Ponpes Alwustho Kenalkan Metode Cepat Hafal Al-Qur\’an Pertama Kali di Lampung

Redaksi

Selasa, 10 April 2018 - 01:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Pondok pesantren (Ponpes) Alwustho, Pekon Rejosari, Pringsewu memperkenalkan metode cepat menghafal Al-Qur\’an. Terlihat antusias ratusan santri putra dan putri saat mendengarkan penyampaian dari KH Lukman Hakim asal Cirebon tentang cara cepat menghafal Al-Qur\’an, Senin (9/4).

Tak luput juga pengasuh pondok pesantren Alwustho, KH Nasihin beserta jajaran yang khusyuk mendengarkan setiap ilmu yang keluar dari penyampaian KH Lukman Hakim.

Baca Juga  Bukber Civitas Akedemika UIN Raden Intan, Momentum Bersyukur dan Silaturahmi

KH Lukman Hakim dalam arahannya mengatakan, metode menghafal Al-Qur\’an dengan cepat dan menyenangkan ini yakni dengan cara sama seperti bermain. Atau yang lebih dikenal dengan sebutan metode ILHAMKA, yang memadukan 7 jenis kecerdasan yakni kecerdasan visual, linguits, matematik, genestetik, fisika, interpersonal dan trapisional.

\”Metode ini berbasis listening yakni mendengarkan dan menghafal. Ketika menghafal, kita menggunakan organ tubuh seperti tangan dan muka, yaitu dengan cara berhadap hadapan,\” jelasnya.

Baca Juga  Terkendala Kuota Daring, Orang Tua Dukung PTM Terbatas

Menurutnya, metode ini secara resmi dikenalkan dan digunakan secara resmi sejak tahun 2015. Dan alhamdulillah sudah banyak yang berhasil. \”Untuk ukuran lama menghafal satu halaman Al-Qur\’an, butuh waktu 60 menit. Jadi, untuk menghafal Al-Qur\’an, hanya butuh waktu 600 jam. Akan tetapi dikembalikan lagi kepada si penghafal. Dalam satu hari mau mendedikasikan berapa jam untuk menghafal,\” ucapnya.

Baca Juga  UML Menggandeng PT Darmajaya Digital Solusi, Kembangkan Teknologi IT

Menurutnya, di Lampung sendiri, rupanya metode ini baru dikenalkan pertama kali, yakni di Ponpes Alwustho, Rejosari, Pringsewu. (Darma)

Berita Terkait

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal
Menggembirakan, Skor Literasi Lampung Diurutan 18 Nasional
Mahasiswa KKNT ITERA Sukses Jalankan Program Inovatif di Desa Rejomulyo
Banyak Guru Masih Celingak-celinguk Tak Paham Kurikulum Merdeka
Tingkatkan Pelayanan, SMK SMTI Bandar Lampung Gelar Pelatihan Pelayanan Prima
Perpustakaan Modern Kota Bandarlampung Minim Konsep? 
OJK-Komisi XI DPR RI Berikan Penyuluhan Waspada Pinjol Ilegal
SMK SMTI Bandarlampung Sekolah Rujukan Pembangunan Zona Integritas bagi MAN 1 Tanggamus dan MTsN 2 Pesawaran

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB