Ribuan Tim Pemenangan Jalan Lurus Perubahan Pulau Panggung Dikukuhkan

Leni Marlina

Senin, 11 November 2024 - 14:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggamus (Netizenku.com): Ribuan tim pemenangan Jalan Lurus Perubahan di Kecamatan Pulau Panggung, resmi dikukuhkan. Acara pengukuhan tersebut berlangsung di Lapangan Tekad, Kecamatan Pulau Panggung, Senin (11/11/2024).

Pengukuhan tim pemenangan Jalan Lurus Perubahan itu dihadiri langsung oleh Calon Bupati Tanggamus nomor urut 02 H. Moh. Saleh Asnawi.

Juru Bicara Pasangan Calon Nomor Urut 02 Agus Munada, mengucapkan terimakasih kepada seluruh perwakilan masyarakat, para simpatisan dan tim pemenangan yang telah hadir pada acara tersebut. Ia menjelaskan bahwa ada 1.386 orang tim pemenangan Jalan Lurus di Kecamatan Pulau Panggung yang dikukuhkan.

Baca Juga  Ngobrol Pemilu Bebas Hoax Ala IWO

“Alhamdulillah, tim pemenangan di Kecamatan Pulau Panggung sudah terbentuk. Tim pemenangan ini adalah garda terdepan untuk kemenangan Pak Haji Saleh, khususnya di Kecamatan Pulau Panggung,” katanya.

Ia berharap, dengan semakin kompak dan solidnya tim Jalan Lurus serta semangat perubahan, akan memudahkan langkah Pasangan Calon Bupati-Wakil Bupati Tanggamus nomor urut 02 H. Saleh Asnawi-Agus Suranto dalam meraih kemenangan di Pilkada Tanggamus.

Baca Juga  Jaksa Agung Tinjau Pelaksanaan Baksos Hari Bhakti Adhyaksa ke-59 Tanggamus

“Ini adalah perjuangan bersama untuk memastikan masa depan Kabupaten Tanggamus lebih baik,” pungkasnya. (Rapik)

Berita Terkait

Angkat Topi, Keberanian Warga dan Nelayan Putihdoh Selamatkan Korban Kecelakaan Laut
Paslon Bupati Tanggamus Saleh-Agus Menang Telak Versi Hitungan PPK
Saleh-Agus Melenggang di Tanggamus Raih Suara 71.65 Persen Hitung Cepat Rakata
Menang Real Count, Teddi Kurniawan Ucapkan Selamat ke Moh Saleh-Agus Suranto
Kapolres Tanggamus Pastikan Pemungutan Suara Aman dan Kondusif
KPU Tanggamus Lepas Logistik Pilkada Serentak 2024
Ribuan Simpatisan Paslon Nomor Urut 2 Tanggamus Sholawat dan Konser di Ulubelu
Paslon Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto Kampanye Akbar di Talangpadang

Berita Terkait

Senin, 2 Desember 2024 - 23:30 WIB

BPS Umumkan Inflasi Lampung November 2024 Sebesar 1,5 Persen, Ini Pemicunya!

Senin, 2 Desember 2024 - 16:47 WIB

Mantap! Inflasi November 2024 di Lampung Turun Lagi

Senin, 2 Desember 2024 - 09:14 WIB

Standar Hidup Layak di Lampung Rp938 Ribu/Bulan, Jadi PR Besar Mirza-Jihan

Senin, 2 Desember 2024 - 09:09 WIB

Selamat! 2025 Lampung Punya Gubernur Baru, Sembilan Petahana Tumbang

Jumat, 29 November 2024 - 11:44 WIB

Bawaslu Lampung Tertibkan 90.910 APK di Masa Tenang

Kamis, 28 November 2024 - 14:23 WIB

Telkomsel Perluas Jangkauan Jaringan 4G/LTE di Pulau Legundi dengan Teknologi Rural Star

Selasa, 26 November 2024 - 14:52 WIB

Telkomsel Jalin Nusa Perkuat Sinergi Transformasi Digital Lintas Industri

Senin, 25 November 2024 - 20:11 WIB

Indosat Luncurkan Program CSR Sampah Jadi Pulsa di Universitas Sriwijaya

Berita Terbaru

E-Paper

Lentera Swara Lampung | Rabu, 4 Desember 2024

Selasa, 3 Des 2024 - 23:00 WIB