Riuh Pendukung Warnai Pengundian Paslon Tanggamus

Redaksi

Selasa, 13 Februari 2018 - 12:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Yel-yel dari pendukung  paslon nomor urut 2.

Yel-yel dari pendukung paslon nomor urut 2.

Tanggamus (Netizenku): Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tanggamus menggelar rapat pleno pengundian nomor urut pasangan calon (paslon) bupati/wakil bupati, Selasa (13/2).

Dalam proses pengambilan nomor urut, Calon Bupati Dewi Handajani mendapat kesempatan pertama, kemudian Calon Bupati Samsul Hadi urut kedua. Usai pengundian, pasangan Dewi Handajani-A Syafei mendapat nomor urut satu, sementara pasangan Samsul Hadi-Nuzul Irsan mendapat nomor urut dua.

Baca Juga  Denial, Korban Tersengat Listrik Terima Bantuan Polres Tanggamus
\"\"

Setelah acara pengudian nomor urut yang dipusatkan di Hotel 21, Kecamatan Gisting, Kabupaten Tanggamus tersebut, sontak riuh oleh yel-yel masing-masing pendukung paslon, sambil mengibarkan bendera masing-masing paslon lengkap dengan nomor urutnya.

Hadir dalam acara pengundian nomor urut paslon, Komisioner KPU, Panwaslu Tanggamus, Ketua DPRD, Dandim, Kapolres Tanggamus, Paslon Dewi-A Syafei dan Paslon Samsul-Nuzul, beserta ratusan pendukung masing-masing pasangan calon.(Rapik)

Berita Terkait

Empat Unsur Pimpinan DPRD Tanggamus Dilantik, Agung Setyo Utomo Jadi Ketua
DPRD Tanggamus Paripurna Istimewa Pengucapan Sumpah Janji Pimpinan
Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto Gulirkan 11 Program Menuju Perubahan Tanggamus
Terbawa Ombak, Nelayan di Tanggamus Ditemukan Meninggal Dunia
Dinilai Berhasil, Masa Jabatan Pj Bupati Tanggamus Diperpanjang
Moh Saleh Asnawi Temui Ratusan Masyarakat Wonosobo
Moh Saleh Asnawi Janji Benahi Jalan Lintas Pesisir Limau-Cukuh Balak
Dapat Nomor Urut 2, Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto Meminta Dalam Doa

Berita Terkait

Jumat, 18 Oktober 2024 - 10:49 WIB

Keluarga Besar Sumatera Barat (KBSB) Dukung RMD

Kamis, 17 Oktober 2024 - 21:59 WIB

Ratusan Warga Kresno Mulyo Tolak Pergantian Kadus Sepihak

Kamis, 17 Oktober 2024 - 20:11 WIB

Satlantas Polres Pringsewu Patroli di Titik Rawan Kemacetan dan Kecelakaan

Kamis, 17 Oktober 2024 - 20:10 WIB

Ketua DPD Golkar Lampung Arinal Diganti, Ini Kata Sekretaris Ismet Roni

Kamis, 17 Oktober 2024 - 16:40 WIB

Pj Bupati Lambar Janji Kembalikan Bantuan Seragam Gratis TA 2025

Kamis, 17 Oktober 2024 - 10:44 WIB

Kajari Tubaba: Pelaku Korupsi Musuh Bersama Perusak Sendi Pembangunan Bangsa

Kamis, 17 Oktober 2024 - 09:45 WIB

Mirza Beretemu Petani dan Nelayan

Kamis, 17 Oktober 2024 - 09:33 WIB

Qomaru Penuhi Panggilan Sentra Gakkumdu Metro Tanpa Pemeriksaan

Berita Terbaru

Politik

Keluarga Besar Sumatera Barat (KBSB) Dukung RMD

Jumat, 18 Okt 2024 - 10:49 WIB

E-Paper

Lentera Swara Lampung | Jumat, 18 Oktober 2024

Kamis, 17 Okt 2024 - 22:45 WIB

Pesawaran

Ratusan Warga Kresno Mulyo Tolak Pergantian Kadus Sepihak

Kamis, 17 Okt 2024 - 21:59 WIB