Pemkot Salurkan Rp 250 Juta Bagi Korban Gempa Lombok-NTB

Redaksi

Minggu, 12 Agustus 2018 - 14:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Bantuan sosial yang dibawa oleh relawan utusan Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung untuk korban gempa Lombok dan Nusa Tenggara Barat (NTB) telah berhasil disalurkan.

Bantuan sosial senilai Rp249.297.100 itu, diketahui dibelikan kebutuhan pangan bagi para korban setelah sampai di lokasi kejadian. Dana tersebut berhasil dikumpulkan oleh Pemkot Bandarlampung melalui Dinas Sosial.

Baca Juga  2 Kandidat Cagub Hadiri Musyawarah Kerja Lampung Sai

Menurut Kepala Bagian Humas Pemkot Bandarlampung, Paryanto, dana itu bersumber dari donasi aparatur sipil negara (ASN), guru dan murid SD serta SMP negeri dan swasta di Kota Tapis Berseri.

\"\"

\”Dana sumbangan tersebut sudah diserahkan kepada Tim Tanggap Bencana  Kota Balam yang saat ini telah berada di lokasi bencana dan untuk secepatnya disalurkan kepada para korban bencana gempa bumi Lombok. Mudah-mudahan dengan bantuan ini dapat meringankan beban yang dihadapi oleh para korban,\” kata Paryanto kepada Netizenku.com, Minggu (12/8).

Baca Juga  Eva Dwiana Kerahkan Posyandu Data Warga Belum Divaksinasi

Sebelumnya diberitakan, pemkot juga mengirimkan 5 dokter dan 15 relawan untuk membantu para korban.

Menurut Walikota Herman HN, pemkot juga mengirim masing-masing dua personel dari BPBD dan Dinsos Kota Bandarlampung. Tim yang dipimpin Asisten I Sukarma Wijaya itu telah berangkat pada Kamis (9/8).

Selain obat-obatan, barang yang akan diberikan kepada korban disana adalah sandang dan pangan. \”Ya seperti selimut, sarung, kecap, telur, air, itu yang diperlukan, makanan, seperti beras, mie, beras yang baik, jangan yang jamuran, sama saja bohong,\” tukas Herman.(Agis)

Berita Terkait

DPP PROJO Berikan Dukungan Penuh kepada Pasangan Mirza-Jihan untuk Pilgub Lampung 2024
Mirza Komitmen Terhadap Perkembangan Olahraga Billiard, Ayo Ikuti Turnamennya
Hari Pelanggan Nasional, PLN Nyalakan Listrik Gratis di Pesisir Barat dan Mesuji
Triwulan II 2024, Inflasi di Provinsi Lampung Konsisten Terjaga
Kemiskinan di Lampung PR Besar Gubernur Terpilih
Dua Cagub Jalani Tes Kesehatan, Ini Tahapan Berikutnya!
KPU Ingatkan Petahana Harus Cuti, Apa Kabar Bunda Eva?
Arinal Masih Ketua Golkar Lampung, Seno Bagaskoro: PDIP Bukan Partai ‘Domplengan’

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB