Hasil Pleno, KPU Tanggamus Sahkan Dua Paslon, Ini Nomor Urutya

Ilwadi Perkasa

Senin, 23 September 2024 - 12:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Berdasarkan hasil pengundian nomor urut pada Senin (23/09/2024), paslon Dewi Handajani-Ammar Siradjuddin memperoleh nomor urut 1 dan paslon Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto nomor urut 2

Tanggamus (Netizenku.com): Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tanggamus resmi menetapkan pasangan Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto dan Dewi Handajani-Ammar Siradjuddin sebagai peserta dalam kontestasi Pemilihan Bupati Kabupaten Tanggamus 2024.

Komisioner KPU Tanggamus Zaimna mengatakan, penetapan kedua paslon tersebut berdasarkan keputusan KPU Tanggamus nomor 1906 tahun 2024.

Baca Juga  Dua Menteri Kunjungi Tanggamus

“Berdasarkan Rapat pleno KPU Tanggamus menetapkan pasangan Moh. Saleh Asnawi-Agus Suranto dan Dewi Handajani-Ammar Siradjuddin sebagai peserta Pilbup Tanggamus 2024,” kata Zaimna, Minggu (22/9/2024).

Kedua paslon, dijelaskan Zaimna telah memenuhi syarat sebagai peserta Pilbup Tanggamus. Mulai dari terpenuhinya ambang batas atau threshold partai politik pengusung, kelengkapan dokumen persyaratan administrasi, hingga berkas verifikasi faktual.

“Penetapan kedua paslon tersebut sudah melalui berbagai tahapan. Dari mulai tahapan pendaftaran hingga ferivikasi faktual, dan dokumen persyaratannya lengkap secara administrasi hingga lolos memenuhi syarat,” ungkap Zaimna.

Baca Juga  Polres Tanggamus Ciduk Penadah Barang Hasil Penipuan

Berdasarkan hasil pengundian nomor urut pada Senin (23/09/2024), paslon Dewi Handajani-Ammar Siradjuddin memperoleh nomor urut 1 dan paslon Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto nomor urut 2

Berselang dua hari kemudian, lanjut Zaimna tepatnya pada Rabu tanggal 25 September maka kedua paslon akan melaksanakan tahapan kampanye yang berlangsung hingga tanggal 23 November 2024.

“Sesuai tahapan dan jadwal Pilkada, maka mulai tanggal 24-26 November merupakan masa tenang. Selanjutnya pada tanggal 27 November merupakan hari pelaksanaan pemungutan dan penghitungan suara,” ucapnya.

Baca Juga  DAMAR Daftar Ke KPU Tanggamus: Bawa Pimpinan Parpol Pengusung dan Unsur Pendukung 

Dirinya menjelaskan, pasangan Moh. Saleh Asnawi-Agus Suranto diusung Partai Gerindra, PKB, PAN, Nasdem, dan PPP.

Adapun pasangan Dewi Handajani-Ammar Siradjuddin diusung oleh Partai PDI-P, Golkar, PKS, dan Perindo. (Rapik)

Berita Terkait

Rahmat Mirzani Djausal: Politik Uang adalah Musuh Utama Demokrasi yang Harus Kita Lawan Bersama
Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK
Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi
Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung
Kejari Tanggamus Musnahkan Barang Bukti yang Telah Inkracht
Mitigasi Pelanggaran Internal, Propam Polres Pringsewu Tes Urin Puluhan Anggota Polri
Jelang Pemilihan, Pendukung NoNa Makin Solid dan Optimis Menang
PWRI Lampung Gelar Pelatihan Jurnalistik Bangun Profesionalisme Wartawan

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 13:39 WIB

Belasan Personel Polres Pringsewu Terima Penghargaan Khusus

Senin, 18 November 2024 - 19:24 WIB

Sinergi PWI-Polres Pringsewu Wujudkan Keterbukaan Informasi Kredibel dan Akuntabel

Senin, 18 November 2024 - 16:39 WIB

Polres Pringsewu Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang di Pilkada Serentak 2024

Jumat, 15 November 2024 - 19:18 WIB

Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 13:06 WIB

Aksi Sosial Jajaran PWI Pringsewu Berbagi 150 Nasi Bungkus di RSUD

Kamis, 14 November 2024 - 16:36 WIB

Polres Pringsewu Akan Tindak Tegas Politik Uang dan Politik Identitas

Kamis, 14 November 2024 - 16:31 WIB

Pekon Panggungrejo Ikuti Penilaian Kampung Pancasila Tingkat Nasional

Rabu, 13 November 2024 - 18:22 WIB

Polres Pringsewu Amankan Kampanye Pilkada 2024

Berita Terbaru

Penjabat bupati Lampung Barat, Nukman memimpin rakor DESK Pilkada di aula Pesagi, Kamis (21/11).

Lampung Barat

Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:11 WIB

Tanggamus

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:47 WIB

Bandarlampung

Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:45 WIB

Tanggamus

Kejari Tanggamus Musnahkan Barang Bukti yang Telah Inkracht

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:41 WIB