Reses, Azis Syamsudin Tampung Curhatan Gapoktan Bumiratu Nuban

Redaksi

Kamis, 15 November 2018 - 15:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Tengah (Netizenku.com):Anggota DPR RI asal Partai Golongan Karya (Golkar) Aziz Syamsuddin lakukan reses di Kampung Bumi Rahayu Kecamatan Bumiratu Nuban, Lamteng Kamis (15/11). Reses ditempat ini Aziz lakukan tatap muka bersama Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) se Kecamatan setempat.

Ditempat ini Gapoktan menyampaikan keluhkan masalah pertanian kepada Senator asal daerah pemilihan (dapil) Lampung Dua (2) itu.

Komarudin selaku perwakilan Gapoktan mengatakan, permasalahan yang kerap terjadi ditempatnya ialah pengairan.\”Pertama kita kurang masalah pengairan pak (Aziz Syamsudin),\” kata Komarudin.

Baca Juga  Nessy Mustafa Bagikan 500 Hand Sanitizer ke Pedagang Bandarjaya Plaza

Selain itu kata dia masalah benih, dan pupuk bersubsidi juga menjadi masalah yang kerap dihadapi para petani.\”Kami minta diadakan penangkaran benih yang berkualitas dan bermutu,\”akunya

\”Belum lagi pupuk bersubsidi. Meskipun sudah di subsidi pemerintah, tetapi tetap saja kurang. Kalau bisa ditambah pak (kuota pupuk subsidi),\”sambungnya.

Selain permasalahan diatas, pengelolaan lahan dan alat tanam juga disampaikan kepada Azis. \”Selain itu tidak kalah penting maslaah pemasaran hasil tani. Kalau sudah panen raya harga justru anjok, ini perlu ada solusi. Kami harap pak Azis bisa memberikan solusi terkait masalah ini,\”harapnya.

Baca Juga  Loekman Ajak Warga Hidupkan Semangat Gotong-royong

Menanggapi masalah ini, Azis yang juga Ketua Perhiptani Pusat ini mengatakan akan memperjuangkan apa yang menjadi keluhan Gapoktan di Kecamatan Bumiratu Nuban.\”Keluhan ini akan saya tampung dan akan saya perjuangkan di pusat, saya minta Gapoktan buat pengajuan dan diketahui Pemkab setempat,  \”kata Azis yang mengaku acara tatap muka ini dalam rangka reses DPR RI

Baca Juga  Ikhwan Fadil Serap Aspirasi Warga Sendang Agung

Untuk maslaah pupuk subsidi kata Azis, ia akan segera melakukan pengecekan di Perhiptani.\”Pupuk akan saya cek di Perhiptani. Berapa yang dibutuhkan dan berapa yang dialokasikan di Bumiratu Nuban. Saya pastikan pupuk subsidi akan dipercepat turun,\”kata Azis

Acara tatap muka ini turut dihadiri Ketua DPD II Partai Golkar Lamteng Musa Ahmad, Calon Anggota DPRD Lamteng dapil  3 Lutfi Satria (sansurya)

Berita Terkait

Lampung Perkuat Ketahanan Pangan, Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Vaksinasi Massal PMK di Lampung Tengah
Konsumsi Gula Berlebih Pengaruhi Perkembangan Otak Anak
Puluhan Personel Polres Lampung Tengah Amankan Penetapan Calon Kepala Daerah
Polres Lampung Tengah Amankan Penetapan Calon Kepala Daerah
Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan
Bupati Lampung Tengah Hadiri Jumat Mahabbah di Seputih Surabaya
Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II
OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:38 WIB

Dinas Kominfotik Provinsi Lampung Jalin Kerja Sama Dengan Kejaksaan Tinggi Lampung, Perkuat Tata Kelola Pemerintahan

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:36 WIB

Menjelang Akhir Masa Jabatan, Pj. Gubernur Lampung Samsudin Sampaikan Pesan Kepada Sejumlah ASN dilingkungan Pemerintah Provinsi Lampung

Kamis, 13 Februari 2025 - 23:43 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Pamitan Ke Masyarakat Lampung

Kamis, 13 Februari 2025 - 23:41 WIB

Pj. Gubernur Lampung Sambut Kunjungan Kerja Komisi II DPR RI, Evaluasi Penyelenggaraan Pilkada Serentak di Provinsi Lampung

Kamis, 13 Februari 2025 - 23:38 WIB

Pj. Penasihat DWP Provinsi Lampung Buka Rakor, Sampaikan Apresiasi dan Permohonan Pamit

Rabu, 12 Februari 2025 - 22:22 WIB

Pemerintah Provinsi Lampung Dorong Aksi Komunitas untuk Iklim, Targetkan Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca

Rabu, 12 Februari 2025 - 22:19 WIB

Lampung Menuju 10 Besar Nasional Dalam Prestasi Pendidikan, Pj. Gubernur Samsudin Tekankan Transformasi Pendidikan

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:46 WIB

Diskusi dan Bedah Buku FJPI Lampung Sukses, Kupas Inovasi Pengawasan Pemilu 2024

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj. Gubernur Samsudin Pamitan Ke Masyarakat Lampung

Kamis, 13 Feb 2025 - 23:43 WIB