterbatasan Anggaran, Ini Solusi dari Pak Sam
Sengketa Pilkada Pesawaran Berakhir, MK Putuskan Ini!!!
PAN Terus Pantau Banjir Bandar Lampung
PAN Kembali Kunjungi Korban Banjir

Berita Terkait

Rabu, 18 Juni 2025 - 11:01 WIB

Pemkab Tubaba Gelar Lomba Bobot Kambing

Selasa, 17 Juni 2025 - 22:32 WIB

BKKBN Apresiasi Pelayanan KB Terpadu di Tubaba

Selasa, 17 Juni 2025 - 22:21 WIB

Pemkab Tubaba Gelar Pengobatan Gratis

Senin, 16 Juni 2025 - 21:02 WIB

Sambut HUT Bhayangkara, Polres Tubaba Gelar Bakti Kesehatan

Minggu, 15 Juni 2025 - 20:04 WIB

DPRD Tubaba Gelar Paripurna Bahas Raperda Pertanggungjawaban APBD 2024

Jumat, 13 Juni 2025 - 15:10 WIB

Polres Tubaba Tangkap Pelaku Kekerasan Seksual Terhadap Anak Kandung

Jumat, 13 Juni 2025 - 14:26 WIB

Polres Tubaba Gelar Penyuluhan Hukum

Kamis, 12 Juni 2025 - 19:14 WIB

Program TubabaQ Berdaya Resmi Diluncurkan

Berita Terbaru

Bandarlampung

Bank Indonesia Gelar FESyar Sumatera 2025 di Lampung

Rabu, 18 Jun 2025 - 20:31 WIB

Pringsewu

Pemkab Pringsewu Luncurkan Aplikasi SEWUATI Versi 2.0

Rabu, 18 Jun 2025 - 20:18 WIB

Pringsewu

Cabuli Anak di Bawah Umur, Warga Pringsewu Ditangkap

Rabu, 18 Jun 2025 - 19:35 WIB

Lampung Selatan

Pemkab Lamsel Salurkan BPJS dan Santunan ke Pekerja Rentan

Rabu, 18 Jun 2025 - 19:26 WIB

Lampung Selatan

Supriyanto Dilantik Jadi Sekda Lampung Selatan

Rabu, 18 Jun 2025 - 19:17 WIB