Heri Agus Ambil Formulir Cabup di PDIP Tanggamus

Luki Pratama

Selasa, 30 April 2024 - 23:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggamus (Netizenku.com): Pilihan kepala daerah serentak pada pilkada 2024 akan segera di laksanakan, Penjaringan bakal calon bupati dan wakil bupati juga mulai di laksanakan para partai politik.

Sementara itu, Ketua DPRD Tanggamus yang juga kader PDI Perjuangan , Heri Agus Setiawan, S.Sos turut mengambil formulir pendaftaran di sekretariat panitia penjaringan bakal calon bupati dan wakil bupati yang bertempat di kantor DPC PDI Perjuangan Kabupaten Tanggamus.
Berkas formulir diserahkan langsung kepada Heri oleh Ketua DPC PDI Perjuangan Tanggamus, H. Burhanuddin M. Noor dengan didampingi oleh ketua panitia penjaringan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Tanggamus, Ranto beserta jajaran pengurus DPC PDI Perjuangan Tanggamus.
Saat diminta pernyataannya setelah pengambilan formulir, Heri yang saat ini menjabat sebagai Wakil Ketua Bidang Organisasi, Ideologi dan Kaderisasi DPC PDI Perjuangan Tanggamus sekaligus Bendahara DPD Banteng Muda Indonesia (BMI) provinsi Lampung ini menyatakan bahwa pengambilan formulir yang ia lakukan adalah sebagai bukti bahwa dirinya selaku kader PDI Perjuangan yang telah mengikuti dan menjalani proses pengkaderan partai di beberapa tingkatan selama ini siap menerima penugasan dari partai untuk maju dalam gelaran pilkada kabupaten Tanggamus tahun 2024 ini.

Baca Juga  Akhir Tahun, Kakon Keluhkan Siltap

“Selanjutnya mengenai keputusan dan ketetapan siapa yang akan diusung oleh PDI Perjuangan adalah merupakan kewenangan Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan dan saya selaku kader akan selalu tegak lurus terhadap apapun yg menjadi keputusan dan ketetapan DPP”, tegas Heri. (*) 

Berita Terkait

Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Tanggamus Gelar Syukuran
Putra Asli Tanggamus Tedi Kurniawan Siap Perjuangkan Aspirasi Masyarakat
Satlantas Polres Tanggamus Rutin Antisipasi Kemacetan Jam Rawan
Ungkapan Syukur, Ketua DPD PAN Tanggamus Santuni 100 Anak Yatim Piatu di Gisting
DAMAR Daftar Ke KPU Tanggamus: Bawa Pimpinan Parpol Pengusung dan Unsur Pendukung 
Sah..!!! Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto Daftarkan Diri ke KPU
Ini Kata Paslon Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto Saat Melangkah ke KPU Tanggamus
Tanggamus Gelar Desiminasi Audit Kasus Stunting Tingkat Kabupaten

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB