Arinal Beri Warning Gelombang 3 Covid-19

Redaksi

Selasa, 7 Desember 2021 - 18:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menyampaikan apresiasinya terhadap semua dokter, perawat, dan tenaga kesehatan lainnya atas penanganan pandemi covid-19 yang berlangsung selama 20 bulan.

Dia meminta semua paramedis kembali berkoordinasi untuk persiapan antisipatif terhadap kemungkinan terjadinya gelombang ketiga wabah pasca ditemukannya varian baru omicron.

“Rapat koordinasi ini upaya persiapan segala kondisi yang mungkin terjadi,” katanya pada Rapat Koordinasi dan Evaluasi Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan di RSUD Abdul Moeloek (RSUDAM), Selasa (7/12).

Menurutnya, beberapa hal yang harus dipersiapkan antara lain tempat tidur, petugas yang sehat dan handal, perawat serta tenaga kesehatan yang telah divaksin Dosis I, Dosis II Dan Booster Dosis III.

“Kesiapan logistik, obat-obatan, bahan habis pakai, alat pelindung diri untuk petugas dan pasien, dan yang paling penting adalah jaminan suplay oksigen,” ujar dia.

Baca Juga  Pemprov Klaim Persediaan Ayam dan Telur Mencukupi

Ia juga mengagakan bahwa saat ini Lampung masuk era adaptasi kebiasaan baru. Namun, pandemi covid-19 belum sepenuhnya dapat dikendalikan.

“Bahkan banyak yang memprediksi akan terjadi gelombang ketiga pasca ditemukan varian baru omicron yang sudah terdeteksi di beberapa negara sejak pertama kali ditemukan di Benua Afrika,” jelas dia.(Agis)

Berita Terkait

Bimtek Persiapan Program Desa Baznas di Lampura Akan Maksimalkan Pemberdayaan Ternak Kambing
Pemprov Lampung Tepis Tuduhan Tidak Komitmen Salurkan DBH, Pemkot Dinilai Lucu
Truk Odol Buat Jalan Nasional Rusak, DPR RI Desak Ditindak Tegas
Perbaikan Jalur Wisata Lampung Siap Sambut Libur Idul Fitri
DBD Lampung Capai 1.909, Pemprov Keluarkan SE
Usai Dilantik, Aswarodi Prioritaskan Pengentasan Kemiskinan dan Infrastruktur
Jelang Idul Fitri Pemprov Lampung Pastikan Hewan Ternak Aman 
Gubernur Lampung Arinal Djunaidi Lantik Aswarodi sebagai Pj. Bupati Lampung Utara

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:05 WIB