Anak SD di Lambar Kompak \’Cundangi\’ Bupati Parosil

Redaksi

Jumat, 21 September 2018 - 19:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Barat (Netizenku.com): Diperingatan HUT Lampung Barat (Lambar) ke-27, anak-anak sekolah dasar (SD) secara kompak \’cundangi\’ Bupati Parosil Mabsus.

Bahkan dari semua pertandingan, Parosil yang ikut perlombaan dengan sejumlah anak SD, harus menerima kenyataan bahwa dirinya tidak pernah unggul.

Pertandingan pertama Parosil melawan anak SD dalam lomba balap karung, bahkan Parosil berada diurutan terakhir dari sejumlah peserta lomba. Hal yang sama pada lomba memasukan pulpen dalam botol dan makan kerupuk.

Baca Juga  Mahasiswa KKN Unila Gelar Gebyar BNS 1.0-2020

\”Pak Bupati lomba langsung dengan anak-anak, namun dari semua cabang Pak bupati kalah piawai dan menelan kekalahan dari semua cabang lomba,\” kata Kabag Humas dan Protokol Sekkab Lambar Burlianto Eka Putra, Jumat (21/9).

\"\"

Seperti diketahui dalam rangka memeriahkan HUT Lambar ke-27 tahun 2018, Pemkab Lambar menggelar berbagai perlombaan yang diikuti ASN (Pejabat dan staf), THLS dan anak-anak sekolah, yang dipusatkan di halaman kantor bupati setempat, Jumat (21/9).

Baca Juga  Hari Juang Kartika ke-74, Kodim 0422 Lambar Gelar Donor Darah

Giliran perlombaan menghadapi pejabat dilingkungan Pemkab Lambar, ternyata Bupati Parosil Mabsus dan Wakil Bupati Mad Hasnurin belum mampu menorehkan prestasi. Salah satunya lomba makan kerupuk, Kadis Perikanan Syamsi Mursalin berhasil mengalahkan orang nomor satu dan dua tersebut.

Disela perayaan tersebut, Parosil mengatakan bahwa kegiatan itu merupakan ajang silaturahmi bagi warga Lambar. \”Disini kita gembira bersama, tertawa bersama dalam satu balutan silaturahmi, dan saya harapkan kebersamaan ini akan lebih meningkatkan semangat kerja kita sebagai pelayan masyarakat,\” singkatnya.(Iwan)

Berita Terkait

Merdeka dari Bau Busuk, DLH Lambar Pindahkan TPS di Kompleks Pemkab
Pimda 272 Tapak Suci Putra Muhammadiyah Lambar Gelar UKT
KPU Lambar Tetapkan Parosil-Mad Hasnurin Bupati-Wakil Bupati Terpilih
DLH Lambar Bebal, Instruksi Pj Bupati Tangani Sampah Tak Diindahkan
TPS Sampah Jalur Dua Perkantoran Pemkab Lambar jadi Atensi Serius Bambang
Selamat, Indrayani Dilantik Sebagai Kepala Biro Hukum SDM dan Humas BPJPH RI
Pj Bupati Lambar Apresiasi Kegigihan Mukhlis Basri Ubah Status Jalan
Mukhlis Basri Minta Percepatan Peningkatan Status Jalan Penghubung Lambar-Oku Selatan

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 22:26 WIB

Pj. Gubernur Lampung Ajak Perkuat Kebersamaan Dalam Membangun Kabupaten Pesawaran

Senin, 10 Februari 2025 - 12:06 WIB

Pesawaran Siap Mantapkan Pelaksanaan Program PKG Prabowo

Senin, 3 Februari 2025 - 20:12 WIB

Bupati Pesawaran Hadiri Serah Terima Jalan Pantai Mutun

Senin, 3 Februari 2025 - 20:11 WIB

Batalyon Infanteri 7 Marinir Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan

Senin, 3 Februari 2025 - 19:03 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Dampingi Kunjungan KSAL Tinjau Program Ketahanan Pangan TNI AL di Lampung

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:29 WIB

Bupati Pesawaran Resmikan Rumah Sehat Baznas di Desa Sukabanjar

Selasa, 28 Januari 2025 - 07:29 WIB

Nasir Tekankan NasDem Pesawaran Tingkatkan Kualitas Kader

Minggu, 26 Januari 2025 - 09:48 WIB

DPRD Pesawaran Kunker ke Puskesmas Terbaik Nasional di Plantungan

Berita Terbaru